1 / 14

Evaluasi Sumberdaya Lahan

Evaluasi Sumberdaya Lahan. Prosedur dan Teknik Evaluasi Lahan : Aplikasi teknik scoring. Danang Sri Hadmoko. Metode scoring. Adalah metode pemberian skor / harkat terhadap masing - masing value parameter lahan untuk menentukan tingkat kemampuan lahannya.

Download Presentation

Evaluasi Sumberdaya Lahan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. EvaluasiSumberdayaLahan Prosedur dan TeknikEvaluasiLahan : Aplikasiteknikscoring Danang Sri Hadmoko

  2. Metodescoring • Adalah metode pemberian skor / harkat terhadap masing-masing value parameter lahan untuk menentukan tingkat kemampuan lahannya. • Skor / harkat ditentukan berdasarkan kriteria yang telah ada • Teknikpemberianskor ada 3 macamantaralain : • Penjumlahan dan pengurangan • Perkalian dan pembagian • Kombinasi dari poin 1 dan 2

  3. Contohhasilpengharkatan : Kelaslereng • Lerengdatar akan memilikiskorpalingbesarkarenatingkatkemampuanlahannyasemakintinggi dan pembataslahansemakinkecil

  4. Metodepembobotan / weighting • Weightingdigunakanapabilasetiapkarakterlahanmemilikiperananberbedadalammenentukankemampuanlahan / kesesuaianlahan

  5. Parameter yang digunakandalampenentuankemampuanlahan

  6. Penentuankelaskemampuanlahan Nilaitertinggi – nilaiterendah Jumlahkelasinterval (8 kelas) Intervalkelas =

  7. Contohkasus : perhitungankemampuanlahan

More Related