1 / 22

BAB II. BAKTERI

BAB II. BAKTERI. Populasi B akteri Fase pertumbuhan Bakteri Faktor yang mempengaruhi Populasi Bakteri Klasifikasi Bakteri Peranan Bakteri dalam bidang pertanian Proses terjadinya dekomposisi oleh Mikroorganisme ( Bakteri ). Populasi Bakteri.

edward
Download Presentation

BAB II. BAKTERI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BAB II. BAKTERI PopulasiBakteri FasepertumbuhanBakteri Faktor yang mempengaruhiPopulasiBakteri KlasifikasiBakteri PerananBakteridalambidangpertanian Proses terjadinyadekomposisiolehMikroorganisme (Bakteri).

  2. PopulasiBakteri • JumlahBakteri di dalamtanah : 3 x 106 – 5 x 108 /g tanah. • MerupakanMikroflora yang paling kecilukuranyatapi paling besarpopulasinya. ± menempati ½ total massaselMikroorganismetanah perannyabesardalamtanahdibandingMikroflora lain. • Bakteridalamtanahterdaptdalamfasepadat  terikatpermukaankoloidmaupun humus.

  3. FasePertumbuhanBakteri

  4. Faktor yang mempengaruhiPopulasiBakteri • Kelembaban umumnyahidupbaikpadakeadaan Field Capacity ataumendekati • Aerasi  Klasifikasi : • Aerob • Anaerob • Fakultatifanaerob • BahanOrganik  sumberenergiterutamabagiBakteriHeterotrof. • pH tanah  umumnyahiduppada pH mendekatinetraltapiada yang hiduppadasuasanaasam. E.g. Thiobacillus (perombak S)

  5. Faktor yang mempengaruhiPopulasiBakteri 5. Suplai mineral anorganik  sumberenergi. • Pengolahantanah  memperbaikiaerasedanstrukturtanah. • Kedalamantanah  makindalamprofiltanah, makinmenurunaktifitas/populasiBakteri • Musim  suhuharianmaupunaktifitastanamantingkattinggi ( e.g. bakteri yang hiduppadarhizosfer(Rhizobium) hidupdarihasilsekresitanaman)

  6. Faktor yang mempengaruhiPopulasiBakteri • Temperatur klasifikasi: • Mesophyl ( temperatur optimum 250 – 350c) dapathiduppada 5 – 60 0 c paling banyakpopulasi di tanah • Psichrofil (oligotermik)  temperatur optimum 100 – 200 c dapathiduppada 0 – 30 0 c. • Termophilik (politermik)  temperatur optimum 450 – 650 c) dapathiduppada 40 – 80 0 c.

  7. KlasifikasiBakteri Berdasarkankegiatanfisiologis : • BakteriAutotrof: bakteri yang mendapatsumberenergidarisenyawaanorganikdansumberkarbonnyadari CO2 atmosfir. Sifatnyamentransformasisenyawa-senyawa mineral. E.g. Bakterinitrifikasi • NH4+Nitrosomonas NO2- • NO2- Nitrobacter NO3- • BakteriHeterotrof: bakteri yang mendapatsumberenergidansumberkarbonnyadari BO. • Bakteripemfiksasi N • Simbiotik (Rhizobium) • Non Simbiotik (Azotobacter) • Bakteripembentukspora (gram negatif) dan non pembentukspora (gram positif)  umumnyapendekomposisi BO • E.g. BakteriMegatherium

  8. KlasifikasiBakteri Berdasarkan taxonomy: Tumbuhan • Divisi : Protophyta • Kelas : Schizomycetes • Ordo hanya 6 ordo yang termasukkedalamkelompokbakteritanah, yaitu : • Psiodomorales • Chlanydobacteriales • Eubacteriales • Actinomycetes • Myxobacteriales • Spirochaetales

  9. PerananBakteridalambidangPertanian • Meningkatkanketersediaan N • Dekomposisi BO : • Cellulofibrio (Bakteriperombakselulosa) • Cytophaga • Myxobacterium • Perombak S  B. Thiobacillus S2  H2SO4 • Perombakbesi B. Thiobacillusferrooxidan Fe2+ (ferro)  Fe3+ (ferri)

  10. PerananBakteridalambidangPertanian 5. BakteripelarutFosfat (meningkatkankelarutanFosfat (karenamudahterfiksasi • Bacillus • Pseudomonas • Penetralisasiresidupestisida. E.g. B. flavobacterium mampumenetralkanbahanaktifpharationdarisuatupestisida

  11. Proses decomposisi • Degradasisisa-sisatumbuhandanhewanolehselulosadanenzim-enzimmikrobalainnya. • Peningkatanbiomassamikroorganisme yang terdiridaripolisakaridadan protein. • Akumulasiataupembebasanhasilakhir.

