1 / 12

ASSALAMUALAIKUM WR.WB...

ASSALAMUALAIKUM WR.WB. Desaign by Septika Ayu Assari. DUA SEGITIGA SIKU-SIKU SEBANGUN. Standar Kompetensi : Memahami kesebangunan bangun datar. Kompetensi Dasar : Menggunakan konsep kesebangunan dua bangun . . Indikator : Memecahkan masalah yang melibatkan konsep kesebangunan.

wade-greene
Download Presentation

ASSALAMUALAIKUM WR.WB...

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. ASSALAMUALAIKUM WR.WB... Desaign by Septika Ayu Assari

  2. DUA SEGITIGA SIKU-SIKU SEBANGUN StandarKompetensi : Memahamikesebangunanbangundatar. KompetensiDasar : Menggunakankonsepkesebangunanduabangun. Indikator : Memecahkanmasalah yang melibatkankonsepkesebangunan. Tujuan Pembelajaran : Siswa dapat menghitung panjang sisi, garis tinggi dan bagian-bagian sisi miring. MateriPrasyarat : -Memahamisyaratduabangun yang sebangun -Menentukanperbandingansisiduasegitigasebangundanmenghitungpanjangnya.

  3. DUA SEGITIGA SIKU-SIKU SEBANGUN Perhatikan ABC berikut !  ABC siku-sikudi B. Jika BD adalahgaristinggi  ABC, cobadiskusikandengantemankamudanjelaskantahapdemitahapbagaimanamenentukanrumuspanjanggaristinggi BD denganmenggunakanduasegitigasebangun yang telah kalian pelajarisebelumnya.

  4. Menentukanrumuspanjanggaristinggipadasegitigasiku-siku. Diketahui :  ABC siku-sikudi B. BD adalahgaristinggi ABC. Ditanya : panjangBD Jawab: Padagambaranimasidisamping , tampakbahwa : 5. Akibatnyaberlaku : AD DB BD DC BD2 = AD x DC atau BD =  AD x DC •  ADB =  BDC •  DBA =  DCBdan •  BAD =  CBD • Berdasarkansyaratduasegitigasebangunterbuktibahwa ADB sebangundengan  BDC

  5. Dan temukanbahwa : AB2 = AC x AD atau AB =  AC x AD Mudahdipahamibukan? Cobatentukan pula panjang AB. Adakesulitandanperlupenjelasan? TIDAK YA

  6. Penjelasanmenentukanpanjang AB. Diketahui :  ABC siku-sikudi B. BD adalahgaristinggi ABC. Ditanya : panjang AB Jawab: Padagambaranimasidisamping , tampakbahwa : •  ABC =  ADB •  BCA =  DBA dan •  CAB =  BAD • Berdasarkansyaratduasegitigasebangunterbuktibahwa  ABC sebangundengan  ADB 5. Akibatnyaberlaku : AB AC AD AB AB2 = AD x AC atau AB =  AD x AC

  7. Tentunyasekarang kalian bisamenentukansendiripanjang BC. Bagaimana ? Masihadakesulitandanperlupenjelasanlagi ? TIDAK YA

  8. 5. Akibatnyaberlaku : BC CA DC CB BC2 = CD x CA atau BC =  CD x CA Menentukanpanjang BC. Diketahui :  ABC siku-sikudi B. BD adalahgaristinggi ABC. Ditanya : panjang BC Jawab : Padagambaranimasidisamping, tampakbahwa : •  ABC =  BDC •  BCA =  DCB dan •  CAB =  CBD • Berdasarkansyaratduasegitigasebangunterbuktibahwa  ABC sebangundengan  BDC

  9. A A A D D D C C C B B B BD2 = DA x DC atau BD =  AD x DC BA2 = AD x AC atau BA =  AD x AC BC2 = CD x CA atau BC =  CD x CA Kesimpulan: Padasegitigasiku-siku, jikadarisudutsiku-sikunyaditarikgaristegakluruspadasisihipotenusanya, makaberlaku:

  10. LATIHAN SOAL: • Pilihlahsatujawaban yang benar! • Panjanggaristinggipada PQR adalah : Q a. 5 cm c. 7 cm b. 6 cm d. 8 cm R P S 9 cm 13 cm

  11. Q R P S 9 cm 13 cm Penyelesaiansoallatihan 1: Diket : SR = 9 cm PR = 13 cm Ditanya : QS Jawab : QS2 = SP x SR , SP = PR – SR = 13 - 9 = 4 = 4 x 9 QS =  36 = 6 Jadipanjang QS adalah 6 cm

  12. TERIMA KASIH... WASSALAMUALAIKUM WR.WB...

More Related