1 / 44

P ROFIL RISET

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT. INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG - 2011. P ROFIL RISET. INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG. Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Teknologi Bandung. Lokakarya Nasional VI Manajemen PPM PT, LPPM UGM, Yogyakarta, November 2013.

pisces
Download Presentation

P ROFIL RISET

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG - 2011 PROFIL RISET INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Teknologi Bandung Lokakarya Nasional VI Manajemen PPM PT, LPPM UGM, Yogyakarta, November 2013

  2. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG ITB sebagai Research University • Setiapstafakademik ITB diwajibkanuntukmelakukankegiatanriset,secaraperseorangandan/atauberkelompok, sebagaipenghelakegiatanakademikdi ITB (SK SA No. 15/2004) • MisiRisetdi ITB: • Riset fundamental diarahkanuntukmewujudkankepeloporanpenemuandanpengembangan IPTEKS • Pengembanganteknologidansenibudayadiarahkanuntukmewujudkankepeloporan IPTEKS

  3. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG ITB sebagai Research University Ciri Universitas Berbasis Riset (SK SA No. 01/SK/K01-SA/2009) • Budaya riset yang ditunjukkan melalui sikap, perilaku dan etika masyarakat akademik dalam pelaksanaan riset • Memiliki organisasi dan manajemen riset yang efektif dan ditunjang oleh anggaran dan peneliti dalam jumlah dan kualitas yang memadai • Tersedianya sarana dan prasarana riset yang lengkap, mutakhir dan dalam jumlah yang memadai • Menarik bagi best talents (mahasiswa, dosen, peneliti) dari dalam dan luar negeri • Terselenggaranya kegiatan pembelajaran berbasis riset (research based learning) • Berorientasi internasional untuk meningkatkan kualitas riset, cross culture dan berperan dalam pemecahan masalah bangsa • Memiliki program yang bersifat antar-disiplin yang mensinergikan berbagai bidang sains, teknologi dan seni

  4. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Strategi Pengembangan PPM • Commitment institusidalammendukung program • Continuous improvement dalamPPM • Staff Development • Penetapanprioritasjenisdanarahpenelitian • Dukunganpendanaanuntukpeningkatankompetensisecaraberjenjang • Perluasan jaringankerjasama • Peningkatan kerjasama inter-disiplin keilmuan

  5. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Peran LPPM / Lembaga Penelitian • Administrasi: • Perantara mitra dan pelaksana • Fasilitator: • Administrasi proposal danpelaksanaanpenelitian, informasi penawaranpendanaan, dan lain - lain • LembagaPenjaminKualitas PPM • ArahKebijakanPengembangan PPM

  6. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Program Riset ITB Program RisetKelompokKeahlian Program RisetInternasional Program RisetUnggulan Program PenguatanRisetInstitusi Program PeningkatanKapasitasITB Program Riset Unggulan KK Program Riset TopDown/Prioritas

  7. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Program Riset DIKTI Program HibahBersaing Program Penelitian Fundamental Program HibahPascasarjana Program HibahStrategisNasional Program HibahKompetensi Program HibahKerjasamaAntarLembagadan Perguruan Tinggi Program HibahKerjasamaLuarNegridanPublikasiInternasional

  8. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Program Riset Lain • Program InsentifRistek • InsentifRisetDasar • InsentifRisetTerapan • PeningkatanKapasitas IPTEK danProduksi • Difusi • Program HibahRiset IA ITB • Program Osaka Gas Foundation • Program Asahi Glass Foundation

  9. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Program Pengabdian kepada Masyarakat • Program PM Dana Hibah DIKTI • Program Pengabdian Kerjasama Industri, Institusi Pemerintah, Masyarakat, dll • Program Inkubator dan Konsultasi Bisnis • Program Pembinaan (UKM, Masyarakat)

  10. ismu@lppm.itb.ac.id LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Best Practices of ITB as Research University

  11. ismu@lppm.itb.ac.id LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Mengapa ke Research University?

