1 / 27

JENIS-JENIS KOMPUTER

JENIS-JENIS KOMPUTER. Oleh: Roy Sari Milda, ST. Pembagian Komputer Berdasarkan:. Cara Kerja Tujuan Kapasitas. CARA KERJA KOMPUTER. Secara garis besar terbagi atas: Input Proses Output. INPUT.

Download Presentation

JENIS-JENIS KOMPUTER

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. JENIS-JENIS KOMPUTER Oleh: Roy Sari Milda, ST

  2. Pembagian Komputer Berdasarkan: • Cara Kerja • Tujuan • Kapasitas

  3. CARA KERJA KOMPUTER Secara garis besar terbagi atas: • Input • Proses • Output

  4. INPUT • Input, yaitu Media yang digunakanuntukmemasukan data kedalam process, media inisepertiKeyboard,Mouse,Tave Recorder, HandyCam, CAM dan lain-lainnya.

  5. Proses • Process, yaitusuatualat yang digunakanuntukmemproces data dari Input yang nantinyaakan di keluarkanke system Output. Procesiniberperanpentingdalam system Komputer. Media untuk process yang sudahmenjadi system yang utuhyaitubiasakitakenaldengan Mainboard atauseringdisebutdengan Motherboard. dimana di dalammainbordinisudahtermasuk di dalamnyayaitu CPU (Central Processing Unit), biasanya orang menyebut CPU ituadalahsudahdalamsatukemasanbesertaCasingnya yang berbentukkotak yang lengkapdidalamnya.

  6. Proses • Sebenarnyajantungdarisemuaproces data ituterletakpadainti yang bernamayaitu Processor, Processor inimerupakankomponenElektronika yang sudahterprogramdenganrangkaian-rangkainlogika di dalamnya. contoh processor misalnya Pentium 1, pentium 2, sampaidenganpentium 4 dan yang lebihpopulersekaranginipentium Core 2 duo atau core Duo.

  7. OUTPUT • Output, yaitu media keluarandimana media iniadalahuntukmenampilkanhasil data dariprocestersebut, media Output iniberupaPRinter, Plotter, dll.

  8. Samb. OUTPUT data yang datangpada media Input merupakan data digital yang merupakanbilanganBiner ( yaitubilangan yang habis di bagidengandua ) dimanabilanganinihanyamengenalangka 0 dan 1. data yang datangkeprocesmerupakankombinasidariangka 0 dan 1, yang berbentuk 8 bit data, atau 16 bit ataujuga 32 bit,tergantungdarisistemkomputer yang digunakandanprocessornya pun demikian 8 bit, 16 bit atau 32 bit, BIT ( Binary Digit ).

  9. SKEMA KOMPUTER

  10. Sistem Komputer

  11. TUJUAN KOMPUTER Tujuanutamadarikomputeradalahmengolah data untukmenghasilkaninformasisehinggaolehperludidukungelemen-elemen yang terdiridariperangkatkeras (hardware), perangkatlunak (software), danbrainware. Perangkatkerasadalahperalatankomputer, perangkatlunakadalah program yang berisiperintah-perintahuntukmelakukan proses tertentu, danbrainwareadalahmanusia yang terlibat di dalammengoperasikansertamengatursistemkomputer.Ketigaelemensistemkomputertersebutharussalingberhubungandanmembentuksatukesatuan agar dapatmenjalankansebuahkomputer.

  12. KOMPUTER MENURUT KAPASITAS • Komputer Mikro (Personal Komputer) • Komputer Mini • Komputer Mainframe • Super Komputer

  13. KOMPUTER MIKRO • Padaawalnya, komputerjenisinidiciptakanuntukmemenuhikebutuhan per-orangan (personal). Kebutuhan per-orangandalamhalmenyimpanataupunmemproses data, tentunyatidaksebanyakkebutuhansebuahperusahaan. Dikarenakanhaltersebut, kemampuandanteknologi yang dimilikioleh Personal Komputerpadaawalnyamemangsangatterbatas.

