1 / 1

Pahlawan Nasional : Teuku Umar

Pahlawan Nasional : Teuku Umar

Download Presentation

Pahlawan Nasional : Teuku Umar

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PahlawanNasional: TeukuUmar Aceh merupakansalahsatuwilayah yang memilikiperansangatbesarterhadapperjuangandankemerdekaanbangsa Indonesia daritanganpenjajah. Di tanahini, banyakmunculpahlawan-pahlawannasional yang sangatberjasa, tidakhanyauntukrakyat Aceh sajatapijugauntukrakyat Indonesia padaumumnya. SalahsatupahlawantersebutadalahTeukuUmar. LahirdiMeulaboh, Aceh padatahun 1854. Padausiamudaiasudahdiangkatmenjadikeuchik(kepaladesa) didaerahMeulaboh. Iadiangkatolehteman-temannyakarenadiadianggapsebagaiorangpemberani. Padatahun 1873 terjadiPerang Aceh. KetikaituTeukuUmarmasihberusia 19 tahun, tetapidengangagahberaniiamemimpinperang. Padausia 20 tahun, TeukuUmarmenikahdenganNyakSofiah, anakUleebalangGlumpang. Untukmeningkatkanderajatdirinya, TeukuUmarkemudianmenikahlagidenganNyakMalighai, puteridariPanglimaSagi XXV Mukim. Sejaksaatitu, iamulaimenggunakangelarTeuku. Padatahun 1880, TeukuUmarmenikahiCut NyakDien, puteripamannya (suami Cut NyakDien, yaituTeuku Ibrahim LamngameninggalduniapadaJuni 1878 dalampeperanganmelawanBelandadiGleTarum). Keduanyakemudianberjuangbersamamelancarkanseranganterhadap pos-pos BelandadiKrueng. Hasilperkawinankeduanyaadalahanakperempuanbernama Cut Gambang yang lahirditempatpengungsiankarenaorangtuanyatengahberjuangdalammedantempur. Di tahun 1883 munculkesepakatanantaraTeukuUmardanBelandauntukberdamai. Tapi 1 tahunkemudiankembalimunculpermusuhan. Tampaknya, TeukuUmartidakmaukalahlicikdenganBelanda. Padatahun 1893, iakembaliberdamaidenganBelanda. Istrinya, Cut NyakDienpernahsempatbingung, malu, danmarahataskeputusansuaminyaitu. Gubernur Van TeijnpadasaatitujugabermaksudmemanfaatkanTeukuUmarsebagaicarauntukmerebuthatirakyat Aceh. TeukuUmarkemudianmasukdinasmiliter. Atasketerlibatantersebut, pada 1 Januari 1894, TeukuUmarsempatdianugerahigelar Johan Pahlawandandiizinkanuntukmembentuklegiumpasukansendiri yang berjumlah 250 tentaradengansenjatalengkap. TeukuUmarberkatakepadaBelandabahwakekuatantersebutditujukanuntukmenyerangpejuang-pejuang Aceh yang belummenyerahkepadaBelanda. SaatbergabungdenganBelanda, TeukuUmarsebenarnyapernahmenundukkan pos-pos pertahanan Aceh. PeperangantersebutdilakukanTeukuUmarsecarapura-pura. Sebab, sebelumnyaTeukuUmartelahmemberitahukanterlebihdahulukepadaparapejuang Aceh. Sebagaikompensasiataskeberhasilannyaitu, permintaanTeukuUmaruntukmenambah 17 orangpanglimadan 120 orangprajurit, termasukseorangPangleotsebagaitangankanannyaakhirnyadikabulkanolehGubernurDeykerhorf yang menggantikanGubernur Van Teijn. Akantetapiperangtersebuthanyalahpura-puradantipuanbelaka. Karenasebelumnya, TeukuUmarsudahmemberitahupejuang-pejuang Aceh untukdiajakbekerjasama. Untungnya, BelandatidakmengetahuisiasatinidanmerekamerasaTeukuUmarberhasilmengamankandaerah Aceh. SetelahpersenjataandanpasukanTeukuUmarbertambah, padatanggal 29 Maret 1896 TeukuUmarberbalikmelawanBelandadanberjuanguntukkepentinganbangsa Indonesia. TeukuUmarkeluardaridinasmiliterBelandadenganmembawapasukannyabeserta 800 pucuksenjata, 25.000 butirpeluru, 500 kg amunisi, danuang 18.000 dollar. Dengankekuatan yang semakinbertambah, TeukuUmarbersama 15 orangberbalikkembalimembelarakyat Aceh. Siasatdanstrategiperang yang amatlihaitersebutdimaksudkanuntukmengelabuhikekuatanBelandapadasaatitu yang amatkuatdansangatsukarditaklukkan. Padasaatitu, perjuanganTeukuUmarmendapatdukungandariTeukuPanglimaPolem Muhammad Daud yang bersama 400 orangikutmenghadapiseranganBelanda. Dalampertempurantersebut, sebanyak 25 orangtewasdan 190 orangluka-lukadipihakBelanda. GubernurDeykerhorfmerasatersakitidengansiasat yang dilakukanTeukuUmar. Van Heutszdiperintahkan agar mengerahkanpasukansecarabesar-besaranuntukmenangkapTeukuUmarhidupdanmati. Padatanggal 11 Februari 1899 terjadipertempuranhebatdiMeulaboh. Di medanperangitulahTeukuUmargugur, laludimakamkandiDesaMugo, pedalamanMeulaboh. Untukmenghormatijasa-jasanya, berdasarkanSuratKeputusanPresiden RI No. 087/TK/1973 tanggal 6 November 1973, TeukuUmardiangkatsebagaipahlawannasional.

More Related