1 / 26

Pengobatan Komplementer dan Alternatif : Buah Merah dan Lupus

Pengobatan Komplementer dan Alternatif : Buah Merah dan Lupus. Zubairi Djoerban. HARAPAN. Psiko. Sosial. Medik. Dukungan Psikologis. Pasien Kanker. Dukungan Klinik. Dukungan Sosial. Lupus Bukan Hanya Masalah Kesehatan. Pengobatan Lupus.

mare
Download Presentation

Pengobatan Komplementer dan Alternatif : Buah Merah dan Lupus

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PengobatanKomplementerdanAlternatif: BuahMerahdanLupus Zubairi Djoerban

  2. HARAPAN Psiko Sosial Medik DukunganPsikologis Pasien Kanker Dukungan Klinik Dukungan Sosial Lupus BukanHanyaMasalahKesehatan

  3. PengobatanLupus 1. KAUSAL. TerhadapLupus dankelainanmedik yang menyertainya: Steroid, Imuran, Cellcept, myfortic, Endoxan, Mtx, Albumin, HD, Aspirin, Heparin, Plaquenil, Choloquinedll 2. SUPORTIF. PengobatanDukungan Meditasi, Dzikir, Relaxasi, Nutrisi, Olahragaringan 3. SIMPTOMATIS, PALIATIF. Menghilangkangejala, Membuat pasienmerasanyaman

  4. Complementary and alternative medicine (CAM) DEFINISI: anekaragamsistem, produkdanprakteklayanankesehatandanpengobatan yang saatinitidakdianggapsebagaipengobatankonvensional. Istilahkomplementerdipakaibersamadenganalternatif (menggantikanpengobatankonvensional) Pengobatankonvensionaladalahpraktekpengobatan yang dilaksanakanolehdokter, fisioterapis, perawat, psikologdsb

  5. Pengobatan Komplementer dan Alternatif • RuangLingkup: tumbuhan, ekstrakasalhewan, vitamin, mineral, asamlemak, asam amino, protein, prebiotik, diet, suplemen diet (dietary supplement,disingkat DS) • Bentukekstrak, konsentrat, tablet, kapsul, softgel, bubuk, sirup, cairan • Obatharusmengikuti Good Manufacturing Practices • DS mengikuti “manufacturing requirements” makanan • Obatdi approved POM/FDA, harusamandanefektif • DS harusaman • DS kemudianmenjadiobat: digitalis, kina

  6. Pengobatan Komplementer dan Alternatif • JAMA 11 Nop 1998: CAM dipakai 42.1% masy. th 1997. • National Health Interview Survey 1999, turunmenjadi 28.9% (Med Care 2002) • US: Big Business, $ 18.7 billion / tahun

  7. Apa yang perlu diketahui pasien sebelum memakai CAM ? • Manfaat yang diharapkan ? • Risiko ? • Manfaatterbuktilebihdaririsiko ? • Efeksamping? • Apakahpengobatandimaksudmengganggupengobatankonvensional ? • Apakahadaujiklinik? Siapa sponsor ujikliniknya?

  8. MASALAH • Beberapapasienlupus, kankerdan AIDS menghentikanpengobatandanmenggantinya dg buahmerah • Pasien2 tsbkemudianmeninggal • Khasiatbuahmerah? • Terapi urine ? Susukuda liar ? • Kewajibansiapamelindungimasyarakat ? • Versus menggalipotensiobatnasional ? • Advokasi ?

  9. Khasiat Buah Merah ??? • Kanker • Kolesterol >> • Asamurat >> • AIDS • Hepatitis • dll. • Tidakadabuktimanfaatuntukpengobatan

  10. Buah Merah • Pandanusconoideus • Kuansu • Papua, t.u. Jayawijaya, Ayamaru (Sorong) • Tumbuh di ketinggian 1000-3000 m di atas permukaan laut • Panjang s.d 1,5 m Sumber http://www.westpapua.org/images/bua_merah.jpg

  11. Komposisi

  12. ANTI OKSIDAN • Antioksidanmelindungiseldarikerusakanakibatmolekultidakstabilygdisebutradikalbebas • Penelitian lab danbinatangmenunjukkanantioksidanmencegahkerusakanselolehradikalbebas, namunujikliniktidakkonsisten • Contoh: beta karoten, lycopene, vitamins C, E, and A • Antioksidanterdapatpadamakanan yang mengandungsayurdanbuah (tomat, mangga, wortel, bayem, jeruk, jambu, semangka, papaya, kacang)

