1 / 17

PERALATAN DAN PERKEMBANGAN TIK

PERALATAN DAN PERKEMBANGAN TIK. PERALATAN TIK. Media komunikasi Masa Lalu (Kuno). Bedug. Asap. Kentongan. Prasasti. merpati. Daun ron tal. 2. Media komonikasi Modern. Telepon. Pager. HP. Televisi. Koran. Internet. SEJARAH PERKEMBANGAN TIK. Sejarah Perkembangan Alat Hitung.

becky
Download Presentation

PERALATAN DAN PERKEMBANGAN TIK

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PERALATAN DAN PERKEMBANGAN TIK

  2. PERALATAN TIK • Media komunikasi Masa Lalu (Kuno) Bedug Asap Kentongan

  3. Prasasti merpati Daun ron tal

  4. 2. Media komonikasi Modern Telepon Pager HP

  5. Televisi Koran Internet

  6. SEJARAH PERKEMBANGAN TIK • Sejarah Perkembangan Alat Hitung Keratan Pohon Sempoa Kalkulator

  7. 2. Sejarah Perkembangan Komputer Pascaline (Blaise Pascal) mesin deferensial (Charles Babbage)

  8. Mark I (Howard Aiken dan Harvard ) mesin punched card counting (Herman Hollerith )

  9. a. Komputer Generasi Pertama (1942 – 1958) • Komponen elektronika : Tabung hampa (Vacum Tube) • Program bahasa : Bahasa Mesin (Machine Language) • Media penyimpanan : Kartu berlubang • Proses : lambat • Sifat – sifat : Ukuran besar, Perlu banyak AC / pendingin, Banyak mengeluarkan panas, Kapasitas simpan kecil • Group Perusahaan : IBM, Burrough, Honeywell, Univac, RCA • Contoh : Mark I, Mark II, Mark III, IBM 702, IBM 704, IBM 709, Eniac, Edvac, UNIVAC I, UNIVAC II, Datamatic 1000, CRC, NCR 1 02A, NCR 1 02D, Bicmac, dan Bizmac II.

  10. b. Komputer Generasi Kedua (1959 – 1964) • Komponen elektronika : Transistor • Program bahasa : Assembly dan Fortran • Media penyimpanan : Pita Magnetik dan disk magnetik • Proses : Cepat • Sifat – sifat : Ukuran relative kecil, Sedikit panas, Kapasitas simpan data semakin besar Contoh : LARC, IBM 1401, UNIVAC III, UNIVAC SS80, UNIVAC SS90, UNIVAC 1107, Burrouhgs 200, IBM 7070, IBM 7080, IBM 1400, IBM 1600, NCR 300, Honeywell 400, Honeywell 800, CDC 1604, CDC 160A, GE 635, GE 645, dan GE 200.

  11. c. Komputer Generasi Ketiga (1964 – 1971) • Komponen elektronika : Intrgrated Circuits (IC) • Program bahasa : High Level Language (Basic, Fortran, Cobol, dll) • Media penyimpanan : Disk Magnetik / Hardisk • Proses : Cepat • Sifat – sifat : • Ukuran lebih kecil dibandingkan computer generasi kedua • Adanya multy programming & multy Processing • Integrasi antara software dan Hardware dalam operating system • Kapasitas simpan data lebih besar (Mega Byte = 1000000 byte dan Giga Byte = 10 ^ 9 Byte) Contoh : UNIVAC 1109, UNIVAC 9000, Burroughs 5700, Burroughs 6700, Burroughs 7700, GE 600, GE 235, CDC 3000, CDC 6000, CDC 7000, PDP 8, dan PDP-11

  12. d. Komputer Generasi Keempat (1971 - …) • Komponen elektronika : MOS - LSI (Metallic Oxyde Semiconductor - Large Scale Integration) dan VLSI (Very Large Scale Integration) • Program bahasa : Basic, Fortran, Cobol, Pascal, dll • Media penyimpanan : Hardisk • Proses : Cepat • Sifat – sifat : • Ukuran relative lebih kecil • multy programming & multy Processing • mengenal komunikasi data • Mengenal Data Base Management System (DBMS) • Kapasitas simpan sangat besar (Tera Byte = 10 ^ 12 Byte) Contoh : IBM 370, Apple II, IBM PC/XT, IBM PC/AT, IBM PS/2, IBM PC/386, IBM PC/486, pentium I, pentium II, pentium III, pentium IV, AMD k6, dan Anthlon.

  13. d. Komputer Generasi Kelima • Komponen elektronika : Chip VLSI • Program bahasa : Prolog (Programing Logic), LISP (List Processor) • Media penyimpanan : Artificial Intelegence (kecerdasan buatan) • Proses : Cepat / sangat cepat • Sifat – sifat : • Dapat membantu menyusun program untuk dirinya sendiri • Dapat menterjemahkan suatu bahasa ke bahasa lain • Dapat membuat pertimbangan – pertimbangan logic • Memilih fakta serta menggunakan fakta yang diperlukan • Dapat mengolah gambar – gambar dan grafik dengan cara yang sama dengan mengolah kata • Kapasitas simpan sangat besar (Tera Byte = 10 ^ 12 Byte) • Contoh : komputer – komputer berbasis processor core duo, core 2 duo, core 2 extreme quad-core ,

  14. d. Komputer Generasi masa depan • Suatu peramalan yang sifatnya fiksi, meramalkan bahwa computer masa depan akan dapat berfikir dan mempunyai perasaan seperti manusia. • Beberapa ilmuwan yakin, suatu ketika akan tercipta suatu komponen yang akan disebut biochip, yang terbuat dari protein sintesis. • Yang jelas, computer masa depan akan lebih menakjubkan

  15. MANFAAT / KEUNTUNGAN TIK DALAM KEHIDUPAN • Bidang Kesehatan (Informasi kesehatan jarak jauh) • Bidang Pendidikan (Pendidikan e-learning) • Bidang Ekonomi (membuka peluang bisnis baru) • Bidang Hukum/Politik (mendorong proses demokrasi) • Bidang Informasi dan Komunikasi (Informasi dan Komunikasi semakin mudah) • dll

  16. DAMPAK NEGATIF / KERUGIAN PENGGUNAAN TIK • Bidang Kesehatan (menganggu kesehatan: radiasi, arus pendek, RSI / Repetitive Strain Injury= cedera atau kerusakan yang terjadi pada otot atau jaringan syaraf tubuh lainnya karena melakukan sesuatu secara berulang-ulang dan berlangsung selama bertahun-tahun ) • Bidang Ekonomi (Tindakan konsumtif=boros) • Bidang Hukum (Kejahatan jenis baru, perjudian, Pencurian hak cipta) • Bidang Pendidikan dan Moralitas (dampak Pornografi/pornoaksi, Etika sopan santun) • Bidang Sosial Budaya (mempermudah masuknya nilai – nilai budaya asing yg negatif, kekerasan dalam keluarga)

  17. ANY QUESTION ???

More Related