  12. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG KENAPA DIPERLUKAN RISET • Untukmengikutiperubahandunia yang yangsangatcepatmisalnyapemanasan global, pertambahanpenduduk, kerusakanlingkungan, dll. • Pengambilkeputusanmemerlukan data daninformasi yang tepatdalammengambilkeputusan. Merekaharustahuriset yang sepertiapa yang dapatmembantumerekadalammembuatkeputusandanapakahadahasilriset yang sdhmembuahkanhasil. • Untuknegara yang sedangberkembangmasihbanyakpenelitian yang belumdilakukanuntukmengatasimasalah yang terjadimisalnyabagaimanauntukdapatmeningkatkanproduktivitasmasyarakat.

  13. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG KENAPA DIPERLUKAN RISET(sambungan) • Kearifanlokalperluditelitilebihintensifdanperlurisetuntukmendapatkansolusilokaluntukmengatasimasalahjangkapanjang. • Inovasisaintifiktelahdapatmeningkatkankemakmurandinegaramaju. Teknologitelahdapatmembuatkehidupandinegaraberkembangmenjadilebihbaik. Teknologimajubisadimanfaatkanuntukmasyarakat yang belummajumisalnyabioteknologi, ICT, solar energy, wind energy, dll • Penekananpadalow cost technology. Bisasajaberupa advanced technology

  14. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG World Class University(Henry M Levin)World class defined by dictionary as “ranking among the foremost in the world; of an international standard of excellence” • Exellence in Research • Academic freedom & an atmosphere of intellectual excitement • Self-governance • Adequate facilities & funding • Diversity • Internationalization: students, scholars, and faculty from abroad • Democratic leadership • A talented undergraduate body • Use of ICT, efficiency of management, Library • Quality of teaching • Connection with Society /community needs • Within Institutional Collaboration.

  15. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG TujuanUniversitasRisetBerkebangsaan • MeningkatkanperanUniversitasdalammemecahkanmasalahstrategisnasional, regional dan global melaluirisetdalambidang IPTEKS • Menciptakankesempatan yang lebihluaskepadasetiapindividudiUniversitasuntukmelakukanpenelitian yang berdampakterhadapmasyarakatdanbangsadalambidangekonomi, sosial, danpolitik. • Menciptakansuasanapenelitiandanpengembangan yang makinkondusifdankreatifsehinggamemperolehhasil yang optimum. • Mendorong penelitian dan pengembangan dalam bentuk penelitian dasar (long term), terapan, dan bersifat multi disiplin. • Mendorong pemaduan penelitian dan pengembangan dengan pendidikan dan pengabdian masyarakat diantaranya mendiseminasikan hasil penelitian berupa publikasi dan penyuluhan. • MewujudkanUniversitasRisetberkelasdunia.

  16. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG TujuanUniversitasRisetBerkebangsaan • MeningkatkanperanUniversitasdalammemecahkanmasalahstrategisnasional, regional dan global melaluirisetdalambidang IPTEKS • Menciptakankesempatan yang lebihluaskepadasetiapindividudiUniversitasuntukmelakukanpenelitian yang berdampakterhadapmasyarakatdanbangsadalambidangekonomi, sosial, danpolitik. • Menciptakansuasanapenelitiandanpengembangan yang makinkondusifdankreatifsehinggamemperolehhasil yang optimum. • Mendorong penelitian dan pengembangan dalam bentuk penelitian dasar (long term), terapan, dan bersifat multi disiplin. • Mendorong pemaduan penelitian dan pengembangan dengan pendidikan dan pengabdian masyarakat diantaranya mendiseminasikan hasil penelitian berupa publikasi dan penyuluhan. • MewujudkanUniversitasRisetberkelasdunia.

