1 / 13

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN. Bahasa Indonesia Kelas VII. STANDAR KOMPETENSI. 8 . Mengekspresikan pikiran . Perasaan , dan pengalaman melalui pantun dan dongeng. KOMPETENSI DASAR. 8.1 MENULIS PANTUN YANG SESUAI DENGAN SYARAT – SYARAT PANTUN. TUJUAN PEMBELAJARAN.

Download Presentation

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN

  2. Bahasa Indonesia Kelas VII

  3. STANDAR KOMPETENSI 8. Mengekspresikanpikiran. Perasaan, danpengalamanmelaluipantundandongeng KOMPETENSI DASAR 8.1 MENULIS PANTUN YANG SESUAI DENGAN SYARAT – SYARAT PANTUN

  4. TUJUAN PEMBELAJARAN SISWA DAPAT MENULIS PANTUN SENDIRI SESUAI DENGAN SYARAT – SYARAT PANTUN

  5. MATERI AWAL Pantun merupakan puisi lama yang terdiri atas empat larik danrimaakhirberpola a-b-a-b. Tiaplarikbiasanyaberisiempatkata. Akantetapi, adajugabeberapalarik yang berisitigaataulima kata. Larik pertama dan kedua merupakan sampiran, sedangkanlarikketigadankeempatmengandungisi.

  6. MATERI LANJUTAN Ditinjaudariragamnya, pantunterdiriataspantunadat, pantun agama, pantunanak-anak, pantunjenaka, pantundagang, pantunperkenalan, pantunteka-teki, danpantunnasihat.

  7. Pantun 1 Kemumutumbuhdilubuk, rambaiberbutikdalamladang. Bertemugemuksamagemuk, bagaiitikpulangpetang. Pantun 2 Anakayamturundelapan, matisatutinggallahtujuh. Itulahbolehjadiharapan, ibaratjalanjadipenuju. PERHATIKAN CONTOH PANTUN BERIKUT

  8. Dari kedua pantun tersebut, dapat diketahui karakteristiknya, yaitusebagaiberikut: 1. pantun 1 dan 2 terdiri atas empatbaris; 2. di dalam pantun 1, tiap baris terdiri atas 8–9 suku kata, sedangkanpantun 2 terdiriatas 9–10 sukukata; 3. pada pantun 1 dan 2, dua larik pertama merupakan sampiran, sedangkandualarikberikutnyamerupakanisi; 4. pantun 1 dan 2 memilikirimaakhir yang sama, yaitu a-b, a - b

  9. MATERI AKHIR KESIMPULAN • PANTUN MERUPAKAN PUISI LAMA • SATU BAIT TERDIRI DARI 4 BARIS • BARIS 1 DAN 2 SAMPIRAN, 3 DAN 4 ISI • BERSAJAK A-B-A-B • SATU BARIS TERDIRI DARI 4 – 8 KATA • SATU BARIS TERDIRI 8 – 12 SUKU KATA • -

  10. Lengkapilahpantun-pantunberikut. a. Berburukepadangdatar, ...................................... Bergurukepalang ajar, ....................................... b. ....................................... ....................................... Melihatibusudahdatang, haticemasjadihilang. c. Dibawaitikpulangpetang, dapatdirumputbilang-bilang. ...................................... ...................................... 4. Tulislahduabuahpantun (jenakadannasihat).

  11. REFERENSI Supriatna, Agus Siti Maryam. 2009. Bahasa Indonesia SMP Kelas VII . Dwi Bambang, dkk: 2009.Membuka Jendela Ilmu Bahasa Indonesia SMP kelas VII

  12. PENYUSUN NAMA CesiliaIsbandiah, S.Pd. MM NIP NIP. 19661106 199003 2 006 TEMPAT TUGAS SMP NEGERI 2 KOTA PONTIANAK

More Related