1 / 30

Pendidikan Kewarganegaraan

Pendidikan Kewarganegaraan. OLEH : DRS. SUKIRAN. UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA. LANDASAN & TUJUAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN. PENGANTAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN. TATA URUT PEMBAHASAN 1. PENDAHALUAN 2. LANDASAN HUKUM PKN - UU No. 20/2003 – SISDIKNAS, PASAL 37 AYAT (2)

palila
Download Presentation

Pendidikan Kewarganegaraan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pendidikan Kewarganegaraan OLEH : DRS. SUKIRAN UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA

  2. LANDASAN & TUJUAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

  3. PENGANTAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN TATA URUT PEMBAHASAN 1. PENDAHALUAN 2. LANDASAN HUKUM PKN - UU No. 20/2003 – SISDIKNAS, PASAL 37 AYAT (2) - KEP. DIRJEN DIKTI DEPDIKNAS Nomor : 43/DIKTI/Kep./2006 - KURIKULUM UPY 3. VISI, MISI & KOMPETENSI PKN 4. SUBSTANSI KAJIAN POKOK PKN 5. METODOLOGI PEMBELAJARAN PKN DAN PENILAIAN 6. PERSYARATAN KULIFIKASI DOSEN PKN 7. PENUTUP

  4. PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DALAM KONTEKS PENDIDIKAN NASIONAL ( UU RI No. 20/2003) “KURIKULUM PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH” WAJIB MEMUAT : • PENDIDIKAN AGAMA • PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN • BAHASA ( Ps 37 AYAT 1 UU No 20 tahun 2003 ) “KURIKULUM PENDIDIKAN TINGGI” WAJIB MEMUAT : • PENDIDIKAN AGAMA; • PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN; • BAHASA.” ( Ps 37 AYAT 2 UU No.20 tahun 2003)

  5. VISI UU Nomor 20 tahun 2003: Terwujudnyasistempendidikansebagaipranatasosial yang kuatdanberwibawauntukmemberdayakansemuawarganegara Indonesia berkembangmenjadimanusia yang berkualitas, sehingga mampudanproaktifmenjawabtantanganzaman yang selaluberubah. Pasal 1 SK DirjenDiktiDepdiknas RI Nomor: 43/DIKTI/Kep/2006: Visi PKN adalahsebagaisumbernilai & pedoman program studidalammengantarkanmahasiswamengembangkankepri-badian.

  6. MISI UU Nomor 20 tahun 2003), antara lain : ”Meningkatkan kesiapan masukan dan kualitas proses pendidikan untuk mengopti-malkan pembentukan kepribadian yang bermoral”. Membantu mahasiswa agar dapat mewujudkan nilai dasar agama dan kebudayaan, serta kesadaran berbangsa dalam menerapkan Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni yang dikuasainya dengan rasa tanggung jawab bagi kemanusiaan (Pasal 2)

  7. VISI MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (PKN) Visi PKN di perguruan tinggi merupakan sumber nilai dan pedoman dalam pengembangan dan penyelenggaraan program studi guna mengantarkan mahasiswa memantapkan kepribadiannya sebagai manusia Indonesia seutuhnva MISI MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (PKN) Misi PKN di perguruan tinggi membantu mahasiswa memantapkan kepribadiannya agar secara konsisten mampu mewujudkan nilai-nilai dasar keagamaan dan kebudayaan, rasa kebangsaan dan cinta tanah air sepanjang hayat dalam menguasai, menerapkan dan mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni yang dimilikinya dengan rasa tanggung jawab.

  8. KOMPETENSI MATA KULIAH PKN KOMPETENSI MATA KULIAH PKN BERTUJUAN MENGUASAI KEMAMPUAN BERPIKIR, BERSIKAP RASIONAL DAN DINAMIS, BERPANDANGAN LUAS SEBAGAI MANUSIA INTELEKTUAL MENGANTARKAN MAHASIAWA SBG MODAL INTELEKTUAL MELAKS, PROSES BELAJAR SEPANJANG HAYAT UNTUK MENJADI ILMUWAN YG BERKEPRIBADIAN DEWASA YG MENJUNJUNG TINGGI KEMANUSIAAN DAN KEHIDUPAN