  17. ismu@lppm.itb.ac.id LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Kriteria yang diambil

  18. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Carnegie Class Pengelompokan ini didasarkan pada pengukuran eksplisit kegiatan penelitian yang menggunakan data: 1. Pengeluaran untuk penelitian dan pengembangan bidang ilmu (termasuk ilmu sosial) dan engineering. 2. Pengeluaran untuk penelitian dan pengembangan di luar bidang ilmu dan engineering. 3. Staf penelitian dalam bidang ilmu dan engineering dengan gelar doktor (yang bukan dosen). 4. Pemberian gelar doktor

  19. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

  20. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

  21. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

  22. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

  23. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG • Berdasarkan Carnegie Classification saatini ITB telahmencapaiklasifikasisebagai DRU. • Denganpengecualianpadakriteriajumlahpenelitibukandosen, ITB telah pula mendekatiposisisebagaiRU/H. • Merujukkepadapemeringkatuniversitasdunia THES-QS2, ITB mendudukiposisisangatterpandangdi Indonesia, khususnyadalambidang engineering & IT (information technology), natural sciences, dan life sciences. • Posisiterpandang di Indonesia jugadisandangITB berdasarkan pemeringkat yang lain seperti Webometrics & 4icu.org.

  24. ismu@lppm.itb.ac.id LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Sistem Pengelolaan dan Pengembangan ITB dalam Bidang Riset, PPM dan Inovasi

  25. ismu@lppm.itb.ac.id LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Latar Belakang

  26. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Rujukan SK MWA ITB No. 015/SK/K01-MWA/2007 tentangRencanaIndukPengembangan ITB. SK MWA, No. 006/SK/K01-MWA/XII/2002 tentangKebijakanUmumPengembangan 2001-2006. SK SA ITB, No. 01/SK/K01-SA/2003 tentangKebijakanPengembanganIlmuPengetahuan, TeknologidanSeni. SK SA ITB, No. 11/SK/K01-SA/2003 tentangPedomanPenyelenggaraanKegiatanPenelitiandanKegiatanKekaryaandi ITB. SK SA ITB, No. 35/SK/K01-SA/2003 tentang Agenda Akademik. SK SA ITB, No. 15/SK/K01-SA/2004 KebijakanRiset ITB. SK SA ITB, No. 01/SK/K01-SA/2009 tentang ITB SebagaiUniversitasRiset. SK SA ITB, No. 23/SK/K01-SA/2009 tentangKategoriLuaranRiset.

  27. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG I. ARAH PENGEMBANGAN ITB MISI ITB 2011 – 2015* • Memandu perkembangan dan perubahan yang dilakukan masyarakat melalui kegiatan Tri Dharma perguruan tinggi yang inovatif, bermutu dan tanggap terhadap perkembangan global dan tantangan lokal.

  28. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG I. ARAH PENGEMBANGAN ITB VISI ITB 2025 (RENIP 2006-2025)* Terwujudnyathe culture and tradition of excellence ITB: Suatu perguruan tinggi dengan kultur dan tradisi riset dan pengembangan yang unggul dalam IPTEKS yang menjunjung sangat tinggi nilai-nilai sosial & kemanusiaan, yang bertaraf dunia (world class research & development university), yang mempunyaikemampuanmandiri(otonomi) atas dasar nilai-nilai inti ITB2: self-directing; self-motivating; self-developing; self-supporting; self-assessing; self-decision, yangbertumpu pada nilai luhur bangsa Indonesia.

  29. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG I. ARAH PENGEMBANGAN ITB VISI ITB (SK SA 022/1999 ) “ITB menjadi lembaga pendidikan tinggi dan pusat pengembangan sains, teknologi dan seni yang unggul, handal dan bermartabat di dunia yang bersama dengan lembaga terkemuka bangsa menghantarkan masyarakat Indonesia menjadi bangsa yang bersatu, berdaulat, dan sejahtera.” VISI ITB 2011 - 2015* • “ITB menjadi Universitas Riset terpandang di Asia yang berfokus pada sains, teknologi dan seni dan berperan secara aktif dan nyata dalam meningkatkan daya saing bangsa."