  12. JalurdecomposisiBahanOrganik

  13. MikroorganismetanahdanBahanOrganik • Dalamtanahsubur yang normal, terdapt 10 – 100 jutabakteri/gram tanah • Bagianterbesarbakteritanahtermasukheterotrof • JumlahActinomycetes 200 juta/gram tanah • Jamurtanah heterotrof • Alga tidakmemilikiperanaktifdalamdekomposisi

  14. HasilPeralihanDecomposisi Dalamdekomposisi BO, produkperalihan : Humus, mengandungsenyawa (kompleksligno protein atausuatukompleksasam amino lignin): • Lignin 45 % • Asam amino 35 % • Karbohidrat 11 % • Selulosa 4 % • Selulosa 7 % • Lemak, lilin, resin 3 % • Bahan lain 6 % (termasukbahanpengaturpertumbuhandanbahanpenghambatpertumbuhan).

  15. HasilAkhirDecomposisi • CO2 • H2O • NO3 • SO4 • CH4 • NH4 • H2S

  16. FraksiUtama yang diperolehdari humus • Asamfulvat • Humin • Asamhumat

  17. MorfologidansitologiBakteri • Berselsatu • Tidakberklorofil (adakecualinya) • Berkembangdengancaramembelahdiri • Hidupsecaraberkoloni

  18. MorfologidansitologiBakteri BentukBakteri : • Golongan Basil (sepertitongkat) • Streptobasil (bergandeng-gandenganpanjang) • Diplobasil (bergandengandua) • Terlepassatusamalain • GolonganKokus(sepertibola-bola kecil) • Streptokokus(bergandeng-gandenganpanjang) • Diplokokus(bergandengandua) • Tetrakokus (mengelompokberempat) • Stafilokokus (mengelompokmembentukuntaian) • Sarsina (mengelompokmembentukkubus) • GolonganSpiral (bentukseperti spiral)  Golonganini paling sedikitdibanding basil dankokus

  19. SusunanselBakteri • Dindingluarsel, sangat tipis  memberibentukpadaBakteri: • Lapisanlendir (kapsula)  karbohidrat (mengandung N, P) bermanfaatterhadapkekeringan (bentengpertahanan) makinteballendir, makinganas. • Dindingsel  selulosa, hemiselulosa, khitin (karbohidrat yang mengandungunsur N) memberibentukpadasel, memberiperlindunganmengaturkeluarmasuknyazatkimiadanpembelahan sel. • MembranSitoplasma (plasmolemaataulapisanhialin) terdiriatas protein danlipidabungkusdariprotoplasma; memgangperanandalampembelahan sel.

  20. SusunanselBakteri • Isi selberupaprotoplasmaatausitoplasma suatukoloid yang mengandungkarbohidrat, protein, enzim-enzim, sulfur, kalsum-karbonatdanvolutin (suatuzat yang banyakmengandungasamribonukleat/ARN). • Inti (Nukleus) yang terdiriatas AND dan ARN • Bakteritidakmempunyainukleolus, retikulumendoplasma, mitokondriadanbadangolgi.

  21. FlagelBakteri • Golongankokustidakbanyak yang dapatbergerak, golongan spiral dankokusbanyak yang dapatbergerak. Berdasarkantempatkedudukan, flageldiklasifikasikanatas : • Monotrik : flagelhanyasatudanmelekat di ujungsel • Lofotrik : flagelhanyamelekat pad salahsatuujungseltapibanyak • Amfitrik : banyakflagelmelekatpadakeduaujungsel • Peritrik : flageltersebardariujung-ujungsampaipadasisi. • Atrik : tidakmempunyaiflagel Flagelterdiridari protein yang disebutflagelinyaitusemacam myosin.

  22. SporaBakteri • DisebutjugaEndospora • Sebagaialatpertahanandiridarilingkungan yang tidakmenguntungkan. • Hanyagolongan basil yang mempunyaisporatapitidaksemua. Tahapterjadinyasporaatausporulasi : • Tahappermulaan : kolonimenunjukkanpertumbuhan yang sangatlambat • Selamabeberapa jam kelihatanadanyabahan-bahan lipoprotein yang mengumpulkesalahsatuujungsel, sehinggaujungitutampakpadat. • Timbulbungkus yang menyelubungicalonspora. Selubungterdiriatas 2 lapis, yaitukulitluar (eksin) dankulitdalam (intin). • Sporatampakberubahbentukdan volume. Endosporadapattetaptinggal di salahsatuujungatau di tengah-tengah sel. Seldapatecahkarenaperkembanganendospora.

More Related