1 / 13

MEMBUAT PENCATATAN

MEMBUAT PENCATATAN. Materi Kuliah MPS Kualitatif Iqbal Djajadi Rabu , 9 Maret 2011. Hakikat Pencatatan.

kirima
Download Presentation

MEMBUAT PENCATATAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MEMBUATPENCATATAN MateriKuliah MPS Kualitatif IqbalDjajadi Rabu, 9 Maret 2011

  2. HakikatPencatatan Kontrasdengankuantitatif, penelitiadalahinstrumenpertamadanutamadalampenelitiankualitatif. Iatidakmembuatkuesioner, tidakmerumuskanhipotesis, menyusunrencanaanalisisdankesimpulan, karenaiasendiriadalahkuesioner, hipotesis, sekaligusanalisisdankesimpulanitusendiri. Dengankata lain, penelitimerupakanbagianinherendalammetodologikualitatif. Sebagaimetode yang berorientasipadaproses, penelitikualitatifharusmemaparkansecaraeksplisitbagaimanaiamengumpulkandanmengolah data, memisahkanpendapatpribadinyadarikenyataan, merumuskanpremis-premisnya, mayor dan minor, danmencapaikesimpulannyasecarakonsistensedemikiansehinggakomunitasilmiahdapatmenilaikepatuhannyapadaprinsip-pinsipilmiahsepertirasionalisme, empirismedanobyektivisme. Singkatnya, pencatatanadalah data atauinformasi primer. Iaadalah, dalamterminologipenelitiankuantitatif, tabelfrekuensi, tabelsilang, diagram, dansebagainya.

  3. HakikatPencatatan 2 • Dan semuaituhanyadapatdirealisasikanbilapenelitimembuatcatatandisepanjangprosespengumpulandanpengolahandatanya. Menyatatataumenulisadalahmenuangkanapa yang penelitialamikedalamserangkaiansimbolstandar yang membuatpenulisdanjugakomunitasilmiahdapatmemahami, sekaligusmenempatkannyasebagaibendaobyektif. • Sebagaibendaobyektif, catatanakanmengingatkanpenulistentangapasaja yang pernahiacium, raba, dengar, baca, lihat, rasakandanpikirkanpadaserangkaiantitikwaktu & ruangtertentu. • Catatanberperansebagaisaranauntukmemudahkanpengolahan data, meringkaskandanmengalihkannyakepadakode yang memungkinkandilakukannyaanalisis yang lebihabstrak. Catatanjugaberperansebagaisarana yang memfasilitasipemikiran, membandingkan, menyusuntipologidan/ataukategori, menghubungkansatukejadiankepadakejadianlainnya, menemukanpoladantipe, mengembangkansatuataubeberapakonsep, sertamerangkaikansatukonsepkepadakonseplainnya yang padawaktunyanantiakanberakhirpadasuatupejelasan yang baru. • Singkatnya, tidakadapenelitiankualitatiftanpaadapencatatantentangsegalasesuatunya!

  4. MateriPencatatan 1 • Pemikiran (Refleksi) Penelitimenulispertanyaanataupermasalahan, antisipasijawabanatauhipotesis, ideataugagasan, lintasanpemikiran yang tidakberujung-pangkaldansebagainya. • Perasaan (Ekspresi) Penelitimenulispersepsi, kecurigaan, prasangka, berbagaiemosisepertikejengkelan, kemarahan, kebencian, kebingungan, masalah-masalahpribadidanpenelitian, dansebagainya. • Pembacaan (Resensi) Penelitimenulisringkasantulisan, baikitudalambentukkoran, majalah, artikel, laporanpenelitian, buku, mau pun sms & email.

  5. MateriPencatatan 2 • Wawancara Penelitimenulishasilwawancara yang dilakukannyadengansetiapinforman, membuatringkasan, dansecaraterpisahmemberikankomentar. • Pengamatan Penelitimenulishasilpengamatannyatentangsatusubyektertentu, baikbenda, manusia, mau pun peristiwa; membuatringkasan, dansecaraterpisahmemberikankomentar. • Metode Penelitimenulistentangmekanismepengumpulan & pengolahan data, melaporkankeberhasilan, kegagalan, masalah-masalah yang dialami, danbagaimanamengatasinya.

