1 / 17

Pengertian & Peran Periklanan Pertemuan 1

Pengertian & Peran Periklanan Pertemuan 1. Matakuliah : U0133 / Pengantar Periklanan Tahun : 2007. pengertian & peran periklanan. total 13 pertemuan |. pertemuan 1 - 8 kuliah aktif - tugas studio per kelompok - tugas per mahasiswa pertemuan 9 off-class pertemuan 10 kuliah aktif

yin
Download Presentation

Pengertian & Peran Periklanan Pertemuan 1

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pengertian & Peran PeriklananPertemuan 1 Matakuliah : U0133 / Pengantar Periklanan Tahun : 2007

  2. pengertian & peran periklanan total 13 pertemuan | pertemuan 1 - 8 kuliah aktif - tugas studio per kelompok - tugas per mahasiswa pertemuan 9 off-class pertemuan 10 kuliah aktif pertemuan 11-12 presentasi pertemuan 13 review

  3. pengertian & peran periklanan pengertian iklan | • pesan yang disampaikan melalui sarana media yang bertujuan untuk ‘membujuk’ konsumen untuk melakukan tindakan membeli atau mengubah perilaku konsumen • sarana atau alat ‘pemasaran produk’ atau jasa

  4. pengertian & peran periklanan istilah iklan| iklan sering disebut berbeda-beda di tiap negara, antara lain: • advertising | America dan Inggris • redamare | Perancis (artinya meneriakkan sesuatu secara berulang-ulang) • advertere | bangsa-bangsa Latin (artinya berlari menuju ke depan) • i’ian | bangsa Arab yang kemudian oleh orang Indonesia dilafalkan menjadi ‘iklan’ • iklan, advertensi, reklame |Indonesia

  5. pengertian & peran periklanan iklan mengandung 6 prinsip dasar. • adanya pesan tertentu • dapat berbentuk pesan verbal dan pesan nonverbal, atau perpaduan • keduanya • dilakukan oleh komunikator (sponsor) • komunikator dalam iklan dapat datang dari perseorangan, kelompok dan • lembaga • dilakukan dengan cara non personal • penyampaiannya menggunakan media, tidak dalam bentuk tatap muka • disampaikan untuk khalayak tertentu / target audience • dalam penyampaian pesan tersebut, dilakukan dengan cara • membayar • penyampaian pesan tersebut mengharapkan dampak tertentu

  6. pengertian & peran periklanan 3 fungsi komunikasi dalam iklan. • to inform| untuk menyampaikan informasi. • to persuade | untuk mempengaruhi atau membujuk. • to educate| untuk mendidik atau mengajarkan.

  7. pengertian & peran periklanan media iklan. • print ad atau iklan media cetak • - iklan pada majalah • - iklan pada surat kabar • iklan radio • iklan televisi (TV Commercial) • media luar ruang (outdoor advertising) • ambient ad

  8. pengertian & peran periklanan jenis-jenis iklan / advertising. • strategic advertising untuk membangun brand atau image produk • tactical advertising dibuat dengan tujuan mempercepat pengenalan produk • retail advertising iklan yang dibuat untuk kebutuhan retail • corporate advertising untuk kebutuhan memperkuat atau memperbarui brand produk yang sudah ada • public service advertising (PSA) iklan untuk mengatasi masalah sosial yang terjadi di lingkungan sekitar (masalah aktual : bahaya rokok, kanker, narkoba, dsb)

  9. pengertian & peran periklanan iklan secara garis besar | bentuk komunikasi massa dari sponsor/ produsen tertentu dengan menggunakan media massa yang dibayar untuk mem- bujuk atau mempengaruhi khalayak/audien advertising | paid nonpersonal communication from an identified sponsor using mass media to persuade or influence an audience

  10. pengertian & peran periklanan audience message mass media by identified sponsor paid to influence to persuade to inform

  11. pengertian & peran periklanan does advertising lie ? ‘the vast majority of advertisers and agencies consider truthful advertising to be in their own best interest. It is a matter of common sense. untruthful advertising is a false promise for a product or service. then what you’ve got is a dissatisfied customer. no business can survive by accumulating unhappy customers. LEONARD S. MATTHEWS, former president of the American Association of Advertising Agencies (4AS)

  12. contoh jenis-jenis iklan / advertising pengertian & peran periklanan

  13. pengertian & peran periklanan a promotion of fillet of fish | Mc Donald’s brand contoh tactical advertising | tactical ads for one of the world’s famous brands

  14. pengertian & peran periklanan information about shoe department | Peter Jones contoh retail advertising | retail ads can also build the image of the retailer

  15. pengertian & peran periklanan ‘millenium’ | m&m’s brand contoh tactical advertising | tactical ads for one of the world’s famous brands

  16. pengertian & peran periklanan ‘fight domestic violence’ | woman’s refuge appeal contoh public service advertising | all kinds of institutions and charitable organizations try hard to decrease the violence against woman & children

  17. pengertian & peran periklanan source | ‘Pengantar Periklanan’ by Rendra Widyatama ‘Clueless in Advertising’by Jim Aitchison & May Lwin ‘Clueless in Marketing Communication’ by Jim Aitchison & May Lwin fin.

More Related