  9. SUBSTANSI KAJIAN POKOK PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN • FilsafatPancasila • - Pancasilasebagaisistemfilsafat • - Pancasilasebagaiideologibangsadannegara • 2. IdentitasNasional • - Karakteristikidentitasnasional • - Prosesberbangsadanbernegara • 3. PolitikdanStrategi • - SistemKonstitusi • Sistempolitikdanketatanegaraan Indonesia • 4. Demokrasi Indonesia • - Konsepdanprinsipdemokrasi • - Demokrasidanpendidikandemokrasi

  10. HakAzasiManusiadanRule of Law • - Hakasasimanusia (HAM) • - Rule of Law • 6. HakdanKewajiban WargaNegara • - Warganegara Indonesia • - Hakdankewajibanwarganegara Indonesia • 7. Geopolitik Indonesia • - Wilayah sebagalruanghidup • - Otonomidaerah • 8. Geostrategi Indonesia • - KonsepAstaGatra • - Indonesia danperdamaiandunia

  11. METODOLOGI PEMBELAJARAN MATA KULIAH PKN • PENDEKATAN : MENEMPATKAN MAHASISWA SBG SUBYEK PEDDIDIKAN, MITRA DLM PROSES PEMBELAJARAN, DAN SBG UMAT, ANGGOTA KELUARGA, MASYARAKAT DAN WARGANEGARA • METODE PROSES PEMBELAJARAN : PEMBAHASAN SECARA KRITIS ANALITIS, INDUKTIF, DEDUKTIF DAN REFLEKTIF MELALUI DIALOG KRATIF YG BERSIFAT PARTISIPATORIS UNTUK MEYAKINI KEBENARAN SUBTANSI DSR KAJIAN • BENTUK AKTIVITAS PROSES PEMBELAJARAN : KULIAH TATAP MUKA, CERAMAH, DIALOG (DISKUSI) INTERAKTIF, STUDI KASUS PENUGASAN MANDIRI, SEMINAR KECIL & EVALUASI PROSES BELAJAR • d. MOTIVASI : MENUMBUHKAN KESADARAN BAHWA PROSES BELAJAR MENGEMBANGKAN KEPRIBADIAN MERUPAKAN KEBUTUHAN HIDUP

  12. PERSYARATAN KUALIFIKASI DOSEN MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN A. MINIMAL S1 YG DIBEKALI KHUSUS SBG DOSEN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN, ATAU S1 DENGAN LATAR BELAKANG AKADEMIK, PENGALAMAN KERJA, & INTEGRITAS PRIBADI SBG DOSEN DINILAI KOMPOTEN OLEH PERGURUAN TINGGI YG BERSANGKUTAN B. S2 PENGKAJIAN KETAHANAN NASIONAL DAN S2 LAINNYA YG DIBEKALI KHUSUS SBG PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN FASILITAS PEMBELAJARAN MATA KULIAH RIBADIAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN MEMENUHI SYARAT MINIMAL PERLENGKAPAN INSTRUKSIONAL AKADEMIK

  13. STRATEGI PENDIDIKAN NASIONAL Pada UU Nomor 20 tahun 2003 Pasal 37 Ayat (1) disebutkankurikulumpendidikandasardanmenengahwajibmemuat: pendidikan Agama, PendidikanKewarga-negaraan, Bahasa, Matematika, IPA, IPS, SenidanBudaya, JasmanidanOlahraga, KeterampilandanKejuruan, danMuatanlokal. PASAL 37 AYAT (2) DISEBUTKAN BAHWA KURIKULUM PENDIDIKAN TINGGI WAJIB MEMUAT : • Pendidikan Agama; • Perndidikan Kewarganegaraan; dan • Bahasa

  14. PENILAIAN UTS : 20 PERSEN UAS : 30 PERSEN TUGAS : 50 PERSEN, terdiridari • KEHADIRAN (10%) • PENYUSUNAN MAKALAH (30 %) • PENYAJIAN (40 %) • KEAKTIFAN (20 %)

  15. PEDOMAN TRANSFER NILAI; A = 86 – 100 = 4 A- = 80 – 85 = 3,67  B+ = 75 – 79 = 3,33 B = 71 – 74 = 3,00 B-  = 66 – 70 = 2,67 C+ = 61 – 65 = 2,33 C = 56 – 60 = 2,00 D = 0 – 55 = 1,00

  16. FUNGSI DAN TUJUAN PENDIDIKAN NASIONAL Pendidikan Nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa. Tujuan Pendidikan Nasional adalah Mengembangkan potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa terhadap Tuhan YME, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cerdas, kreatif, mandiri, menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.