  30. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG DAYA SAING ITB DI ASIA

  31. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG DAYA SAING ITB DI ASIA

  32. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG DAYA SAING ITB DI ASIA

  33. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG DAYA SAING ITB DI ASIA

  34. ismu@lppm.itb.ac.id LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Sasaran, KPI, Pengembangan (Target 2015)

  35. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG II. STRATEGI PENGEMBANGAN RISET DI ITB

  36. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG II. SASARAN PENGEMBANGAN RISET DI ITB di 2015 Kehadiran minimal 3 pusat unggulan riset dan pengembangan Pusat-pusat unggulan itu menghasilkan karya-karya unggul dengan pengakuan dunia dalam ipteks Terwujudnya ITB sebagai simpul kerjasama riset nasional dan internasional melalui (a) kerjasama riset dan pengembangan dengan unsur-unsur potensial lain bangsa, terutama industri (nasional/internasional), yang dapat menempatkan ITB sebagai simpul jaringan kerjasama riset dan pengembangan nasional/internasional; (b) terwujudnya berbagai national center yang mengkaji dan memberikan solusi bagi permasalahan bangsa Terwujudnya ITB sebagai simpul kerjasama riset nasional dan internasional Terwujudnya technology parks terutama pada OFF-G campus (di luar On-G campus), tempat dihasilkannya karya-karya pengembangan ITB untuk keperluan industry strategis bangsa (industrial exposure) Terwujudnya berbagai pusat unggulan riset yang melaksanakan riset prioritas ITB Tercapainya critical mass jumlah dosen yang aktif meneliti di lingkungan ITB

  37. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG III. KPI PENGEMBANGAN RISET DI ITB

  38. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG IV. Program Kerja Bidang Riset dan Inovasi 2011-2015 PROGRAM KERJA BIDANG PENELITIAN: • Peningkatan kualitas, kapasitas dan produktivitas penelitian ITB • Peningkatan produktivitas penelitian ITB dari segi kualitas dan kuantitias • Dana Penelitian Internal • Perbaikanmanajemen PPM daninovasi • Award publikasi • Peningkatanperanmahasiswapascasarjanadalampenelitian • Internasionalisasijurnal - jurnaldi ITB • Membantupenerbitan proceeding yang terindexscopus • Peningkatan penelitian dengan unsur karakteristik lokal • Penajamanroadmap PP • PeningkatanperanKomisi PPM • Kerjasamadenganmitradalammaupunluarnegeri • Peningkatan kemampuan penelitian sumber daya manusia ITB • Program PRI dan PKP • Penyediaandana program postdoc • Peningkatan keterlibatan mahasiswa pasca sarjana dalam penelitian • Formalisasipublikasidijurnalinternasionalsebagaisyaratkelulusan

  39. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG IV. Program Kerja Bidang Riset dan Inovasi 2011-2015 • Peningkatan pendanaan penelitian ITB. • Kerjasamadgnmitradalamdanluarnegeri • Promosi Program PPM • Peningkatan promosi program/hasil penelitian lewat publlikasi • Pengembangan infrastruktur penelitian dan pengembangan kelas dunia • Mendukungdanmemfasilitasipembentukan centre of excellence • Manajemen riset secara profesional yang dinamis dan kondusif • Menciptakan lingkungan penelitian yang dinamis, menarik dan mempertahankan para peneliti terbaik serta nilai-nilai dan kontribusi mereka • Award publikasi • Perbaikan system informasi • Peningkatansdmpelayanan • Peningkatan kinerja pusat-pusat penelitian unggulan sebagai penghela riset dan pengembangan • Mengintegrasikan kegiatan berbagai pusat-pusat penelitian dan pusat ke fokus penelitian ITB. • Penguatan peran LPPM dalam proses promosi dan pendayagunaan riset maupun hasil riset ITB • Mengembangkan pusat promosi produk sains, teknologi dan karya seni ITB • Melakukan inovasi, transfer pengetahuan dan komersialisasi (technopreneurships) • Mempromosikan kolaborasi berdampak tinggi dengan universitas terkemuka lain di dalam negeri dan luar negeri

