1 / 6

Perawatan Tanaman Anggrek

Perawatan Tanaman Anggrek. TENTANG ANGGREK. Anggrek merupakan salah satu tanaman hias yang dikagumi dengan bunga yang indah dan menawan. Bahkan terdapat beberapa jenis anggrek yang mengeluarkan aroma yang lembut. Keindahan anggrek menjadi bunga favorit untuk menghiasi taman dan ruangan.

bisa
Download Presentation

Perawatan Tanaman Anggrek

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PerawatanTanamanAnggrek

  2. TENTANG ANGGREK • Anggrek merupakan salah satu tanaman hias yang dikagumi dengan bunga yang indah dan menawan. Bahkan terdapat beberapa jenis anggrek yang mengeluarkan aroma yang lembut. • Keindahan anggrek menjadi bunga favorit untuk menghiasi taman dan ruangan. • Sering diadakan lomba tingkat nasional dan internasional.

  3. PERAWATAN ANGGREK Bagaimanamerawatanggreksehinggarajib berbunga? Berikutkiat-kiatnya: • Penyiraman • Pemupukan • Pemberian Vitamin danHormon • PemberianPupukTambahan • Pengendalian Hama danPenyakit • SuhudanTemperatur Yang Tepat • Lingkungan Yang SehatdanBersih

  4. PenyiramanAnggrek Penyiramanadalahhal yang sangatpentingdanbanyaknya air tergantungjenisdanukurantanamananggreksendiri.

  5. PemupukanAnggrek Pupuk merupakan makanan pokok untuk anggrek,karena karakter akar udara anggrek mengambil hara dari udara untuk pertumbuhannya. Pemupukan sebaiknya dilakukan 2 kali seminggu setelah penyiraman sesuai anjuran dan dosis pada kemasan produk.

  6. Vitamin dan Hormon Pemberian vitamin dan hormon dapat dilakukan bersamaan dengan pemupukan setelah penyiraman. Vitamin B1(fish emulsion)diberikan seminggu sekali sesuai dengan dosis. Selain itu untuk memperkuat akar dan merangsang tumbuhnya tunas baru berilah Hormon Atonik dengan durasi satu atau dua minggu sekali.

More Related