  17. TUJUAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 1. MENINGKATKAN KUALITAS MANUSIA INDONESIA, YAITU : • MANUSIA YANG BERIMAN DAN BERTAKWA TERHADAP TUHAN YME, • BERBUDI LUHUR, • BERKEPRIBADIAN, • MANDIRI, • MAJU, • TANGGUH, • CERDAS, • KREATIF, • TERAMPIL, • BERDISIPLIN, • BERETOS KERJA, • PROFESIONAL, • BERTANGGUNG JAWAB, • PRODUKTIF, SERTA SEHAT JASMANI DAN ROHANI

  18. 2. MENUMBUHKAN JIWA NASIONALISME • MENUMBUHKAN JIWA PATRIOTIK, • MEMPERTEBAL RASA CINTA TANAH AIR, • MENINGKATKAN SEMANGAT KEBANGSAAN, • MENINGKATKAN KESETIAKAWANAN SOSIAL, • MENINGKATKAN KESADARAN PADA SEJARAH, • MENINGKATKAN SIKAP MENGHARGAI JASA PARA PAHLAWAN, • BERORIENTASI KE MASA DEPAN.

  19. 3. MEWUJUDKAN MANUSIA INDONESIA SEUTUHNYA * Untukhidupberguna & bermaknaperlumemilikibekal IPTEKS berlandaskanpadanilai-nilaiPancasila, KeagamaandanPerjuanganbangsa. (NILAI-NILAI TSB MENJADI PEDOMAN & KEYAKINAN DALAM KEHIDUPAN BERMA-SYARAKAT, BERBANGSA & BERNEGARA DI INDONESIA) * Menumbuhkanwawasan & kesadaranbernegara, sikapdanperilaku yang cintatanah air danbersendikankebudayaanbangsa, Wasantara, Tannasdalamdiriindividu. * KualitasWarga Negara ditentukanolehkeyakinandansikaphidupbermasyarakat, berbangsa & bernegara, disampingderajatpenguasaanIpteks

  20. HAKEKAT PENDIDIKAN PKn Mahasiswamampumengantisipasiharidepan yang senantiasaberubahdanselaluterkaitdengankonteksdinamika BUDAYA, BANGSA, NEGARA, dan HUBUNGAN INTERNASIONAL. Upayamenjaminkelangsunganhidupdankehidupangenerasipenerussecaraberguna (kemampuanspiritual) danbermakna (kemampuankognitif & psikomotorik) Mahasiswamemilikiwawasankesadaranbernegarauntukbelanegaradanmemilikipolapikir, polasikap, polatindak yang mencintaitanah air berdasarkan PANCAS

  21. PERKEMBANGAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 1. Periodeperangkemerdekaan (1945 - 1949): SatuanTentaraPelajar TRI P (TentaraRepublik Indonesia Pelajar); Corps Mhs & Brigade 17. 2. PeriodeMenghadapiGangguanKeamanan Negara, karenaberbagaipemberontakan, perjuanganmerebutIrian Barat daripenjajahbelanda, DWIKORA (UU No. 29 Tahun 1945 tentang HANNEG)

  22. 3. Ikutberpartisipasi, mempersiapkandirisecara mental & fisikmelaluikegiatanlatihankemiliteranMahasiswa (LKM)& LKD yang bersifat individual, belumterkaitpadaOrganisasiPerguruanTinggi (PT). 4. Tahun 1968 DepHan & DepDikBud : Walawa (= Reserve Officer Training Center) di 8 PTN (UI, UNPAD, UGM, Unair, Unsri, Unbra. Unhas, USU) sifatnyaekstrakurikuler. 5. Tahun 1973, karenakondisikeuangan Negara prihatin, Walawadihentikan, digantiLatihanKemiliteranuntukpersiapanperwiraCadangan TNI (DepHan). Di PT : DikKewiraan (awalnyadi 8 PTN)

  23. 6. UU No.2 Tahun 1989 Psl 39 : DikKewiraansbg bag dariDikKewarganegaraan (WN) 7. Tap MPR No.II/MPR/1993 tentang GBHN, Bang 5 th ke-6 menegakkankembalipembinaan & pengembanganKurikulum & isipendidikan : Dik PS, Dik Agama, & Dik WN. 8. Era ORBA dibidangPertahanan & Keamanan: UU No.20 Tahun 1982 digantidengan UU No.3 Tahun 2002 tentang HANNEG. Pasal 9 : a.Setiap WN berhak & wajibikutsertadalamupayabelanegaraygdiwujudkandalamHanneg

