1 / 23

HIV & AIDS

HIV & AIDS. Bahaya dan Penanggulangannya di Kalangan Mahasiswa “ Disampaikan Pada Kegiatan Sosialisasi Penanggulangan HIV dan AIDS oleh Pembimbing Sebaya Mahasiswa (BIMBASI) FIS Gedung Serba Guna (GEMA) UNESA, 14 Desember 2012”. Icus (LSM Hotline Surabaya). Sistematika.

Download Presentation

HIV & AIDS

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. HIV & AIDS BahayadanPenanggulangannyadiKalanganMahasiswa “DisampaikanPadaKegiatanSosialisasiPenanggulangan HIV dan AIDS olehPembimbingSebayaMahasiswa (BIMBASI) FIS GedungSerbaGuna (GEMA) UNESA, 14 Desember 2012” Icus (LSM Hotline Surabaya)

  2. Sistematika • LatarBelakang • HIV &AIDS:Definisidan Cara Penularan • MenanggulangiPenularan HIV dikalanganmahasiswa

  3. Latar Belakang

  4. PetaEpidemi HIV di IndonesiaEstimasijumlah ODHA 2009: 186.257 orang Indonesia umumnya: Epidemi terkonsentrasi. Tanah Papua: Generalized epidemic Prevalensi HIV di Indonesia 0,2%,sementara Tanah Papua 2,4% Estimasi Prev. HIVpada Pend Dewasa,2009 Estimasi Jumlah ODHA 2009 Sumber data: EstimasiPopulasiDewasaRawanTerinfeksi HIV 2009, Kemkes RI Pemetaandilakukanoleh KPAN, 2010 Catatan: Pemetaandilakukanuntuk 33 provinsidan 440 kabupaten/kota

  5. JumlahKasus HIV&AIDS di Indonesia2005-2011

  6. PenularanEpidemidi Indonesia

  7. JumlahKasus AIDS padaPerempuan(berdasarPekerjaan, Januari 2011 – September 2011) Sumber : Kemenkes RI

  8. PresentasePopulasiKunci

  9. HIV & AIDS Definisidan Cara Penularannya

  10. Definisi • HIV : Human Immunodeficiency Virus Virus (padamanusia) yang menyebabkanpenurunankekebalantubuh • AIDS : Acquired Immuno Deficiency Syndrome Gejala-gejalaPenyakit yang munculkarenakekebalantubuhsudahmenurun Acquired = didapatkan ≠ diturunkan

  11. SiklusHidup HIV

  12. SyaratPenularan • E : Exit Virus haruskeluardaritubuhorang yang terinfeksi • S : Survive Virus harusdapatbertahanhidup • S : Sufficient Jumlahnyacukup • E : Enter Masukuntukdapatmenulari

  13. Cara Penularan • Darah • Penggunaanjarumsuntik/alatcukur/tindik/jarumtato yang tidaksteril • Transfusidarah • Ibu HIV+ melahirkansecara normal (dg catatan) • Cairankelamin • Hubunganseksualberesiko • Air Susu • Ibu HIV+ kebayi

  14. Window Period • Masadimanaseseorang yang sudahterinfeksioleh HIV sudahbisamenulariorang lain, tapibiladilakukan test HIV masihbelummemberikanhasil yang jelas • Lamanyabervariasi, antara 3-6 bulan

  15. Bagaimanadengan… • Berjabattangan • Berciuman • Menggunakanperalatanmakanbersama • Berenang • Tinggalbersama • Gigitannyamuk • (social life)

  16. KetahuiPotensiPenularan START Transfusi? Tato, Piercing,injecting drug? Hub. Seksberesiko? JagaPerilakuAman Periksa HIV+? Obati

  17. Merasaberesiko??? • Jikaandamerasaberesiko, segerakunjungiklinik VCT terdekat • RSAL • RSUD Dr. Soetomo • RSJ Menur • RS KarangTembok • PKM Perak Timur • PKM Dupak • PKM Putat Jaya • PKM Sememi

  18. Penanggulangan HIV dikalanganMahasiswa

  19. Cara Pencegahan • A : Abstinence • B : Be Faithful • C : Condom • D : Don’t use drugs • E : Education

  20. Cara Pencegahan • Ketahuihak-hakanda • cth. HakKesehatanReproduksi • Bebasdari dating violence, dll • Universal Precautions • Periksakesehatansebelummenikah • Prevention Mother to Child Transmission

  21. Pengobatan • Konsumsi ARV • No Stigma – No Discrimination

  22. SOSIALISASI PENANGGULANGAN HIV AIDS LINDUNGI MAHASISWA DARI HIV DAN AIDS Oleh BIMBASI FakultasIlmuSosial

  23. Website : yhs@hotlinesurabaya.or.id

More Related