1 / 18

PERUSAHAAN LEASING

PERUSAHAAN LEASING. PENDAHULUAN.

Download Presentation

PERUSAHAAN LEASING

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PERUSAHAAN LEASING

  2. PENDAHULUAN Membelidengancarakreditsudahmerupakanhal yang sangatbiasadimasyarakat, khususnyakreditsepeda motor. Setiaporangdapatmengajukankreditkepemilikansepeda motor dengansangatmudahdanmurah. Ditunjanglagisemakinbanyakanyaperusahaanpembiayaan. Padasaatinijustruterjadikondisi surplus/over supply, dimanaperusahaanpembiayaanmengalamikelebihandanauntukdibelanjakan, maka yang terjadiperusahaanpembiayaanberlomba-lombauntukmendapatkankonsumendenganberbagaicara, salahsatunyadengan program uangmuka yang sangatmurah, angsuran yang bersaing, denganharapandapatmenambah volume penjualan, dalamhalinibertambahnyajumlahkonsumen yang mengajukankreditsepeda motor.

  3. I. ABSTRAK • Adabeberapafaktor yang dapatmempengaruhiseseoranguntukmengajukankreditkepemilikan motor; • a. Tidakmempunyaidana yang cukup • b. Pertimbangan modal usaha • c. Sebagaipemicuataumotivasidalambekerja • d. Banyakorangcenderungmemilikisesuatuhanyakarenaingindihargaiolehtemanatautetangga

  4. II. PEMBAHASAN • Dari segiprosestransaksidandokumen yang digunakan, antarapembeliandengancaratunaidanpembeliandengancarakreditsangatberbeda. BilaAndamembelidengancaratunai, Andacukupmenyerahkanfotocopyktpatasnamadi STNK.SetiapperusahaanPembiayaanmempunyaiprosedurkredit yang berbeda-beda.Leasing merupakanistilah lain darisewagunausaha.MenurutMenteriKeuangan No. 1169/KMK.01/1991 tanggal 21 Nopember 1991 tentangkegiatansewagunausaha:Sewagunausahaadalahkegiatanpembiayaandalambentukpenyediaanbarang modal baiksecarasewagunausahadenganhakopsi (finance lease) maupunsewagunausahatanpahakpilih(operating lease).

  5. Yangdimaksuddengan finance lease adalahkegiatansewagunausaha, dimanaleaseepadaakhirmasakontrakmempunyaihakopsiuntukmembeliobjeksewagunausahaberdasarkannilaisisa yang disepakati. Sebaliknya operating lease tidakmempunyaihakopsiutnukmembeliobjeksewagunausaha.Padajenis finance lease,debiturhanyabisamemilkibarang yang disewadengancaramembelipadaakhirperiodekredit, sedangkanpada operating lease, debitursamasekalitidakmempunyaipilihanuntukmemilikiobjek yang disewa. • MenurutSiamat (2004, 311) sewabeliadalah: “persetujuanantarapihakpenjualbarangdenganpenyewa, dimanapenyewaberhakmenggunakanbarang yang bersangkutanuntukjangkawaktu yang disepakatibersamadenganpembayaranberkala yang ditetapkanolehpenjualbarang”.

  6. PIHAK YANG TERLIBAT DALAM PROSES KREDIT • Berbedadenganpembeliandengancaratunai, pembeliansecarakreditlebihbanyakmelibatkanpihak. Padapembeliandengancarakreditselainpihakkonsumendan dealer adapihak yang sangatmenentukandalamproseskredityaitupihakperusahaanpembiayaan. Tanpaadanyaperusahaanpembiayaansebagaipihakketiga, sulituntukkonsumendapatmemperolehkreditlangsungdaripihak dealer, karenabiasanya dealer tidakmempunyaidana yang cukupuntukmemberikandanakredit, walaupunadabeberapa dealer mempunyaiataumemberikanjasakreditkepadakonsumensecaralangsungtanpaadanyacampurtanganpihakketiga (avalis )

  7. GAMBAR PROSEDUR PEMBELIAN TUNAI DEALER PEMBELI

  8. GAMBAR PROSEDUR PEMBELIAN SECARA ANGSURAN PEMBELI DEALER PEMBAYARAN

  9. B. BEBERAPA HAL YANG HARUS DIKETAHUI SEBELUM MENGAJUKAN KREDIT SebelumAndamemutuskanuntukmelakukankredit motor, adabeberapahal yang harusdiketahui agar Andamendapatkankepuasaandanjaminankeamanandaripihak yang terkait. • Dealer Andaharustahumana dealer yang bagus. • Perusahaan PembiayaanSamaseperti dealer Denganmengetahuikarakteratauperaturan yang adadalamperusahaanpembiayan, Andadapatmendapatkankemudahanataumempertimbangkanapa yang harusdilakukan.

