1 / 3

Interaksi Manusia & Komputer BAHASA PERINTAH DAN BAHASA ALAMI

Interaksi Manusia & Komputer BAHASA PERINTAH DAN BAHASA ALAMI. VIII / 1 VIII. I. II. Tujuan Instruksional khusus Mahasiswa dapat mengerti dan memahami bahasa perintah dan bahasa alamia yang digunakan aplikasi komputer Daftar Materi Pembahasan Tentang Bahasa Perintah

kayo
Download Presentation

Interaksi Manusia & Komputer BAHASA PERINTAH DAN BAHASA ALAMI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Interaksi Manusia & Komputer BAHASA PERINTAH DAN BAHASA ALAMI VIII / 1 VIII I. II. Tujuan Instruksional khusus Mahasiswa dapat mengerti dan memahami bahasa perintah dan bahasa alamia yang digunakan aplikasi komputer Daftar Materi Pembahasan Tentang Bahasa Perintah Strategi Organisasi Perintah Manfaat Struktur Penamaan Perintah Penyingkatan Perintah Menu Perintah Bahasa Alami di Dunia Komputer Pedoman Bahasa Perintah Teknik Informatika http://www.mercubuana.ac.id FTI UMB

  2. Interaksi Manusia & Komputer Beberapa contoh: Bahasa pemrograman VIII / 3 Pemakaian noninteraktif: Fortran, COBOL, ALGOL, PL/I, Pascal. Inkremental: BASIC, LISP, APL , PROLOG. Kompilasi dan eksekusi cepat; C. Pemrograman tim, sharing, reusability: ADA,C++. Jaringan, cross-platform: Java. Scripting World Wide Web; PHP, JavaScript, VBScript. Alamat World Wide Web. Bahasa database query: SQL. Bahasa perintah command line: perintah Unix, MS-DOS. Strategi Organisasi Perintah Simple command set Setiap perintah dipilih untuk melaksanakan tugas (task) tunggal, jumlah perintah sama dengan jumlah tugas. Contoh: vi editor (Unix): o o O $ : go to start of line : go to end of line o (space) : go right one space o o o o o H W b ) ( : go left one space : forward one word : backward one word : forward one sentence : backward one sentence Command plus arguments menunjukkan objek yang dimanipulasi. Contoh: - - Teknik Informatika http://www.mercubuana.ac.id COPY FILEA FILEB DEL FILEA FTI UMB

  3. Interaksi Manusia & Komputer Urutan argumen yang konsisten VIII / 5 · Beberapa studi menunjukkan adanya manfaat urutan argumen yang konsisten. Simbol lawan keyword Penggunaan keyword lebih mudah daripada simbol. Pemakai berpengalaman dapat mengembangkan keterampilan untuk menggunakan notasi aneh sehingga variasi sintaktik tidak banyak berpengaruh. Symbol Editor Keyword Editor BACKWARD FIND:/TOOTH/-1 TO “TOOTH” LIST:10 RS:/KO/,/OK/; LIST 10 LINES CHANGE ALL “KO” TO “OK” Struktur hirarkhis dan kongruensi Konguen ; pasangan yang berlawanan secara selaras dan berarti (simetris) Struktur hirarkhis dan kongruensi dapat membantu ingatan pemakai Congruent Nonhierarchical ADVANCE RETREAT PUSH PULL SWING OUT SWING IN Nonhierarchical GO BACK POKE PULL PIVOT SWEEP Hierarchical MOVE ROBOT FORWARD MOVE ROBOT BACKWARD MOVE ARM FORWARD MOVE ARM BACKWARD MOVE ARM RIGHT MOVE ARM LEFT Noncongruent Hierarchical MOVE ROBOT FORWARD CHANGE ROBOT BACKWARD CHANGE ARM FORWARD MOVE ARM BACKWARD CHANGE ARM RIGHT MOVE ARM LEFT Teknik Informatika http://www.mercubuana.ac.id FTI UMB

More Related