1 / 4

Cara Memilih Mikroskop Yang Tepat - Ternyata Mudah Banget

<br>Mikroskop adalah alat optik yang digunakan untuk mengamati suatu objek yang sangat kecil yang sulit /<br>tidak dapat dilihat langsung oleh mata manusia.<br>Mikroskop hadir dalam beragam jenis dan tujuan penggunaan. Oleh karena itu, penting untuk Anda<br>mengetahui cara memilih mikroskop yang tepat, yang telah kami rangkum berikut ini

lessy
Download Presentation

Cara Memilih Mikroskop Yang Tepat - Ternyata Mudah Banget

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Cara Memilih Mikroskop Yang Tepat - Ternyata Mudah Banget March 24, 2022 | In Microscopy PT LFC Teknologi Indonesia Product Solutions Company Measurement Partners Cutting Tools Support Mikroskop adalah alat optik yang digunakan untuk mengamati suatu objek yang sangat kecil yang sulit / Sawing Blog Microscopy Contact Us tidak dapat dilihat langsung oleh mata manusia. Abrasive NDT Metallography Mikroskop hadir dalam beragam jenis dan tujuan penggunaan. Oleh karena itu, penting untuk Anda Machinery mengetahui cara memilih mikroskop yang tepat, yang telah kami rangkum berikut ini. Subscribe FOLLOW US Enter Email Address   Jenis Mikroskop  ?       Umumnya, mikroskop terbagi menjadi 2 jenis, yaitu mikroskop stereo dan mikroskop majemuk

  2. Copyright 2022 PT LFC Teknologi Indonesia Umumnya, mikroskop terbagi menjadi 2 jenis, yaitu mikroskop stereo dan mikroskop majemuk Hubungi Kami (compound microscope). 1. Mikroskop Stereo Mikroskop Stereo adalah mikroskop yang digunakan untuk mempermudah pengamatan objek dengan memberikan hasil gambar 3D, pembesaran yang relatif rendah, namun memiliki bidang pandang yang lebih besar dan cenderung bekerja pada sampel yang tidak dapat melewati cahaya. Mikroskop stereo adalah pilihan terbaik untuk proses inspeksi dan pengamatan objek makroskopik. Contoh hasil pengamatan dengan mikroskop stereo: 2. Mikroskop Majemuk Mikroskop majemuk (compound cenderung) atau biasanya disebut juga mikroskop cahaya (light microscope) adalah mikroskop yang digunakan untuk mengamati sampel tak kasat mata dan yang dapat dilewati cahaya. Jenis ini memiliki perbesaran dan resolusi optik yang sangat tinggi, sehingga sering digunakan untuk observasi sel atau jaringan. Mikroskop majemuk adalah pilihan terbaik untuk digunakan pada laboratorium biologi atau forensik.

  3. Contoh hasil pengamatan dengan mikroskop majemuk: Faktor Yang Perlu Dipertimbangkan Saat Membeli Mikroskop 1. Jenis objek yang ingin diamati dan tujuan pengamatan Faktor utama yang perlu dipertimbangkan saat memilih mikroskop adalah tau jenis objek apa yang ingin Anda amati dan apa yang ingin Anda lakukan dengan gambar hasil pengamatan tersebut. Contohnya jika objek Anda adalah papan sirkuit, tentu Anda tidak dapat mengamati komponennya menggunakan mikroskop majemuk, karena cahaya tidak dapat melewati objek tersebut dan Anda tentu membutuhkan hasil gambar 3D dari papan sirkuit, sehingga seharusnya Anda menggunakan mikroskop stereo untuk mengamatinya. Sebaliknya, jika Anda ingin mengamati objek sel bakteri, maka dengan mikroskop majemuk cahaya dapat melewati objek dan perbesaran pada mikroskop ini akan mampu melihat sel detail sekecil itu. 2. Jumlah eyepiece pada mikroskop Faktor selanjutnya adalah menentukan berapa jumlah eyepiece yang diperlukan. Mikroskop memiliki berbagai jumlah eyepiece, yaitu: binokuler, monokuler, trinokuler, hingga mikroskop digital atau tanpa eyepiece. Pilihlah yang sesuai dengan tingkat kemudahan, kenyamanan, dan kualitas yang diinginkan

  4. 3. Perbesaran mikroskop Faktor yang ketika adalah menentukan berapa perbesaran yang dibutuhkan untuk mendapatkan gambar spesimen yang akurat, apakah di level low, medium, atau high magnification. Salah satu perbedaan utama antara mikroskop stereo dan mikroskop majemuk adalah mikroskop majemuk memiliki resolusi optik yang jauh lebih tinggi dengan perbesaran mulai dari 40x - 1.000x. Sedangkan mikroskop stereo memiliki daya resolusi optik yang lebih rendah dimana perbesarannya berkisar antara 6x - 50x. Distributor Mikroskop di Indonesia PT LFC Teknologi Indonesia adalah distributor resmi mikroskop di Indonesia. Kami akan membantu Anda untuk lebih memahami spesifikasi mikroskop yang tepat sesuai kebutuhan Anda. Jika Anda ingin mengetahui lebih banyak tentang mikroskop untuk mendukung bisnis Anda, silahkan hubungi kami melalui halaman kontak. Kunjungi juga halaman facebook, instagram, youtube dan linkedin kami untuk mendapatkan update terbaru seputar peralatan industri lainnya. PREVIOUS POST Kaliper Digital - Contoh Penggunaan Digital Caliper Terbaik NEXT POST Mesin Las Laser - Menggunakan Teknologi Laser Pada Proses Pengelasan

More Related