1 / 15

e-Commerce Konsep Pemasaran Online - 1

e-Commerce Konsep Pemasaran Online - 1. Viska Armalina. Pengantar. Pemasaran atau yang lebih dikenal dengan istilah marketing memiliki arti yang jelas bagi sebuah organisasi berorientasi keuntungan

sandro
Download Presentation

e-Commerce Konsep Pemasaran Online - 1

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. e-CommerceKonsepPemasaran Online - 1 ViskaArmalina

  2. Pengantar • Pemasaranatau yang lebihdikenaldenganistilah marketing memilikiarti yang jelasbagisebuahorganisasiberorientasikeuntungan • Tujuanutamanyaadalahuntukmenciptakankebutuhan (demand) didalampasar (market) agar terciptalahprosespertukaranbarangdanjasaantaraperusahaandanpelanggan (transaksi)

  3. AspekatauFungsi Marketing • Buying – meyakinkanbahwacukuptersediajumlahproduk yang ditawarkan agar ketikaingindibelimerekapastimendapatkannya • Selling – menggunakanberbagai media semacamiklan, radio, televisi, maupunmulutkemulut (personal selling) untukmempromosikanproduk • Transporting – memindahkanprodukketempat-tempat yang mudahdiaksesolehpelanggan • Storing – menyimpanproduk yang adadenganbaiksehinggatidakterjadikerusakan

  4. AspekatauFungsi Marketing • Standardization and Grading – menjaga agar keseluruhanprodukselalusesuaidengankualitas yang dijanjikan (ukuran, berat, warna, dll) • Financing – memberikankemudahanpembayaran • Risk Taking – meyakinkankepadacalonpembeliakankecilnyaresiko yang dapatmenghambatkegiatanjualbeli • Information Gathering – mengumpulkaninformasipelangganmaupunpesaing agar perusahaandapatselalumemperbaikistrategi marketing

  5. Marketing : Difference in Online • Buying • Pelanggandapatberasaldariberbagailapisanmasyarakatdandariberbagailokasididunia yang melakukanpemesananataupembelianprodukmelalui website perusahaan • Pembelidapatberupaindividumaupunperantara yang terkadangmembutuhkanbarang yang tidakseragam (custom product) • Selling • Saranapromosidi internet adalahmelalui website denganketerbatasandesaindankarakteristiknya • Tidakseluruhpelanggan yang potensialtelahmengenal internet sehinggaharusditemukancarapromosi lain

  6. Marketing : Difference in Online • Transporting • Semuaorang yang terkoneksike internet merupakancalonpembeli yang potensial, termasukmereka yang beradadidaerahterpencil • Perpindahanproduklintasnegarakerapberkaitandenganpenambahanpajak import maupunpajak-pajaklainnya yang harusditanggungolehpembeli • Storing • Perusahaan harusmemilikijaringanpenyimpananbarang yang luasjangkauannyadiseluruhdunia • Untukproduk-produk yang dapatdidigitalisasikan, topologijaringan & lokasi server akansangatberpengaruh agar prosespembelian (terutamaaktivitas download) dapatdilakukandenganmudahdancepat

  7. Marketing : Difference in Online • Standardization and Grading • Melalui website pelangganterkadangdapatmemilihsendirikarakteristikproduk yang diinginkan • Kualitasdinilaidarikeseluruhanprosespembelian yang dimulaidaripemesananhinggadistribusiproduk • Financing • Pembeliharusdapatmelakukanpembayaranmelaluimetode yang mudahsepertimenggunakan transfer tunaimaupuncekpribadi • Tidakmenutupkemungkinan pula jikapembelimenginginkanmekanismepembayaranmelaluikredit, ataumenggunakan payment gateway lainnya

  8. Marketing : Difference in Online • Risk Taking • Pembelihanyaberhadapandengan website sebagai medium yang merepresentasikanpenjual, sehinggadimatamerekaresikoterjadinyapenipuandinilaicukuptinggi • Memberikannomorkartukreditmelalui internet jugahal yang riskan, pengamananpembayaranharusmenjadiperhatian • Information Gathering • Karenatidakbertatapmuka, makasangatsulitbagiperusahaanuntukdapatmengertiperilakupelanggan • Interaksimelalui internet biasanyalebihtidak formal dibandingkandengancarakonvensionalsehinggaterkadangsangatmudahbagipelangganuntukmemberikaninformasipalsuatausalah

  9. Market Intelligence • Suatu set prosedurdansumber-sumber yang digunakanolehparamanajerperusahaanuntukmendapatkaninformasimengenaiperkembangan yang terjadidalamlingkungandimanamerekabekerja. (Mochtardan Arditi,2001) • Sistem yang digunakanolehmanajeruntukmendapatkaninformasisetiapharinyatentangperkembanganberkelanjutandaripasar • Informasitsbdapatberupainformasipasar, sepertiperubahancaramembelikliennya, perubahankebutuhanjasa/produknya, dan lain-lain • Tujuannyaadalahuntukmembantumembuatkeputusandalam area pemasaran, misalmemutuskanbesarnyahargaataudiskon

  10. Market Intelligence • Konsep Market Intelligence dapatberjalansecara direct ataupundenganbantuan intermediaries (pihakketiga) dengandukunganketersediaanprodukdaninformasi

  11. Market Intelligence • Internet memungkinkanadanyahubunganantaraperusahaandenganpelanggannyakarenakonseplingkunganpasarterbuka • Alat bantu MI dalamsuatu website, email, cookies, komunitas, mailing list, dan newsgroup marketer dapatmempelajarikeseluruhan data daninformasi yang mengalirantaraperusahaandenganpelanggannyasehinggadapatdibangunsebuahstrategi marketing yang jitu

  12. Produk, Merek, danProses Branding • Merekadalahseperangkatharapan yang dimilikikonsumenketikamengkonsumsiatauberpikirtentangmengkonsumsiprodukataulayanandariperusahaantertentu • Branding adalahprosespenciptaanmerek • On Time • Safety First • Eksklusif • Pelayanan Prima • Armada Bagus • High Price

  13. Produk, Merek, danProses Branding • Desainprodukawalbelummemilikikekuatandalampasar, karenapenciptaannyabaruberdasarkanrisetterhadapkonsumen • Produktersebutbutuhpeningkatandiferensiasi (pembedadariproduk lain) yang diciptakandariekosistempemasaran yang berbasiskepuasanpenggunasehinggadapatdihasilkanprodukakhirberupamerek (brand)

  14. Produk, Merek, danProses Branding • StrategiMerek (Brand Strategy) adalahseperangkatrencanadiferensiasisebuahprodukdarisetiappesaingnyadanmengkomunikasikanperbedaan-perbedaaninisecaraefektifkepadapasar • Nilaiwajar (equity) sebuahmerekadalahnilaiestimasipelanggan premium bersediamembayaruntukmenggunakanprodukbermerekbiladibandingkandenganpesaingtidakbermerek • Konsumenmasihbersediamembayarharga premium untukprodukdanlayanan yang bisamerekarasakandanbedakan

  15. Produk, Merek, danProses Branding • Biayaakuisisipelangganyaknibiayakeseluruhanpengenalanprodukdalamusahamenarikpelanggan, mencakupsemuabiayapemasarandaniklan • Biayaretensikonsumenadalahbiaya-biaya yang terjadidalammeyakinkanpelanggan yang sudahadauntukmembelikembali

More Related