1 / 22

SUBRUTIN & REKURSI

SUBRUTIN & REKURSI. Untuk mencapai suatu tujuan besar, maka tujuan tersebut harus dibagi-bagi menjadi tujuan kecil sampai tujuan kecil itu merupakan tujuan yang dapat dicapai berdasarkan kondisi dan potensi yang dimiliki saat itu (Al-Khuwarizmi). SUBRUTIN. Program Utama. Subrutin.

dash
Download Presentation

SUBRUTIN & REKURSI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SUBRUTIN & REKURSI

  2. Untuk mencapai suatu tujuan besar, maka tujuan tersebut harus dibagi-bagi menjadi tujuan kecil sampai tujuan kecil itu merupakan tujuan yang dapat dicapai berdasarkan kondisi dan potensi yang dimiliki saat itu (Al-Khuwarizmi) SUBRUTIN

  3. Program Utama Subrutin Melakukan tugas-tugas yang lebih spesifik Subrutin Subrutin

  4. Contoh 1 • Buatlah algoritma untuk mencetak kata “Subrutin” sebanyak yang diinginkan Algoritma

  5. Analisis : Subrutin untuk mencetak kata memerlukan satu parameter input (jumlah pencetakan) Start Input : jumcetak Subrutin cetakkata(jumcetak) End

  6. cetakkata(jumcetak) i  1 Write(‘Subrutin’) i  i + 1 yes i <=jumcetak no End

  7. Contoh 2 • Buatlah algoritma untuk mengitung luas segi empat dengan menggunakan subrutin Algoritma

  8. Analisis : Subrutin untuk menghitung luas memerlukan dua parameter input (panjang dan lebar) Parameter output dari subrutin adalah hasil perhitungan luas segi empat Start Input : panjang, lebar Subrutin hitungluas(panjang, lebar) Output : luas End

  9. hitungluas(panjang, lebar) hitungluas  p * l Return(hitungluas)

  10. REKURSI

  11. Rekursi dalam Matematika f(n) = nf(n - 1) , untuk n > 1 f(1) = 1 Hitunglah nilai f(4) Jawab : f(4) = 4f(3) f(4) = 4(3)f(2) f(4) = 4(3)(2)f(1) f(4) = 4(3)(2)(1) f(4) = 24

  12. Contoh 1 • Buatlah algoritma untuk menghitung deret bilangan positif secara rekursi Algoritma

  13. Analisis : Subrutin untuk menghitung deret bilangan positif memerlukan satu parameter input (jumlah deret bilangan) Parameter output dari subrutin adalah hasil penjumlahan deret bilangan Basis : jumlah(0) = 0 Rekurens : jika n > 0 maka jumlah(n) = n + jumlah(n - 1) Start Input : n jumlah(n) Output : jumlah Subrutin End

  14. jumlah(n) yes no n = 0 jumlah  n + jumlah(n - 1) jumlah 0 Return(jumlah)

  15. Contoh 2 • Buatlah algoritma untuk menghitung bilangan faktorial secara rekursi Algoritma

  16. Analisis : Subrutin untuk menghitung bilangan faktorial memerlukan satu parameter input (bilangan yang akan dicari faktorialnya) Parameter output dari subrutin adalah hasil faktorial Basis : fak(0) = 1 Rekurens : jika n > 0 maka fak(n) = n * fak(n - 1) Start Input : n fak(n) Output : fak Subrutin End

  17. fak(n) yes no n = 0 fak  n * fak(n - 1) fak 1 Return(fak)

  18. Contoh 3 • Buatlah algoritma untuk mencari bilangan fibonaci pada posisi yang diinginkan Algoritma

  19. Analisis : Subrutin untuk mencari bilangan fibonaci memerlukan satu parameter input (posisi bilangan yang ingin dicari) Parameter output dari subrutin adalah nilai bilangan fibonaci pada posisi yang diinginkan Basis : fibo(0) = 1, fibo(1) = 1 Rekurens : jika n >1maka fibo(n) = fibo(n-2)+ fibo(n-1) Start Input : n fibo(n) Output : fibo Subrutin End

  20. fibo(n) yes no n = 0 or n = 1 fibo  fibo(n-1) + fibo(n-2) fibo  1 Return(fibo)

More Related