  24. Butir a dilaksanakanmelalui PKN, Latihandasarkemiliteranwajib, pengabdiansbgprajurit TNI secarasukarelaatauwajib, Pengabdiansesuaiprofesi. • Butir b diaturoleh UU. • 9.Era ORBA dibidangDikNas: UU No.2 Tahun 1989 digantidengan UU No.20 Tahun 2003 tentangSisDikNas. Psl 37 : PKN masukdalamkurikulumDiktiygbersifatWajib, bersama-samadenganDik Agama & Bahasa. Ketentuandiaturdengan PP. • PKN diakomodasikandalam UU No.3 Tahun 2002 tentang HANNEG & UU No.20 Tahun 2003 tentang Sis DikNas : harusdiupayakanpeningkatandanpemantapankuantitas & kualitas PKN.

  25. HISTORIS PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI INDONESIA SEJAK 1960-AN SAMPAI SAAT INI ☻CIVICS/KEWARGAAN NEGARA : SMA/SMP 62, SD 68, SMP 969, SMA 1969 ☻PENDIDIKAN KEWARGAAN NEGARA (PKN) : SD 68, PPSP 73 ☻PENDIDIKAN MORAL PANCASILA (PMP) : SD, SMP,SMU 1975, 1984. ☻PENDIDIKAN PANCASILA : PT 1970-an - 2000-an ☻PENDIDIKAN KEWIRAAN : PT 1960-an - 2001 ☻PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN : PT 2002 - Sekarang ☻PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN (PPKn) : SD, SMP, SMU 1994-Sekarang ☻PENDIDIKAN KEWARGAAN : IAIN/STAIN 2002 – sekarang (rintisan) ☻PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (PKn) : SD, SMP, SMU, PT (UU No.20 Thn 2003 ttg SISDIKNAS

  26. HISTORIS ….(LANJUTAN) CATATAN : PENDIDIKAN KEWIRAAN : PT 1960-an – 2000 - Walawa (WajibLatihMahasiswa) : ~ EktraKurikuler, tapi intra Universiter ~ Di beberapa PTN. ~ 1970-an ~ ResimenMahasiswaberdasarteritorial (seperti : Yon Maha Jaya, Maha Surya, dsj). ~ sertifikatnyaTamtamaCadangan. - PendidikanPerwiraCadangan : ~ SKepBersamaMendikbud-Menhankam/Pangab untuk PTN : 0228/U/73 dan Kep.B.43/XII/73, 08-12-1973. ~ prinsipnyaWamiluntukJurusantertentu, - sarjanamuda ( eqivalen 90 sks) - diberipangkatLetnanDua.

  27. PENUTUP • 1. PKN di PT merupakanbagiandari SISDIKNAS, dandigunakansbgwahanauntukmembentuksikap mental manusiapembangunan, disampingmemper-luascakrawalaberpikirmahsiswasebagai WN yang mengembantanggungjawabmenciptakan & meningkatkankesejahteraandankeamanannasional, kelangsunganhidupbangsa & negara, demiterwujudnyaaspirasiperjuangannasional. • Di UPY, PKN sbg MK pengembangankepribadianmenjadisumbernilai & pedomandlmmengantarkankepribadianmhs, dengantujuanmampumewu-judkannilai-nilaidasar agama kesadaranber-bangsa & bernegara, mampumenerapkanIpteksdengan rasa tanggungjawabbagikemanusiaan.

  28. 3. Kompetensinyabertujuanuntukmenguasaikemampuanberpikir, bersikaprasionaldandinamis, berperandenganluassebagaimanusiaintelektual. 4. MateriPPKntidakcukup hernia dipelajari & diujikan dg memberinilaikuantitaf, tetapilebihpentingadalahhasilkualitatifdalambentukaplikasinilai- nilaimateripendidikankedalamhidupsehari-hariatauprofesimasing-masing, sbggenerasipenerusataupemimpinbangsamasadepan. 5. PPKnmerupakanstrategidasaruntukmembentuktannas. Kemampuanmengaplikasikannilai-nilaiPPKndalampembangunanbangsadannegara, dapatdiharapkantercapainyakeberhasilanbangnas & selanjutnyaakanmeningkatkantannas

  29. CAMKAN : Sejarahkehidupanmanusiamengajarkan : BERAKAL TANPA BUDI BERBAHAYA BERBUDI TANPA AKAL BERHENTI BERAKAL DAN BERBUDI BIJAKSANA Budayakanmembaca

More Related