  10. C. PERSYARATAN KREDIT SyaratUmum: • Untukpemohonpegawaiswasta/karyawan. • Pemohonharusmemilikipekerjaanatauusaha yang tetap, jelas, legal yaitujelasterlihatusahanyadantidakbertentangandenganhukum yang berlaku, yaitu: a.Pekerjaanatauusahapemohontetap b.Menekunisatubidangpekerjaanatauusaha • 2.Masa kerjaatauusahalebihdari 6 bulan, kecualikaryawanpindahandariperusahaanataucabang yang sama. • 3.Pemakaian Unit kendaraan

  11. SyaratDokumen : • DebiturPerorangan • 1.Tanda pengenalMerupakansuatudokumen yang dapatdiguanakanuntukidentitasdiri. Bisaberupa : • KartuTandaPenduduk (KTP) • SuratIjinMengemudi (SIM) • KeteranganIzinTinggalSementara (KITAS) • Resi KTP • 2.Kartu Keluarga (KK) • 3.Rekening Listrik/RekeningTelpon/Rekening Air • 4.Pajak BumidanBangunan (PBB) • 5.Bukti PenghasilanDokumen • 6.Dokumen tambahan

  12. Debitur Perusahaan • AktePendirianatau Perusahaan • Foto copy KTP pihak yang berwenang • TDP, SIUP, NPWP dan SKDP • Rekeningkoran 3 bulanterakhir • LaporanKeuanganperusahaan

  13. D. PROSES KREDIT Prosesanalisa yang dilakukanmeliputi :(Survey ) a.Surveykerumah: Proses yang dilakukanolehpihakpembiayaanuntukmengujisuatudokumenpersyaratan. b.Surveyketempatusaha/kerja Suatuproses yang dilakukanuntukmengetahuikebenarandari data keuangancalonkonsumen. Dokumensandar yang harusditandatanganiolehcalondebiturdalamproseskredit: • Aplikasikredit. • PerjanjianKredit (PK)/ Form Fiducia • SuratPesanan (Purchase Order) • SuratKuasa • SuratIntruksiPenyerahan (SIP) BPKB • SuratPemberitahuanPenutupanAsuransi • KwitansiBlanko

  14. E. PERHITUNGAN BUNGA ANGSURAN Adabeberapacaraperhitunganbunga yang biasanyadigunakanuntukmenentukanjumlahangsuranpokokdanbunga yang harusdibayarolehkonsumen, denganmengetahuinyadapatmembantukonsumenuntukmenentukankeputusanmengambilkredit yang menguntungkanbagikonsumen.

  15. CONTOH DAFTAR ANGSURAN

  16. F. PROSEDUR KLAIM ASURANSIBiasanyajenisasuransi yang didapatadalah Total Lost Only (TLO) dengantanggungansebesar: • Hargapertanggunganpertama :100 % • Hargapertanggungankedua: 85 % • Hargapertanggunganketiga: 85 % • Ketentuanstandarpadasaatklaimasuransi: • Memberitahukankepadapihakperusahaanpembiayaan • Mengisi Form KlaimAsuransi • Fc SIM C pemilikkendaraan • Melampirkan STNK aslidankuncikontak motor. • MembuatBeritaAcaraPemeriksaan (BAP) danLaporanKemajuan (Lapju) • MengurusSuratKeteranganKehilanganKendaraanBermotor

  17. III. KESIMPULAN Kreditsudahbukanmenjadihal yang barudimasyarakat. Khususnyakredit motor, dapatmenjadisalahsatusolusibagikitauntukmemilikisebuahkendaraanrodadua (motor), bisamemberikankemudahantetapisekaligusjugabisamenjadikesusahandibelakanghari, tergantungbagaimanakitabisamengendalikandanmempertimbangkansemuahal yang mungkinterjadidalamkredit motor. Mempersiapkansegalasesuatunyadenganlebihmatangakanmemperkecilresikokredit yang mungkindihadapi. Kreditdenganjangkawaktulebihpendekakanmengakibatkantingkatbunga yang lebihkeciltetapiangsuranbulananakanterasabesar, kreditdenganjangkawaktu yang panjangakanmegakibatkanjumlahbunga yang cukupbesartetapiangsuranbulanannyarelatiflebihkecil.

  18. DAFTAR PUSTAKA Djohan, Warman. 2000. Kredit Bank. AlternatifPembiayaan, danPengajuannya. Jakarta: PT. MutiaraSumberWidya. Bank Indonesia. 2008. PerhitunganBungaKreditdenganAngsuran.Diambildari: www.bi.go.id/NR/rdonlyres/2A652EC8-89C1-4851-8816-

More Related