1 / 16

Uji 2 Sampel Tidak Berpasangan Bag 4d ( Uji Run Wald Wolfowitz )

Uji 2 Sampel Tidak Berpasangan Bag 4d ( Uji Run Wald Wolfowitz ). Mugi Wahidin, SKM, M.Epid Prodi Kesehatan Masyarakat Univ Esa Unggul. Pokok Bahasan. Pengertian dan Penggunaan Uji Run Wald Wolfowitz Contoh Kasus Aplikasi SPSS. 1 sampel. Data berpasangan. Komparasi 2 sampel.

sevita
Download Presentation

Uji 2 Sampel Tidak Berpasangan Bag 4d ( Uji Run Wald Wolfowitz )

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Uji 2 SampelTidakBerpasangan Bag 4d(Uji Run Wald Wolfowitz) Mugi Wahidin, SKM, M.Epid ProdiKesehatanMasyarakat UnivEsaUnggul

  2. PokokBahasan • PengertiandanPenggunaanUji Run Wald Wolfowitz • ContohKasus • Aplikasi SPSS

  3. 1 sampel Data berpasangan Komparasi 2 sampel Macam Stat NPar Komparasi > 2 sampel Data Tidakberpasangan Asosiasi

  4. Data ≠berpasangan Komparasi 2 sampel Komparasi > 2 sampel Nominal Uji X2 k sampel Uji Fisher Exact Uji Mann U Whitney Uji Run Wald Wolfowitz UjiKruskall Wallis Uji K-S Ordinal

  5. PengertiandanPenggunaanUji Run Wald Wolfowitz • Untuk menguji apakah kedua sampel berasal dari populasiyang sama ataukah tidak (ada perbedaan rata-rata atau tidak) • Data berskala ordinal • Sangatsensitifterhadapperbedaandalam 2 populasiseperti median, mean, varian,dll • Ujiiniakanmengurutkannilaiobservasisecarabersamadarikecilkebesar untukmenentukanbanyaknya run • Semakin banyak run  2 sampelberasaldaripopulasi yang sama

  6. HITUNG MANUALgunakan distribusi Z

  7. ContohKasus • Seorangdokteringinmembandingkan 2 metode yang berbedadalammenyembuhkanketergantungannarkobapadapasiennya. • Kelompokpasiennyadibagimenjadi 2 . Yang ingindibandingkanadalahnilai yang diperoleh 9 pasiendenganmetode A dengannilai yang diperoleh 21 pasien yang menggunakanmetode B. • Ujilahapakahadaperbedaannilai yang menggunakanmetode A dandenganmetode B denganhasilnilaisebagaiberikut: ( α=5%)

  8. n1=9 n2 =21

  9. Urutkan nilai dan hitung Run (r)  Ada 12 run (r)

  10. ( ) - 12 13, 6 - 0,5 = z 131544 26100 =-  0,9354 z=-1,96 a /2 Hitung nilai z

  11. KESIMPULAN Dengan hitung manual: Z hitung > Z tabel atau di dalam area penerimaan H0 (antara -1,96 sampai +1,96) : H0 gagal ditolak Z Hitung < Z tabel atau di luar area penerimaan z tabel : H0 tolak Dengan nilai p P < α (0,05): Ho ditolak P > <α (0,05): Ho gagal ditolak

  12. Z hitung < (nilai Z distribusi normal) -0,935 < 1,96 (diantara -1,96 sampai 1,96)  Ho gagalditolak (tidakadaperbedaanantarametode A danmetode B pada 2 kelompokpasientsb)

  13. Aplikasi SPSS • Pilih Analyze  Nonparametric Tests 2-Independent Samples. pilikpadabagianwaldwolfowitz) • Test Variable list atau variable yang akan diuji. Karena disini yang akan diujiskor_metode, maka klik variable skor_metode, makaakanberpindahke Test Variable List. • Grouping Variable atau variable group. Karena variable pengelompokkan ada pada variable metode, sehinggavariable metode berpindah ke Grouping Variable • Klik pada Define Group, tampak di layar : • Untuk Group1, isi dengan 0, yang berarti Grup 1 berisi tanda 0 atau“metode A” • Untuk Group2, isi dengan 1, yang berarti Grup 2 berisi tanda 1 atau “metode B”

  14. Pilihan Option diabaikan saja • Klik OK untuk mengakhiri pengisian prosedur analisis. • Lihatnilai p (p value padabarisExact. Sig1-tailed) • Jika p value < 0,05  Ho ditolak (adaperbedaan…. ataukeduapopulasi tidak identik atau berbeda dalam hal ...)

  15. OUTPUT SPSS Z = -490 x 2 = 0,98 P = 0,301 x 2 = 0,602 H0 gagal ditolak (diterima), tidak ada perbedaan nilai antara metode A dan metode B)

  16. Thank You

More Related