1 / 36

TRAMPIL – PGSD/PGPAUD KERJA SAMA DG UNIV. TERBUKA, WEBCONFERENCE, 22 April 2013

TRAMPIL – PGSD/PGPAUD KERJA SAMA DG UNIV. TERBUKA, WEBCONFERENCE, 22 April 2013. PORTOFOLIO Pengakuan Pengalaman Kerja dan Hasil Belajar (PPKHB). FUNGSI PORTOFOLIO PPKHB:. Sarana bagi guru untuk membuktikan pengalaman kerja dan hasil belajar

morna
Download Presentation

TRAMPIL – PGSD/PGPAUD KERJA SAMA DG UNIV. TERBUKA, WEBCONFERENCE, 22 April 2013

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. TRAMPIL – PGSD/PGPAUD KERJA SAMA DG UNIV. TERBUKA, WEBCONFERENCE, 22 April 2013 PORTOFOLIO Pengakuan Pengalaman Kerja dan Hasil Belajar (PPKHB)

  2. FUNGSI PORTOFOLIO PPKHB: • Sarana bagi guru untuk membuktikan pengalaman kerja dan hasil belajar • Dasar untuk memberikan nilai bagi guru dan sbg kriteria persyaratan beasiswa • Data yang memberikan pertimbangan untuk mengurangsi beban studi (sks) yang bisa ditempuh

  3. Sasaran Portofolio • Guru profesional mutlak harus memiliki • Akan diajukan ke Universitas Terbuka selaku penyelenggara, sebagai syarat adanya pengakuan dalam pengurangan beban studi (SKS) yang akan ditempuh oleh peserta program (apabila memenuhi syarat)

  4. Komponen yang dinilai dalam Portofolio PPKHB: • A. KOMPONEN PENGALAMAN KERJA • Pengalaman mengajar • Rencana Pembelajaran • Penghargaan yang relevan • B. KOMPONEN HASIL BELAJAR • Kualifikasi akademik • Pelatihan • Prestasi akademik

  5. A1. Pengalaman mengajar • PNS atau Non-PNS • Sedangmengajar SD/PAUD • Memiliki SK mengajardariyayasanatau Memiliki NUPTK

  6. A.2 Rencana Pembelajaran • Memiliki RPP/SKH sesuai jenjang kelas yang diajar • RPP/SKH mengandung komponen yang cukup lengkap: terdapat SK/KD, pemilihan materi, sumber/media pembelajaran, skenario pembelajaran, dan penilaian hasil belajar

  7. A.3 Penghargaan yang relevan • Prestasi guru sesuai dengan bidangnya • Tingkat kota/kabupaten, propinsi, nasional dan internasional

  8. B. 1 Kualifikasi Akademik • Ijazah yang dilegalisir • Minimal SMA • Bisa D1, D2, dan D3

  9. B.2 Pelatihan • Pelatihan yang mendukung kompetensi mengajar • Sertifikat terdapat masa mengikuti pelatihan, ada relevansi dengan program studinya, mempertimbangkan legalitas lembaga penyelenggara pelatihan, pembelajaran mandiri di KKG atau MGMP

  10. B. 3 Prestasi Akademik • Karya akademik (buku/modul; tulisan akademik/artikel dalam jurnal terakreditasi/ber-ISSN, atau di forum ilmiah; media/alat pembelajaran yang relevan, laporan individual/pok PTK, karya teknologi/karya seni, pengembangan model pembelajaran inovatif, menjadi penelaah/penyunting/ penulis soal UAN/Daerah

  11. Juara lomba (yang relevan dengan program studi), diselenggarakan oleh lembaga terpercaya, tingkat kota – internasional) • Pembimbingan teman sejawat dan siswa (tingkat kota – internasional) • Peran serta dalam forum ilmiah (level penyelenggaraan, jenis peran, relevan dg program studi yang diampu)

  12. Develop a Portfolio Adhi Kristijono Associate Director for Delivery Program P4TK TRAMPIL MPK INDONESIA

  13. What is a portfolio? • Resume Mengajar • Untuk mengkomunikasi filosofi mengajar Guru, pengalaman, tujuan/sasaran, penampilan, dan efektivitas sebagai seorang guru. • Berisi koleksi material/dokumen dalam setiap tahun pengajaran sebagai hasil kegiatan mengajar

  14. Why Develop a Portfolio? • Sebagai persyaratan program beasiswa TRAMPIL PGSD - PGPAUD: • Dapat membantu Guru dalam mengembangkan karier • Dapat membantu Guru meraih prestasi atau penghargaan sebagai guru berprestasi • Dapat membantu Guru merefleksikan kecakapan mengajar atau upaya meningkatkan kemampuan mengajar

  15. Why Develop a Portfolio? • Portofolio digunakan untuk: • Review tahunan • Promosi • Penghargaan mengajar • Mendemonstrasikan bagaimana mengajar yang melampaui standar minimal • Merefleksikan peningkatan kecakapan mengajar • Menciptakan budaya mengajar yang hasil proses kreatifnya dapat dinikmati oleh banyak orang di luat tahun mengajarnya

