1 / 16

E-mail

E-mail. Pengertian. E-mail (elektronik mail ) adalah surat yang berbentuk elektronik Merupakan salah satu fasilitas atau aplikasi internet yang paling banyak digunakan. Manfaat e-Mail. Untuk komunikasi yang cepat dan murah Mengirim pesan dalam bentuk surat ke seluruh dunia

lise
Download Presentation

E-mail

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. E-mail

  2. Pengertian E-mail (elektronik mail ) adalah surat yang berbentuk elektronik Merupakan salah satu fasilitas atau aplikasi internet yang paling banyak digunakan

  3. Manfaat e-Mail • Untuk komunikasi yang cepat dan murah • Mengirim pesan dalam bentuk surat ke seluruh dunia • Untuk mengirim data/ file yang berkapasitas besar

  4. Kelebihan e-mail dibanding surat biasa • Pengiriman lebih cepat dan murah • Kapasitas pengiriman lebih besar • Dapat disertai lampiran-lampiran berupa dokumen, gambar, audio, program dll • Dapat dikirim atau diterima dari mana saja

  5. Syarat-syarat pemakaian e-mail • Setiap pengirim dan penerima harus memiliki alamat e-mail ( e-mail adress ) • Harus memiliki dan mengingat kata kunci ( password ) • Setiap penerima dan pengirim harus memiliki Mail Box ( kotak surat )

  6. Fungsi mail box ( kotak surat ) adalah : • Memberi dan mengelola alamat-alamat e-mail • Menerima dan menampung surat yang masuk • Mengirim surat agar sampai ke tujuan

  7. Tips/ petunjuk membuat alamat e-mail dan password • Pilihlah nama yang sederhana dan mudah diingat ( hurup kecil semua tanpa spasi ) • Alamat tidak boleh sama dengan alamat orang lain • Password/ kata kunci harus mudah diingat tapi tidak mudah ditebak orang lain

  8. Macam-macam e-mail • POP mail • E-mail berbasis web • E-mail forwarding

  9. POP mailE-mail yang diterima melalui ISP yang menjadi langganan kita Kelebihan : - Dapat dibaca saat offline ( tidak terhubung ) Kekurangan : - Tidak dapat dibuka dari sembarang tempat, jadi harus komputer tertentu

  10. b. E-mail berbasis web Email yang ditawarkan oleh website-website penyedia jasa layanan email, seperti yahoo, Hotmail, Bolehmail dll. Kelebihan : • Diberikan secara gratis oleh website yang bersangkutan • Dapat diakses dari mana saja Kelemahan : Hanya dapat dibaca saat online saja ( saat terhubung )

  11. C. E-mail forwarding Layanan email yang meneruskan email yang diterima ke alamat email yang lain. Kelebihan : • Dapat menyembunyikan alamat email yang sesungguhnya • Dapat mengganti alamat email, dan tak perlu memberikan alamat yang baru Kelemahan : • Hanya bersifat sementara dan harus meneruskan ke alamat email yang lain • Membutuhkan waktu yang lebih lama

  12. Langkah-langkah membuat alamat e-mail • Klik internet explorer • Ketik http://www.yahoo.com. Atau co.id di kotak adress • Untuk mendaftar klik Sign Up/daftar • Isilah semua data yang diminta • Untuk keluar dari layanan yahoo klik Sign out ( keluar )

  13. Membuat dan mengirim e-mail Langkah-langkahnya adalah : • Klik Tulis/ New/ Compose • Isi alamat e-mail penerima/ yang kamu kirimi • Isi topik / perihal surat • Ketik surat pada tempat yang disediakan ( cara pengeditannya sama dengan ms.Word) • Klik kirim/ send

  14. Membuka dan membaca e-mail Untuk membuka dan membaca e-mail langkahnya adalah : • Masuklah ke situs yahoo. • Klik sign In/ masuk dan masukkan ID dan password • Klik mail untuk meminta layanan surat • Klik surat masuk/ inbox pilih atau klik surat yang ingin dibaca

  15. Membalas surat/ e-mail Untuk membalas e-mail lakukan hal sbb : • Klik balas/ reply pada hal. surat yang dibuka • Di layar akan dibuka halaman untuk menulis surat yang kotak alamat penerimanya telah terisi. • Ketik surat balasan di tempat yang disediakan • Klik send/ kirim

  16. Mengirim surat dengan lampiran E-mail yang kamu kirim dapat pula dilampiri file yang sudah ada dalam komputer. Caranya : • Kilk lampiran/ Attach Files pada jendela membuat surat/ email • Cari/ browse file yang akan dilampirkan dengan cara klik browse …pada jendela lampirkan file • Klik/ pilih nama file yang akan dilampirkan lalu klik open.. Pada jendela pilih file (choose file ) • Klik kirim/ send

More Related