1 / 11

ISI / MUATAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)

ISI / MUATAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP). KTSP DOKUMEN 1. BAB I . Pendahuluan BAB II . Tujuan Pendidikan BAB III. Struktur dan Muatan Kurikulum BAB IV. Kalender Pendidikan. KTSP DOKUMEN II. A. Silabus dan RPP Dari SK/KD yang dikembangkan pusat.

Download Presentation

ISI / MUATAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. ISI / MUATAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)

  2. KTSP DOKUMEN 1 • BAB I . Pendahuluan • BAB II . Tujuan Pendidikan • BAB III. Struktur dan Muatan Kurikulum • BAB IV. Kalender Pendidikan

  3. KTSP DOKUMEN II A. Silabus dan RPP Dari SK/KD yang dikembangkan pusat. Silabus dan RPP Dari SK/KD yang dikembangkan Sekolah (Mulok, Mapel Tambahan)

  4. KTSP (Dokumen 1)

  5. Bab I. PENDAHULUAN • Latar Belakang (dasar pemikiran penyusunan KTSP) • Tujuan Pengembangan KTSP • Prinsip Pengembangan KTSP SESUAI KARAKTERISTIK SEKOLAH

  6. Bab II. TUJUAN • Tujuan pendidikan (Disesuaikan dengan jenjang satuan pendidikan) • Visi Sekolah • Misi Sekolah • Tujuan Sekolah

  7. BAGAIMANA MENYUSUN VISI, MISI, TUJUAN SATUAN PENDIDIKAN • TAHAP 1 : HASIL BELAJAR SISWA apa yg hrs dicapai siswa berkaitan dengan pengetahuan, keterampilan, dan sikap setelah mereka menamatkan sekolah. • TAHAP 2 : SUASANA PEMBELAJARAN suasana pembelajaran seperti apa yg dikehendaki untuk mencapai hasil belajar itu. • TAHAP 3 : SUASANA SEKOLAH suasana sekolah – sebagai lembaga/organisasi pembelajaran – seperti apa yg diinginkan untuk mewujudkan hasil belajar bagi siswa.

  8. BAB IIISTRUKTUR DAN MUATAN KTSP Meliputi Sub Komponen: • Mata pelajaran • Muatan lokal • Kegiatan Pengembangan diri • Pengaturan beban belajar • Ketuntasan Belajar • Kenaikan Kelas, dan kelulusan • Penjurusan • Pendidikan kecakapan Hidup • Pendidikan berbasis Keunggulan Lokal dan Global Cat : Untuk PLB/PK ditambah dengan Program Khusus

  9. BAB. IV Kalender Pendidikan Berisi tentang kalender pendidikan yang digunakan oleh sekolah, yang disusun berdasarkan kalender pendidikan yang ditetapkan oleh Dinas Pendidikan setempat, disesuaikan dengan kebutuhan dan karakteristik sekolah, kebutuhan peserta didik dan masyarakat, dengan memperhatikan aturan kalender pendidikan sebagaimana tercantum dalam Standar Isi.

  10. KTSP DOKUMEN II

  11. SMP • SILABUS DAN RPP MATA PELAJARAN (Kelas VII, VIII dan IX) • SILABUS DAN RPP MUATAN LOKAL dan MAPEL LAIN (jikaada) • SILABUS DAN RPP MAPEL IPA DAN IPS TERPADU (Kelas VII, VIII, dan IX)

More Related