  16. Portofolio tidak hanya sekadar akademis: • Portofolio menunjukkan relasi antara keterampilan kerja dengan kemampuan mengajar dan penelitian: • Bekerja dengan orang (classroom management) • Bekerja dengan data dan informasi • Bekerja dengan media (komputer dan peralatan lain) • Bekerja dengan gagasan-gagasan (kreativitas dengan isi dan rencana pembelajaran)

  17. Item-item yang termasuk PORTOFOLIO • Filosofi mengajar • Riwayat Hidup • Kerangka materi pembelajaran • Contoh material mengajar • Contoh pekerjaan siswa • Proyek mengajar yang inovatif • Aktivitas profesional yang berkaitan dengan mengajar • Pelatihan-pelatihan khusus • Evaluasi • Presentasi pendek untuk mengajar

  18. Pernyataan Filosofi Mengajar • Ditulis dalam dua halaman • Berisi hal-hal praktis • Bersifat naratif • Reflektif dan personal • Bisa berisi tentang potret seseorang yang intens bergelut dalam praktik mengajar dan berkomitmen mengembangkan karier sebagai guru yang produktif dan kreatif

  19. Refleksi:Filosofi Mengajar • Mengapa Anda ingin mengajar? • Mengapa Anda suka mengajar? • Bagaimana Anda melihat mengajar yang disertai kedisiplinan? • Bagaimana pelajaran yang Anda ajarkan bisa dikembangkan? Tidak harus sesuai dengan track sekolah Anda sebelumnya.

  20. Reflection:Teaching Philosophy • Apa filosofi Anda tentang siswa Anda. Gaya belajar? Kesiapan belajar siswa? Apa model yang paling Anda inginkan? • Bagaimana Anda bekerja dengan siswa yang memiliki banyak tantangan akademis? • Apa aturan yang Anda tegakkan sebagai guru? • Bagaimana Anda memonitor siswa Anda saat belajar?

  21. Curriculum Vitae • Pendidikan • Pengalaman mengajar, meneliti,dll • Menerima penghargaan, prestasi • Material mengajar yang dipublikasikan dan atau pernah dipresentasikan • Menjadi Panitia • Keterampilan khusus • Aktivitas dan anggota asosiasi tertentu • Memberikan pelayanan kepada komunitas/masyarakat • Aktivitas lain yang lebih spesifik di bidang pemuridan, lokal maupun nasional, atau di tingkat institusi

  22. Deskripsi Mata Pelajaran • Didaftar secara serderhana • Meliputi: • Tipe pelajaran (perkenalan, hal-hal penting, cara mengembangkan ) • Tipe siswa (yang serius belajar hingga yang kurang serius) • Aturan dalam pelajaran, kuantitas pemberian tugas, pertanggungjawaban • Format pembelajaran/model belajar

  23. Contoh Material Mengajar • Contoh silabus, lesson plans, panduan belajar, daftar buku yang dibaca, hasil penilaian, alat tes, dan handout • Daftar software yang digunakan untuk pembelajaran • Contoh proses mengajar mata pelajaran tertentu yang mengindikasikan pencapaian level-level yang telah diharapkan

  24. Contoh Tugas Siswa • Nilai siswa atas dari awal hingga melengkapi tugas • Hasil kerja siswa dengan komentar guru • Esai siswa • Proyek-proyek siswa • Laporan studi lapangan • Penilaian lain

  25. Proyek Mengajar yang Inovatif • Permainan atau simulasi yang berkaitan dengan isi pelajaran • Studi kasus yang telah ditulis • Panduan praktek kegiatan tertentu • Panduan pembelajaran yang telah dilaksanakan

  26. Evaluasi Guru Mengajar • Data kuantitatif dari format pelajaran • Penghargaan • Bidang-bidang utama dari penilaian rekan sebaya atau penilaian dari pimpinan • Bidang-bidang utama dari Peningkatan dan permberdayaan rekan sebaya dan dewan guru • Data yang didokumentasi dari proses belajar siswa • Video dari proses mengajar • Komentar dan evaluasti siswa

  27. Web Portfolios

  28. Contoh Milik Peserta Training Facilitator

  29. Contoh Portofolio Elektronik • Jennifer Brill – Instructional Technology • http://www.lehigh.edu/~jmb2/ • Alexis Hart – English • http://www.english.uga.edu/~hart/ • James Rada – Mass Comm • http://users.rowan.edu/~rada/

  30. Teacher Digital Portofolio Membantu meningkatkan kecakapan kerja Guru Guru mustisukakegiatan yang menjadipekerjaan: Jurnalis, Sekretaris, Penulis, Manager, DesainerGrafis, danFotografer. Portofolio digital mendorong guru meningkatkanmotivasijangkapanjangdan update pengetahuanterkini. Hasildanacarakerjaportofolio digital mempengaruhipengambilankeputusandalamkebijakankurikulum. Portofolio digital dapatdigunakansebagai dialog antargurudanantara guru danmasyrakat (ortu) untukmeningkatkankinerja guru.

  31. Membuat Portofolio Digital

  32. Framework Teacher Digital Portfolio Framework mengajardiabad 21 menjadi

  33. Link Video: • http://www.youtube.com/watch?v=qX9FSZJu448 (Never, Ever Give Up. Arthur's Inspirational Transformation!) • http://www.youtube.com/watch?v=e3nFfPBNWd4 (Face Your Giant) • http://www.youtube.com/watch?v=573DYumilw0 (Inspirational Tae Ho Story)

More Related