70 likes | 227 Views
Ardhi S. Apa itu Blog?. Blog merupakan singkatan dari "web log“. Merupakan bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting ) pada sebuah halaman web umum. ( http://id.wikipedia.org/wiki/Blog ) Media blog pertama kali dipopulerkan oleh Blogger.com.
E N D
Apa itu Blog? • Blog merupakan singkatan dari "web log“. Merupakan bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum. (http://id.wikipedia.org/wiki/Blog) • Media blog pertama kali dipopulerkan oleh Blogger.com
Fungsi Blog • Sebagai sebuah catatan harian • Media Publikasi
Manfaat Blog • Sumber informasi • Sebagai sarana interaksi • Dapat meningkatkan kemampuan membaca dan menulis
Pemanfaatan Blog untuk Pembelajaran • Blog guru sebagai pusat pembelajaran. Contoh : http://gurusmp5.wordpress.com/ • Blog guru dan murid yang saling berinteraksi. Contoh : http://awan965.wordpress.com/ • Komunitas blogger pembelajar. Sumber : http://www.ayongeblog.com/2008/04/25/blog-sebagai-media-pembelajaran-alternatif/
Provider Blog http://id.wordpress.com/ https://www.blogger.com/start Dan lain-lain…