1 / 11

YESUS MENGAMPUNI

YESUS MENGAMPUNI. Tidak semua orang yang melakukan kesalahan mau mengakui kesalahannya atau meminta maaf . Dan juga tidak setiap orang mudah memaafkan atau mengampuni , apalagi bila kesalahan orang lain tersebut dirasa sangat menyakitkan

lazaro
Download Presentation

YESUS MENGAMPUNI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. YESUS MENGAMPUNI

  2. Tidaksemua orang yang melakukankesalahanmaumengakuikesalahannyaataumemintamaaf. Dan jugatidaksetiap orang mudahmemaafkanataumengampuni, apalagibilakesalahan orang lain tersebutdirasasangatmenyakitkan • Faktor yang menghambat orang beranimengakuikesalahanataumemaafkan, antara lain: keinginanuntukmempertahankanhargadiriatauwibawa, merasagengsi • Kekurangjujuranatauketidakjujuranmengakuikesalahandapatmenjadikanhatinuranitumpul yang mengakibatkankesalahanapapundianggapbiasa, akhirnya lama-lama kesalahanbesar pun termasuk yang merugikan orang lain akandianggapbiasa pula. • Ketidakmampuanmemaafkan/mengampuni, selaindapatmenyebabkan orang yang bersalahmenanggung rasa bersalahberkepanjangan, dapatjugamenyebabkantumbuhnyapermusuhandankebenciansertadendam, yang sesungguhnyadapatmerugikandirisendiri.

  3. Yesusdigambarkansebagaipribadi yang selaluhadirdengankasihNya yang tidakterbataskepadasiapapun, termasukkepadakaumpendosa. Kepadasetiappendosa yang bertobat, Yesusselalumembukakanpintumaafdanpengampunan • Allah senantiasamengampunidanmemberikesempatankepadamanusiauntukbertobat. Demikian pula, kepadaperempuan yang berdosa, Yesustidakbersikapmengadili, tetapimemberikesempatankepadaperempuantersebutuntukberubahdantidakberbuatdosalagi

  4. SULIT MENGAMPUNI MEMAAFKAN KERJA KERAS HAMBATAN GENGSI EGOISME Damai Menikmati Pensiun KEBAHAGIAAN Kemandirian Putra - putri Bahagia KEANGKUHAN HATI TIDAK NYAMAN Pendidikan Anak YESUS MENGAMPUNI KELE GAAN X Usia 1

  5. DAMAI SATU DENGAN YANG LAIN • Padadasarnyasemua orang inginhidupdamai. • Memaafkanataumengampuniadalahjalanperdamaian • Memaafkanakanmendatangkankelegaandankebahagiaanbagi yang menerimadan yang memberi

  6. HAMBATAN MENCIPATAKAN PERDAMAIAN • Egoisme • Keangkuhanhati • Gengsi • Sulitmemaafkan/dendam • Sakithati • Irihati • Kesalahanterlaluberat • Sifattidakmauberubah

  7. Tahap-tahap pemberian maaf • Menurut Lewis B. Smedes (Forgive and Forget) • Sakit hati - tidak dapat melupakan orang yang membuat kita sakit hati - krisis pemberian maaf • Membenci – berharap orang yang menyakiti kita mengalami hal yang sama • Menyembuhkan – melihat orang yang menyakiti kita dengan pandangan baru yg dapat menyembuhkan kita, mampu menolak rasa sakit dan mengalami dibebaskan • Berjalan bersama – mampu dan berani mengundang orang yg menyakiti hati kia – memulihkan hubungan Pengampunan lahir dari kemurahan hati dan belas kasih yang mendalam

  8. Yoh. 8:2-11 Yesus membebaskan manusia dari belenggu dosa karena belaskasihNya Yesus menghendaki agar semua manusia bebas dari dosa dan hidup merdeka sebagai anak-anak Allah Yesus adalah wujud dari belas kasih Allah kepada manusia Yesus membawa manusia pada pertobatan Manusia dituntut mau bertobat , meninggalkan perbuatan dosa dan kembali ke jalan Allah BELAJAR MENGAMPUNI DARI YESUS

  9. Hendakkulakukan • SebagaimuridYesusdanberimankepadaNya, harusmeneladanDia: memilkisikapbelaskasihkepadasesamaterutama yang menderita “option for the poor” • Berbuatbaikkepadasesamasecaratulusdanikhlas, tanpapamrih • Mau memaafkandantidakmendendam • Tidakmengungkit-ungkitdosadankesalahan orang padamasa yang lalu • Menghargaidanmenerimaperubahansikap orang sertamendukungmereka yang inginmemperbaikidiri • Menjauhidosadanbertobatuntuksemuakesalahandankelalaian.

More Related