  13. Beta carotene dan Kanker ParuNEJM, 334:1150-1155, 1996 Effects of a Combination of Beta Carotene and Vitamin A on Lung Cancer and Cardiovascular Disease • Kombinasi beta carotene dan vitamin A tidakadagunanyabuatperokok. • Bahkanmungkindapatmenyebabkanpeningkataninsidenkankerparudanpeningkataninsidenkematianakibatpenyakitkardiovaskulardan cardiovasculardisease, and any cause in smokers and workers exposed to asbestos

  14. Suplementasi antioksidan • Minum beta karoten MENINGKATKAN INSIDENS kankerparudan MENINGKATKAN MORTALITAS pada PEROKOK. 1a Journal of the National Cancer Institute, Vol. 95, No. 1, Jan 1, 2003

  15. Pengembangan dan Penilaian Obat • Senyawabaru (hasilisolasi / sintesis). • Ujipraklinik : • pada organ terpisahatauhewancoba • Melihatfarmakodinamik, farmakokinetik, toksisitaspadahewancoba • UjiKlinik : • Manusia • Fase I-IV • Memastikanefektivitas, keamanan, efeksamping

  16. Uji Klinik • Fase I • Orangsehat (20-50 orang) • Mengujikeamanan, bukanefektivitas • Fase II • Pasien (100-200 org), seleksiketat • Dibandingkan dg. plaseboatauobatstandar • Fase III : • Pasien (min. 500 org), seleksilebihlonggar • Efektif dipasarkan • Fase IV : post-marketing drug surveillance

  17. Kesimpulan • Perjalanansuatucalonobatuntukdiakuisebagaiobat yang efektifmengobatipenyakittertentusangatpanjang, membutuhkanbiayabesar. • Buahmerahsebagaiobat HIV : • Harusdiketahuizataktif yang spesifikberefekthd HIV • Harusmelaluiserangkaianpenelitian, binatang, ujiklinik • Penelitianharusmemenuhistandarmetode yang baik, agar tidak bias

  18. Evidence-based Medicine

  19. I – Pencegahan Penyakit • Pasienbertanyasetelahmelihatdanmembaca: • Iklandi TV v/s SuratPembacaKompas, 11-8-2001 • Apakahbenaruntukhidupsehatharusmakan sayur 5x/haridanbuah 5x/hari • Jikatidakbisa, haruskahmakansuplemenserat

  20. Telusuri Internet(Cochrane, Bandolier, dll)

  21. AS: Healthy People 2010 • Buah • 1994-1996: 28% , 2 porsi buah / hari • Target 2010: 75% penduduk makan buah 2 porsi sehari. • Sayuran • 1994-1996 : hanya 3% , 3 porsi sayur / hari • Target 2010: 50% makan sayur 3 kali sehari minimal 1/3 sayur berwarna hijau tua atau oranye.

  22. Level of Evidence • IEvidence from at least 1 properly randomized controlled trial (RCT). • II-1Evidence from well-designed controlled trials without randomization. • II-2Evidence from well-designed cohort or case-control analytic studies, preferably from more than 1 centre or research group. • II-3Evidence from comparisons between times or places with or without the intervention. Dramatic results in uncontrolled experiments could also be included here. • IIIOpinions of respected authorities, based on clinical experience, descriptive studies or reports of expert

  23. Kesimpulan • Buahbermanfaatbuatkesehatan: tomat, papaya, jeruk, buahmerahdll. • Makanbuahsetiapharimencegahkanker, stroke danpenyakitjantungkoroner • Buahmerah, tomatdsbtidakadabuktishahih/valid untukdapatmengobatilupus, kanker, AIDS, hepatitis B, hep-C • Janganmenghentikanpengobatanlupus danmengganti dg obatkomplementer • Silahkanmakanbuahmerahuntukmelengkapinutrisi

  24. Kesimpulan • Buahmerahbelumsiapuntukmasukujiklinik RCT • Dasarilmiahdanbuktilemahbahwabuahmerahmemulihkankekebalan • Anjuranuntuk yang promosibuahmerah • Terbitkandalamjurnalilmiah yang peer reviewed • Bekerjasama dg penelitiuntukpenelitianpadabinatang

  25. Agar uji klinik shahih • JumlahsampelDesainpenelitian • Dosis Blinding • Objective Standar • Data absorpsiMetabolisme • EkskresiPenyimpanan • Zatkompleksvstunggal (Zn)

  26. Thankyou

More Related