  6. MateriPencatatan 3 • Profil Penelitimenulissemacambiografiorang-orangatauinformantertentu yang menarikperhatian; membauatringkasan, dansecaraterpisahmembuatkomentar. • Kegiatan (Agenda) Penelitimenulisberbagaikegiatan yang telah, sedangdanakandilakukannya, danmenuliskankomentar. • DaftarKontak Menulisnamalangkap, alamatdanketeranganpenunjanglainnya • Analisis Penelitimenulisrekapitulasiatassemua data yang diperolehnya, mengubahnyamenjadiinformasi, menetapkankategori-kategori, berupayamenemukanpola & tipe, menarikkesimpulan

  7. MateriPencatatan 4 • WaktuPencatatan Dalamsetiappencatatan, penelitidimintamemberikanketeranganwaktutentangkapaniamelakukansuatukegiatandankapanpencatatandilakukan. Hal inipentingkarenaseorangpenelitiwajibmelakukanpencatatansesegeramungkinbegituiamengalamikejadianpenting (wancara, pengamatan, ide, dansebagainya). Tanpaituiaakansegeralupa, danmengacaukanantarasatuhaldenganhallainnya, membukapeluanguntukmemasukanfiksialih-alihfakta, memasukkanpandanganpribadinyaalih-alihrealita. • LokasiPencatatan Dalamsetiappencatatan, penelitidimintamemberikanketeranganlokasitentangdimanaiamelakukanpencatatan. Tentang level lokasi yang iatulis, apakahnamabangunan, institusi, jalan, kecamatan, kabupaten, kota, provinsi, negara, tergantungpadakepentinganpenelitiitusendiri.

  8. MateriPencatatan 5 Keterangan • Penelitimemberikankomentartentangjalannyawawancara yang berisikanmateriantara lain sebagaiberikut. • Kehadiranpihakketiga • Pendapatpribadiatasinforman & informasinya • Kontribusiwawancaraterhadaptujuanstudi • Glosari, kumpulankataataukonsepkunci • Penetapan agenda berikut (wawancaraselanjutnya, pencarian data sekunder, dansebagainya)

  9. MekanismePencatatan 1 • Merekam(audio-video) • Menyiapkanperalatanteknis, danmengujikeberfungsiannya • Memberikanketeranganlisanpada media perekam • Memberikanketerangantulisanpada media perekam • Mendengar, mengamatisecaradalamkesatuanataufragmen yang utuh • Membuattranskripsi • Membuatringkasanmateriwawancara

  10. MekanismePencatatan 2 • Menyatat • Menyiapkanalat & saranatulisan • Menulislengkapdengan steno • Menulislengkapdenganberbagaisingkatan (khususnyauntukkatakerja & katasambung yang seringmuncul) • Menuliskata-kata & angka-angkakunci • Menyalinkembalidanmerapikantulisan • Membuatringkasanmateriwawancara • MemfasilitasiPencatatan • Melakukanwawancaraawal, ataupengamatanawalsebagaiupayapengenalan • Menetapkan agenda wawancara • Mengendalikan tempo pembicaraaninforman • Memintamenurunkan tempo • Memotongpembicaraan • Berkonsentrasidalampenulisandengantidakmenatapmatainforman

  11. MekanismePencatatan 3 • MemfasilitasiPencatatan • Melakukanwawancaraawal, ataupengamatanawalsebagaiupayapengenalan • Menetapkan agenda wawancara • Mengendalikantempo pembicaraaninforman • Memintamenurunkan tempo • Memotongpembicaraan • Berkonsentrasidalampenulisandengantidakmenatapmatainforman • Mengulanguntukmengonfirmasipernyataaninformansebelumnya • Memintainformanuntukmeringkaskanseluruhmateriseusaiwawancara, ataumembuatringkasan verbal didepaninforman • Menulissecepatnyasegerasetelahselesaiwawancara/pengamatansebelummelakukankegiatanlainnya.

  12. MekanismePencatatan 4 • Format Pencatatan • Menyiapkanbuku yang lembarankertasnyabergaris & mudahditanggalkanataudisobek; • Memberispasicukuplebaruntukmenulisjudul & keteranganpenunjang (lihatcontoh); • Memberispasicukuplebarantarajuduldanuraian (lihatcontoh); • Memberi margin kiri-kanan, atas-bawah yang cukupmemadaidalamuraian; • Membuatalinea yang relatifsingkat (maksimal 8 baris); • Memberispasi 1 barisuntukmemisahkansatualineadarialineaberikutnya; • Menulisrapidanmudahdibacadenganalattulisbertintahitam (merah); • Menulisuraian yang hanyaterkait, ataukonsistendenganjudul (membagisatu unit wawancaraataupengamatankedalamfragmen-fragmen yang relatifmandiri); • Mengunakanlembarkertasberikutnya, janganmenggunakanhalamansebaliknya.

  13. Ilustrasi Format Catatan REFLEKSI/EKSPRESI/RESENSI/WAWANCARA/PENGAMATAN/ METODE/PROFIL/AGENDA/DAFTARKONTAK/ANALISIS Tentang “TEMA/SUB-TEMATERTENTU” Lokasi, Jam, tanggal, bulan, tahun UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai GAMBAR/DIAGRAM UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai Keterangan UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai UraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUraianUrai No.Hal

More Related