1 / 18

TEORI PERTUMBUHAN EKONOMI

TEORI PERTUMBUHAN EKONOMI. Prof. Gunawan Sumodiningrat, M.Ec, Ph.D. Definisi Pertumbuhan Ekonomi …. Pertumbuhan ekonomi adalah proses dimana terjadi kenaikan produk nasional bruto riil atau pendapatan nasional riil . Pertumbuhan ekonomi , terjadi bila ada kenaikan output perkapita.

beth
Download Presentation

TEORI PERTUMBUHAN EKONOMI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. TEORI PERTUMBUHAN EKONOMI Prof. Gunawan Sumodiningrat, M.Ec, Ph.D

  2. DefinisiPertumbuhanEkonomi…. Pertumbuhanekonomiadalahprosesdimanaterjadikenaikanproduknasionalbrutoriilataupendapatannasionalriil. Pertumbuhanekonomi ,terjadibilaadakenaikan output perkapita

  3. TEORI DAN MODEL PERTUMBUHAN EKONOMI Teori Smith dan Malthus: • menentukan distribusi dan penetapan harga. • harga dan output tergantung pada tenaga kerja • pertumbuhan penduduk. • kelangkaan tanah dan pendapatan. • surga yang hilang

  4. TeoriInovasiSchumpeter Padateoriinimenekankanpadafaktorinovasienterpreneursebagai motor penggerakpertumbuhanekonomikapitalilstik.Dinamikapersainganakanmendoronghalini

  5. Model PertumbuhanHarrot-Domar Teoriinimenekankankonseptingkatpertumbuhannatural. Faktorproduksitenagakerjadiperhitungkanjugakenaikanefisiensikarenapendidikandanlatihan.

  6. Model Input-Output Leontief Model ini merupakan gambaran menyeluruh tentang aliran dan hubungan antar industri. Hubungan tersebut diukur dengan koefisien input-output dan dalam jangka pendek/menengah dianggap konstan tak berubah .

  7. Model Pertumbuhan Lewis Model ini merupakan model yang khusus menerangkan kasus negara sedang berkembangbanyak(padat)penduduknya. Tekanannya adalah pada perpindahan kelebihan penduduk disektor pertanian ke sektor modern kapitalis industri yang dibiayai dari surplus keuntungan.

  8. Model Pertumbuhan Ekonomi Rostow Model ini menekankan pada sejarah tahap-tahap pertumbuhan ekonomi. Tahap-tahap tersebut adalah tahap masyarakat tradisional, tahap prasyarat lepas landas, tahap lepas landas, tahap gerakan ke arah kedewasaan, dan akhirnya tahap konsimsi tinggi.

  9. Trend pokokdaripertumbuhanekonomi 1. Pendudukberkembangtetapipadatingkat yang lebihrendahdibandingpertambahanpersediaanmodal . modal. 2. Tingkat upahriilnaikdengankuat. 3. Porsiupah dan gajiterhadap total pengembalian padabarang modal dalamjangkapanjangbergeraksedikit. 4. Tingkat pengembalian modal (bunga riil) tidak jatuh. 5. Terdapatkenaikandalamrasio modal per output. 6. Rasiotabunganterhadap total output nasionalstabil. 7. Peningkatan produk nasional yang stabil

  10. Lanjutan….. Faktor yang mempengaruhi pertumbuhan 1. Tanah dan kekayaan alam. 2. Jumlah dan mutu penduduk serta tenaga kerja 3. Barang modal dan tingkat teknologi. 4. Sistem sosial dan sikap masyarakat. 5. Luas pasar.

  11. Negara BerkembangdanFaktorPertumbuhannya • Tingkat pendapatan rendah,sekitar US$300 perkapita per tahun • Jumlah penduduknya banyak dan padat • Tingkat pendidikan rakyatnya rendah • Sebagian rakyatnya bekerja disektor pertanian pangan secara tak produktif • Kuantitas sumber-sumber alamnya sedikit serta kualitasnya rendah

  12. TransisiKependudukandanPertumbuhanEkonomi….. Tahap 1:Masyarakat pra-industri, di mana angka kelahiran tinggi dan angka kematian tinggi menghasilkan laju pertumbuhan penduduk rendah;

  13. Lanjutan… Tahap 2: • Tahappembangunanawal, dimanakemajuandanpelayanankesehatan yang lebihbaikmenghasilkanpenurunanangkakelahirantakterpengaruhkarenajumlahpenduduknaik.

  14. Lanjutan….. Tahap 3: • Tahappembangunanlanjut, dimanaterjadipenurunanangkakematianbalita, urbanisasi, dankemajuanpendidikanmendorongbanyakpasanganmudaberumahtanggamenginginkanjumlahanaklebihsedikithinggamenurunkanangkakelahiran. Padatahapinilajupertambahanpendudukmungkinmasihtinggitetapisudahmulaimenurun;

  15. Tahap 4: • Kemantapan dan stabil, ada program pengendalian jumlah penduduk. Banyaknya anak cenderung hanya 2 atau 3 saja hingga angka pertumbuhan relatif rendah. Lanjutan….

  16. Elemen-elemen yang memacu pertumbuhanekonomitersebutadalah 1.Sumber DayaAlam 2.Kualitas TenagaKerja 3.Akumulasi Kapital FaktorPenggerakPertumbuhanEkonomi

  17. Strategi Pertumbuhan Ekonomi 1. Industrialisasi Versus Pembangunan Pertanian 2. Strategi Impor Versus Promosi Ekspor

  18. Lebih Kurang Mohon Dimaafkan Lain Kali Mari Disempurnakan TERIMAKASIHatas perhatiannya LKMD

More Related