140 likes | 185 Views
SURAT TAGIHAN PAJAK (STP)<br>Surat Tagihan Pajak adalah surat yang digunakan DJP untuk melakukan tagihan atau penagihan sanksi administrasi berupa denda/bunga. Surat Tagihan Pajak (STP) diterbitkan oleh Kantor Pelayanan Pajak tempat seseorang/badan terdaftar sebagai Wajib Pajak. Biasanya, STP diterbitkan karena Wajib Pajak tidak melakukan satu atau beberapa kewajiban pajak yang sudah diatur dalam undang-undang atau karena utang pajak yang tak kunjung dilunasi.
E N D
SURAT TAGIHAN PAJAK (STP) Oleh : 1. Risma Ayu Wulandari 2. Ketut Ratna Sutresni
PENGERTIAN SURAT TAGIHAN PAJAK CONDIMENTUM FERMENTUM
Surat Tagihan Pajak (STP) diterbitkan oleh Kantor Pelayanan Pajak Alasan diterbitkan STP
Berdasarkan dokumen dari Kementerian Keuangan (Kemenkeu) yang berisi beberapa perubahan UU KUP, Pasal 14 Ayat (1) menyatakan, Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak dapat menerbitkan Surat Tagihan Pajak apabila:
PAJAK PENGHASILAN DALAM TAHUN BERJALAN TIDAK ATAU KURANG DIBAYAR. DARI HASIL PENELITIAN TERDAPAT KEKURANGAN PEMBAYARAN PAJAK SEBAGAI AKIBAT SALAH TULIS DAN/ATAU SALAH HITUNG. WAJIB PAJAK DIKENAI SANKSI ADMINISTRASI BERUPA DENDA DAN/ATAU BUNGA.
PENGUSAHA YANG TELAH DIKUKUHKAN SEBAGAI PENGUSAHA KENA PAJAK YANG TIDAK MENGISI FAKTUR PAJAK SECARA LENGKAP SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM PASAL 13 AYAT (5) DAN AYAT (6) UNDANG-UNDANG PAJAK PERTAMBAHAN NILAI 1984 DAN PERUBAHANNYA TERDAPAT IMBALAN BUNGA YANG SEHARUSNYA TIDAK DIBERIKAN KEPADA WAJIB PAJAK
BERDASARKAN Pasal 1 Undang-Undang NOMOR 28 TAHUN 2007 SURAT TAGIHAN PAJAK (STP)
Ketentuan Penerbitan STP STP dikeluarkan berdasarkan ketentuan dalam Pasal 14 Ayat 1 Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2007
FUNGSI STP Dalam Surat Tagihan Pajak, terdapat beberapa fungsi
Sanksi administrasi dalam Surat Tagihan Pajak berdasarkan Pasal 14 Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2007 SANKSI STP ADMINISTRASI
Penomoran STP diurutkan dalam format AAAAA/BBB/CC/DDD/EE PENOMORAN STP (Surat Tagihan Pajak)
Cara Melunasi STP