  14. Komputer Mikro

  15. Samb. KOMPUTER MIKRO • Pada awalnya, memory yang dimilikiolehsebuah personal komputerhanyaberkisarantara 32 hingga 64 KB (Kilo Byte). Tetapidalamperkembangannya, banyak personal komputer yang kinimemiliki memory hingga 8 ataupun 32 MB (Mega Byte). Komputer personal model Apple II merupakanpelopordarikelahiran personal komputer yang adapadasaatsekarang.

  16. Samb. KOMPUTER MIKRO • karena harganyarelatifmurah, bentuknyakecildanteknologi yang dimilikidiangapsudahmemadai, maka personal komputermenjadibegitucepatpopuler. Personal komputerkinitidakhanyadigunakanolehperorangantetapipadaakhirnyabanyakdigunakanolehperusahaanuntukmenyelesaikanpelbagaimasalah yang adadiperusahaan.

  17. Samb. KOMPUTER MIKRO • Padaumumnya personal komputerhanyamampubekerjauntukmelayanisatu orang pemakai (single-user), tetapidalamperkembangannyadenganmenggunakankonsep LAN (Local Area Network) personal komputerjugadapatdigunakanuntukmelayanibanyakpemakaidalamsaat yang bersamaan (konsep multi user).

  18. Komputer mikro dengan LAN

  19. KOMPUTER MINI • Komputer mini mempunyaikemampuanberapa kali lebihbesarjikadibandingdengan personal komputer. Hal inidisebabkankarena micro-pocessor yang digunakanuntukmemproses data memangmempunyaikemampuanjauhlebihungguljikadibandingdenganmicropocessor yang digunakanpada personal komputer. Ukuranpisiknyadapatsebesaralmarikecil.

  20. Samb. KOMPUTER MINI • Komputer mini padaumumnyadapatdigunakanuntukmelayanilebihdarisatupemakai (multi user). Dalamsistem multi user ini, padaakhirnya personal komputerbanyakdigunakansebagai terminal yang berfungsiuntukmemasukkan data. ContohKomputer mini: IBM AS-400

  21. IBM AS-400

  22. KOMPUTER MAINFRAME Ciriutama yang membedakanpengertianantara mini komputerdengan mainframe adalah, mainframe memiliki processor lebihdarisatu. Dengandemikian, darisegikecepatan proses mainframe jauhlebihcepatjikadibandingdengan mini komputer.

  23. Samb. KOMPUTER MAINFRAME • Kecepatankerja mainframe mencapai 1 milyaroperasiperdetik (1 giga operations per-seconds = 1 GOPS). Kecepatansemacaminisangatlahdiperlukan, karena mainframe biasanyadigunakanuntukmemproses data-data yang mempunyaikapasitassangatbesar, dandisampingitu, mainframe biasanyajugadigunakanolehpuluhanhinggaratusanpemakai yang bekerjasecarabersama-sama.

  24. SUPER KOMPUTER Sesuaidengannamanya, super komputermemilikicirikhas, yaitukecepatan proses yang tinggisertamemilikikemampuanmenyimpan data yang jauhlebihbesarapabiladibandingdengan main-frame. Harga super komputersangatlahbesardanmahal. Salah sataucontoh super komputeradalah Cray-2. Pengguna super komputerbiasanyanegara-negara yang sudahmajuataupunperusahaan-perusahaan yang sangatbesar, sepertimisalnyaindustripesawatterbangNurtanio.

  25. SUPER KOMPUTER • Super komputer membutuh Kan ruangan tersendiri.

  26. Samb. SUPER KOMPUTER Dikarenakankemampuannya yang sangatluarbiasadandiantaranyamemilikikemampuanuntukmembaca/menyadappelbagai data darisatelit, makauntukpembeliansebuah super komputerharusmendapatpersetujuansecaralangsungdaripresiden. Permintaan Indonesia pernahditolakolehpresidenAmerikaketikaNurtantiomenginginkanuntukmembelisebuah super komputerdariAmerika.

  27. Refrensi • http://wss-id.net/blogs/iin_musrifah_sby/archive/2007/09/23/tujuan-komputer.aspx • http://kuliah.dinus.ac.id/edi-nur/sb1-4.html

More Related