  40. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG IV. Program Kerja Bidang Riset dan Inovasi 2011-2015 PROGRAM KERJA BIDANG PENGABDIAN PADA MASYARAKAT: • Pengembangan produk teknologi tepat guna untuk membangun kekuatan perekonomian nasional  • Peningkatan jumlah teknologi yang diaplikasikan • Action research • Peningkatan Kapabilitas Pengabdian pada Masyarakat • Akuntabilitas kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat pada tingkat KK,Fak/Sekolah,Pusat, PP. • Peningkatan kerjasama ITB dengan perguruan tinggi, institusi penelitian, industri di tingkat nasional dan internasional, serta pemerintah. • Penyempurnaan SK Rektor tentang SistemAdministrasi DM sesuaidenganPerpres 54/2010. • Pengembangan Continuing Education • Peningkatan promosi program/hasil pengabdian masyarakat (PM) dan kepakaran ITB kepada masyarakat secara kontinyu. • Secara institusional meningkatan peran LPPM dalam peningkatan kerma Pengabdian Masyarakat untuk memberdayakan potensi masyarakat • Peningkatan kerma Pengabdian Masyarakat dalam pemberdayaan potensi lokal • Membangun Knowledge Based System secarainstitusionaldalampengabdianmasyarakat • Mengembangkanaplikasi ICT untukmenghimpun/mendokumentasikankearifanlokal Indonesia • Publikasisecara online semuakarya ITB yang pentingbagimasyarakat (pendidikan,penelitian, danpengabdianpadamasyarakat: materikuliah, diktat, hasilpenelitian, dll) • Peningkatan kandungan lokal/nasional dalam kegiatan Pengabdian Masyarakat  • Menjadikan Bandung dan propinsi Jawa Barat sebagai lokasi pilot project program pengabdian msyarakat. • Kerja sama dengan potensi eksternal (Pemda) untuk membangun pusat unggulan pendidikan dan pengembangan teknologi, khususnya dibidang lalu lintas perkotaan dan pengelolaan SD Air

  41. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG IV. Program Kerja Bidang Riset dan Inovasi 2011-2015 PROGRAM BIDANG INOVASI DAN KEWIRAUSAHAAN: • Meningkatkan kapasitas inovasi dan kewirausahawan ITB • Membangun infrastruktur pusat inovasi dan kewirausahawanan ITB • Mengembangkan model pengelolaan inovasi di ITB • Mengembangkan model pengelolaan entrepreneur di ITB • Mengembangkan pusat promosi produk sains, teknologi dan karya seni ITB • Pembinaanwirausahabaru • Inkubasi Bisnis & Teknologi • Mengembangkan inkubasi bisnis yang sehat dan terkoordinasi • Mengembangkan inkubasi teknologi pengembangan di lingkungan ITB agar layak secara ekonomi dan bisnis serta siap untuk didifusikan baik melalui usaha (industri) pemula maupun melalui kerjasama dengan dunia usaha (industri) mapan

  42. ismu@lppm.itb.ac.id LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Tata Kelola Riset, PPM, Inovasi

  43. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG SK Rektor DPI, yang masih berlaku • DPI Efisiensi: diperoleh dari kegiatan yang tidak habis digunakan • Kerjasama Pendidikan: 20% dari kontrak setelah dikurangi pajak dan besaran biaya BPP reguler ITB. • Kerjasama Penelitian: • Penelitian murni tidak dikenakan DPI • Penelitian pengembangan dikenapakan sebesar 5% dari kontrak setelah dikurangi PPN dan PPh • Riset mandiri ITB tidak dikenakan DPI • Kerjasama Pengabdian • Kerjasama proyek: 10% • Kerjasama pengabdian masyarakat (cost centre) tidak dikenakan DPI • Kerjasama Swakelola • Pertanggungjawaban oleh Pengguna Anggaran: DPI 15% • Pertanggungjawaban oleh ITB: sesuai ketentuan DPI efisiensi • Kegiatan tanpa kontrak: DPI diatur dan dilaporkan oleh unit pengelola terkait • Kegiatan kerma melalui UUK ITB: • 15% untuk kegiatan yang melalui UUK ITB • 20% untuk kegiatan yang melalui badan hukum di luar ITB SK Rektor mengenai DPI tersebut di atas akansegeraditinjauulang.

  44. lppm@lppm.itb.ac.id LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Terima Kasih

More Related