1 / 14

Soal 1.1

Soal 1.1. KAMPA COMPANY. Total Aset turn over = Penjualan jumlah aktiva Interpretasi 2003 : dana yang tertanam dalam keseluruhan aktiva berputar 3x dalam setahun untuk menghasilkan pendapatan.

Download Presentation

Soal 1.1

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Soal 1.1

  2. KAMPA COMPANY Total Aset turn over=Penjualan jumlah aktiva Interpretasi • 2003 : dana yang tertanam dalam keseluruhan aktiva berputar 3x dalam setahun untuk menghasilkan pendapatan. • 2002: dana yang tertanam dalam keseluruhan aktiva berputar 2.7x dalam setahun untuk menghasilkan pendapatan. • 2001: dana yang tertanam dalam keseluruhan aktiva berputar 2.9x dalam setahun untuk menghasilkan pendapatan.

  3. KAMPA COMPANY Rate of return on Total Assets=EBIT jumlah aktiva Interpretasi • 2003: Kemampuan dari modal yang diinvestasikan dalam keseluruhan aktiva untuk menghasilkan keuntungan bagi semua investor (pemegang obligasi dan saham) setiap satu rupiah modal menghasilkan keuntungan Rp 0,089 untuk semua investor. • 2002: Kemampuan dari modal yang diinvestasikan dalam keseluruhan aktiva untuk menghasilkan keuntungan bagi semua investor (pemegang obligasi dan saham) setiap satu rupiah modal menghasilkan keuntungan Rp 0,095 untuk semua investor • 2001: Kemampuan dari modal yang diinvestasikan dalam keseluruhan aktiva untuk menghasilkan keuntungan bagi semua investor (pemegang obligasi dan saham) setiap satu rupiah modal menghasilkan keuntungan Rp 0,087 untuk semua investor

  4. KAMPA COMPANY Profit margin = keuntungan netto sesudah pajak penjualan netto Interpretasi • 2003: setiap Rp. 1,- penjualan kampa company menghasilkan laba bersih sebesar Rp. 0.023,- • 2002: setiap Rp. 1,- penjualan kampa company menghasilkan laba bersih sebesar Rp. 0.024,- • 2001: setiap Rp. 1,- penjualan kampa company menghasilkan laba bersih sebesar Rp. 0.022,- • Berdasarkan analisi dr thn 2001-2003 diatas , Kenaikan profit margin diatas disebabkan Kenaikan penjualan dan Kenaikan laba usaha dan laba bersih

  5. KAMPA COMPANY ROI = TOTAL ASET TURN OVER * POFIT MARGIN Kenaikan ROI dari tahun 2001-2003 berarti kemampuan perusahaan dalam mengelola aktiva yang dimiliki untuk menghasilkan penjualan hingga menjadi laba bersih sangat baik

  6. ARBOR COMPANY Total Aset turn over= Penjualan jumlah aktiva Interpretasi • 2003 : dana yang tertanam dalam keseluruhan aktiva berputar 1.6x dalam setahun untuk menghasilkan pendapatan. • 2002: dana yang tertanam dalam keseluruhan aktiva berputar 1.4x dalam setahun untuk menghasilkan pendapatan. • 2001: dana yang tertanam dalam keseluruhan aktiva berputar 1.1x dalam setahun untuk menghasilkan pendapatan

  7. ARBOR COMPANY Rate of return on Total Assets=EBIT jumlah aktiva Interpretasi • 2003: Kemampuan dari modal yang diinvestasikan dalam keseluruhan aktiva untuk menghasilkan keuntungan bagi semua investor (pemegang obligasi dan saham) setiap satu rupiah modal menghasilkan keuntungan Rp 0,058 untuk semua investor. • 2002: Kemampuan dari modal yang diinvestasikan dalam keseluruhan aktiva untuk menghasilkan keuntungan bagi semua investor (pemegang obligasi dan saham) setiap satu rupiah modal menghasilkan keuntungan Rp 0,055 untuk semua investor • 2001: Kemampuan dari modal yang diinvestasikan dalam keseluruhan aktiva untuk menghasilkan keuntungan bagi semua investor (pemegang obligasi dan saham) setiap satu rupiah modal menghasilkan keuntungan Rp 0,052 untuk semua investor

  8. ARBOR COMPANY Profit margin=keuntungan netto sesudah pajak penjualan netto Interpretasi • 2003: setiap Rp. 1,- penjualan kampa company menghasilkan laba bersih sebesar Rp. 0.027,- • 2002: setiap Rp. 1,- penjualan kampa company menghasilkan laba bersih sebesar Rp. 0.028,- • 2001: setiap Rp. 1,- penjualan kampa company menghasilkan laba bersih sebesar Rp. 0.029,- Berdasarkan analisi dr thn 2001-2003 diatas , Penurunanprofit margin diatas disebabkan Penurunan penjualan dan Penurunan laba usaha dan laba bersih

