E N D
RASIONAL KURIKULUM 2013 PPT - 1.1
Kurikulum menurut Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 Pasal 1 Ayat (19) adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Pengembangan Kurikulum 2013 merupakan langkah lanjutan Pengembangan Kurikulum Berbasis Kompetensi yang telah dirintis pada tahun 2004 dan KTSP 2006 yang mencakup kompetensi sikap, pengetahuan, dan keterampilan secara terpadu.
Tantangan Internal Tuntutan pendidikan yang mengacu kepada 8 Standar Nasional Pendidikan yang meliputi Standar Pengelolaan, Standar Biaya, Standar Sarana Prasarana, Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan, Standar Isi, Standar Proses, Standar Penilaian, dan Standar Kompetensi Lulusan. Tantangan internal lainnya terkait dengan faktor perkembangan penduduk Indonesia dilihat dari pertumbuhan penduduk usia produktif.
Reformasi Pendidikan Mengacu pada 8 Standar KURIKULUM 2013 PESERTA DIDIK LULUSAN STANDAR ISI STANDAR (PROSES) PENILAIAN STANDAR KOMPETENSI LULUSAN STANDAR PROSES (PEMBELAJARAN) STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN Peningkatan Kualifikasi & Sertifikasi, Pembayaran Tunjangan Sertifikasi, Uji Kompetensi dan Pengukuran Kinerja STANDAR SARANA-PRASARANA Rehab Gedung Sekolah, RKB, Penyediaan Lab dan Perpustakaan, Penyediaan Buku STANDAR PEMBIAYAAN BOS, Bantuan Siswa Miskin, BOPTN/Bidik Misi (di PT) STANDAR PENGELOLAAN Manajemen Berbasis Sekolah
Perkembangan Penduduk sebagai Modal • Kurikulum • PTK • Sarpras • Pendanaan • Pengelolaan SDM Usia Produktif (2020-2035) Melimpah Kompeten Modal Pembangunan Transformasi melalui Pendidikan Tidak Kompeten Beban Pembangunan
SAIFUL PRAYOGI - LPMP NTB Tuntutan Abad ke-21 Apakitahanyamenyuruhsiswamenghafalmateripelajaran? KAKAO Pemikir yang analitis, PemecahMasalah, InovatifdanKreatif, Komunikator yang Efektif, Kolaborator yang efektif, Melekinformasidan media, Memilikikesadaran global, Melekfinansialdanekonomi.
Tantangan Eksternal Lihathasilkajiandi power point berikut Lihathasilkajiandi power point berikut Lihathasilkajiandi power point berikut
BERDASARKAN HASIL PENELITIAN Neoropsikologi, menunjukan bahwa potensi manusia yang teraktualisasikan sangat sedikit, sekitar 10% (Active learning, 1996). berarti: • Peradapan masa depan manusia sulit diramalkan • Akan banyak inovasi, baik dalam aspek positif maupun negatif • Asumsinya: jika manusia menggunakan potensi nalarnya dan emosinya secara jitu atau maksimal, akan membuat loncatan prestasi yang tak terduga sebelumnya 1500 tahun yang laluadaanjuran: DIDIKLAH ANAKMU UNTUK MENGHADAPI MASA YANG BUKAN MASA Nabi Muhammad sususapi-> australia,Suubdi mobil India->neg-negmobil bobol Bank->kompter kedelai->tergantungneg + distri Apel->protekapelluar
1500 tahun yang laluadaanjuran: DIDIKLAH ANAKMU UNTUK MENGHADAPI MASA YANG BUKAN MASA Nabi Muhammad Maknanyakitaharusmelakukanperubahandalammendidik, untukmenghadapitatanganmasadepan IMAM GHAZALI mengatakan: Jikalauakhlaktakdapatmenerimaperubahan, maka semuawasiat, nasehatdanpendidikanrohaniitu menjaditakberartisamasekali ( Ihya’ Ulumuddin, juz II, hal 48 ) SAIFUL PRAYOGI - LPMP NTB
PENGEMBANGAN KURIKULUM 2013 TUJUAN PENDIDIKAN NASIONAL 4. Penyesuaian Beban KBK 2004 KTSP 2006 3. Penguatan Proses KURIKULUM 2013 2. Pendalaman dan Perluasan Materi Penataan Pola Pikir dan Tata Kelola PENJELASAN BERIKUT TANTANGAN INTERNAL DAN EKSTERNAL 13
Polapikir adalah kecenderunganmanusiawi yang dinamis, iadapatmempengaruhisiapasaja; iadapatmembantukita, dapat pula merugikankita Berartimerupakankeyakinanatausekumpulankepercayaansebagaicaraberpikirsesorang yang berpengaruhterhadappandangan, sikap, danperilakuseseorangdalammewujudkanmasadepannya
Cara berfikirseseorangberpengaruhterhadap Pandangan, Sikap & Parilaku dalammewujudkanmasadepannya
Penyempurnaan Pola Pikir Menuju
UNTUK BISA KREATIF HARUS KELUAR DARI ZONA NYAMAN
Keseimbangan antara Sikap, Keterampilan dan Pengetahuan untuk Membangun Soft Skills danHard Skills1 PT Skill Knowledge Attitude SMA/SMK SMP SD Sumber: Marzano (1985), Bruner (1960). 23
Keseimbangan antara Sikap, Keterampilan dan Pengetahuan untuk Membangun Soft Skills danHard Skills1