  9. ARBOR COMPANY • ROI = TOTAL ASET TURN OVER * POFIT MARGIN • Kenaikan ROI dari tahun 2001-2003 berarti kemampuan perusahaan dalam mengelola aktiva yang dimiliki untuk menghasilkan penjualan hingga menjadi laba bersih sangat baik • Ratio ROI yang rendahmenunjukankemungkinan-kemungkinan : • Adanya over investment dalamaktiva yang digunakanuntukoperasidalamhubugannyadengan volume penjualan yang diperolehbdenganaktiva • Merupakancerminrendahnya volume penjualandibandingkandenganongkos-ongkos yang diperlukan • Adanyainefisiensibaikdalamproduksi, pembelianmaupunpemasaran • Adanyakegiatanekonomi yang menurun • ROI sangatbergunauntukmembandingkanantaraduaperusahaanataulebih yang memilikistrukturpermodalan yang berbedaatauuntukmembandingkanperusahaan yang samauntukduaperiode yang berbeda, karenadengandemikianakandiketahui earning power atau return on Invesment. Dari perusahaanbersangkutanataudariperiodekeperiodelainnya. 

  10. ARBOR COMPANY • ROI adalah : Tehnikanalisayang lazimdigunakanuntukdapatmengukurkemampuanefektivitasdarikeseluruhanoperasiperusahaandengankeseluruhan atau: salahsatubentukdari ratio profitabilitas yang dimaksudkanuntukdapatmengukurkemampuanperusahaandengankeseluruhandana yang tertanamdalamaktiva yang digunakanuntukoperasinyaperusahaanuntukmenghasilkankeuntungan.  • Dengandemikian ROI menghubungkan: Keuntunganyang diperolehdarioperasinyaperushaandenganjumlahinvestasiatauaktiva yang digunakanuntukmenghasilkanoperasitersebut • Kegunaan ROI : • sebagaisalahsatukegunaannya yang prinsipilaialhsifatnya yang menyeluruh • untukmembandingkanefisiensipenggunaan modal padaperusahaandenganperusahaan lain yang sejenis • untukmengukurefisiensitindakan yang dilakukanolehdivisiataubagian • untukmengukurprofitabilitasdarimasing-masingproduk yang dihasilkanolehperusahaan. • Bergunauntukkeperluanperencanaan. • Dari data-data di atas nampak bahwa kampa Company mempunyai tingkat ROA yang lebih tinggi dibandingkan degan Arbor Company selama tiga tahun terakhir. • Denganpemecahan ROA kedalam profit Margin danperputaranaktiva, nampakbahwa : • Profit margin Arbor Company lebihtinggidibandingkandengan profit Marfginkampa Company • perputaran total aktivakampa Company lebihtinggidibandingkandengan profit Marfgin Arbor Company

  11. PENJELASAN • Profit margin Arbor Company lebihtinggidibandingkandengan profit MarfginkampaCompany. Namunsecarasignifikan total asset turnover kampalebihtinggi.Akibatnya, Kampa yang secarasubstansiallebihtinggimenghasilkan return on total asset. • Dilihatdarimasing-masingperusahaanterdapatpeningkatanpenjualandaritahunketahun , begitu pula dengan margin, return on total asset turnover, dan total asset turnover. Namun, Arborcompany tingkatpeningkatan yang lebihbaikdaripadaKampacompany. Hal inidisebabkankarenaterdapatperbedaanyaitu Arbor mulaiberoprasiditahun 1998, sedangkankampaberoprasiditahun 1992. (Dari perbedaanberoprasitersebutdapatkitalihat arbor lebihdiniberoprasidibandingkankampa, yang manalebih lama beroprasidanpastinylebihungguldanmapan.). Akantetapijikapertumbuhanabordankampaterusmeningkattiaptahun, adakemungkinan arbor tidakdapatbertahanberoprasikarena arbor company jauhlebihkecildarikampa company.

  12. Perbedaan yang sangatmencolokdapatdilihatdarikenaikan total asset turnover kampayang lebihtinggi, (adakemungkinandiakibatkandarikenyataanbahwaasset mungkintelahdibelitahunsebelumnya). Jikaperhitunganturnover didasarkanpadanilai-nilaisaatini, perbedaanmungkintidakterlalumencolok. Usiarelatifasset jugadapatmenjelaskanbeberapaperbedaandalamprofit margin. Denganasumsiasset Arbor lebihbaru, (mungkinmembutuhkanbiayaperawatan yang lebihkecil).

  13. Kampa company berhasilmenggunakan financial leverage padatahun2003. Dengan return on total asset adalah 8,9% dibandingkandenganpembayaranbunga7% atasutangnyapadakreditor. Sebaliknya, Arbor company tidakberhasilmenggunakan financial leverage. Yang manareturn on total asset tahun 2003 hanya5,8% lebihkecildibandingkandengantingkatbunga 7% yang dibayarkankepadakreditur.

More Related