1 / 13

INTERNET (Teori)

INTERNET (Teori). Pertemuan ke 3 Ahmadi Sistem Informasi STMIK “BINA NUSANTARA JAYA”. Review Minggu Lalu. Sejarah Internet Apa saja yang ada di Internet? Electronic Mail atau e-mail Discussion groupsDiscussion groups FTP Telnet Gopher World Wide Web Topologi Jaringan. Email…?.

bary
Download Presentation

INTERNET (Teori)

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. INTERNET (Teori) Pertemuanke 3 Ahmadi SistemInformasi STMIK “BINA NUSANTARA JAYA”

  2. Review Minggu Lalu • SejarahInternet • Apa saja yang ada di Internet? • Electronic Mail atau e-mail • Discussion groupsDiscussion groups • FTP • Telnet • Gopher • World Wide Web • TopologiJaringan

  3. Email…? • Email memilikitigajenislayananyaitu: • POP Mail Email jenisinisamadengan email yang diterimadari ISP • Kelebihan: Kelebihanutama POP mail adalahkemampuannyauntukadalahkemampuannyauntukdibacasecaraoff line. Untukmengecek email diperlukanadanya koneksi ke server POP mail, kemudian mendownloadnya. Setelahitukoneksi internet dapatdiputuskan. Untukdapatmemanfaatkannyadiperlukan program client mail seperti EUDORA atauOUTLOOK EXPRESS. • Kekurangan: Kekurangan POP mail adalahtidakdapatmengecek email darisembarangtempat

  4. Email…? • Email Forwarding Email jenisiniakanterasamanfaatnyabagianda yang belummenemukan layanan yang cocok (sering gonta-ganti email). Padaprinsipnya email forwadinginimerupakanlayananemail yang meneruskan email yang dikirimkepadanyake account email yang lain. email yang lain. • Kelebihan: Dapatmenyembunyikanalamat email yang sesungguhnya. Selainituandajugatidakperlumemberitahu email anda yang baru (jikaandaseringgonta-ganti email). Yang diberikanhanyalahalamatemail forwarding tersebut • Kekurangan: Karenabersifatsebagaiperantara, email tersebutakanmembutuhkanwaktu yang lebih lama untukbisasampaiketempatanda.

  5. Email..? • Web Based Email Email jenisinimerupakan email yang ditawarkanberbagaisitusseperti yahoo, hotmail, bolehmail, lovemaildanlain-lain. • Kelebihan: dapatmengecek email darimanasajadandengan browser apasaja. • Kekurangan: kekurangaan utama dari email berbasis web adalah untuk mengecekemail, harusselaluterhubungke internet. Bagi yang hanyamenerimabeberapa email kekuranganinitidakbegituterasa. Tapibagi yang menerimapuluhanemail bahkan ratusan email akan sangat terasa kekurangannya terutamadalamhalbiaya.

  6. TopologiJaringan Padadasarnyaadalahsuatutehnikuntukmenghubungkankomputer yang satudengankomputerlainnya yang merangkaimenjadisebuahjaringan. dimanapenggunaantopologijaringandidasarkanpadabiaya, kecepatanakses data, ukuranmaupuntingkatkonektivitas yang akanmempengaruhikualitasmaupunefiensisuatujaringan.

  7. TopologiJaringan • Topologi bus • Topologi star/bintang • Topologi ring/cincin • Topologi mesh Topologi mesh • Topologi tree • Topologilinier Setiapjenistopologi di atasmasing-masingmemilikikelebihandankekurangan. Pemilihantopologijaringandidasarkanpadaskalajaringan, biaya, tujuan, danpengguna.

  8. TopologiJaringan Star Kelebihan :1. Deteksikesalahanmudahdilakukan2. Perubahanstasiunmudahdilakukandantidakmengganggujaringan lain3. Mudahmelakukan control4. Tingkat keamanantinggi5. Paling fleksibelKekurangan :1. Menggunakanbanyakkabel2. Ada kemungkinanakanterjaditabrakan data sehinggadapatmenyebabkanjaringanlambat3. Jaringansangattergantungkepada terminal pusat4. Jainganmemakanbiayatinggi5. Jikatitikkomputerpusatterjadigangguanmakaterganggu pula seluruhjaringan

  9. TopologiJaringan Ring Kelebihan :1. Tidakmenggunakanbanyakkabel2. Tingkat kerumitanpemasanganrendah3. Mudahinstalasi4. Tidakakanterjaditabrak data5. MudahdirancangKekurangan :1. pekakesalahanjaringan2. Sulituntukdikembangkan3. Jikasalahsatutitikjaringanterganggumakaseluruhkomunikasi data dapatterganggu

  10. TopologiJaringan Bus KelebihanTopologi Bus :1. Mudahuntukdikembangkan2. Tidakmemerlukankabel yang banyak3. HematbiayapemasanganKelemahantopologi bus :1. Tidakstabil, jikasalahsatukomputerterganggumakajaringanakanterganggu2. Tingkat deteksikesalahansangatkecil3. Sulitmencarigangguanpadajaringan3. Tingkat lalulintastinggi / seringterjadiantrian data4. Untukjarakjauhdiperlukan repeater

  11. TopologiJaringan Mesh/Jala Kelebihan :1. Dinamisdalammemperbaikisetiapkerusakantitikjaringankomputer2. Data langsungdikirimkanketujuantanpaharusmelaluikomputer lain3. Data lebihcepat proses pengiriman data 4. JikaterjadikerusakanpadasalahsatukomputertidakakanmengganggukomputerlainnyaKekurangan :1. Biayauntukmemasangnyasangatbesar.2. Perlubanyakkabel3. Perlubanyak port I/O , setiapkomputerdiperlukan n-1 port I/O dansebanyak n(n-1)/2 koneksi. Misalnyaada 4 komputermakadiperlukankabelkoneksisebanyak 4(4-1)/2 =6 kabeldanmemerlukan 4-1 = 3 port.4. Proses instalasisulitdanrumit

  12. TopologiJaringan Tree Kelebihan :1. Deteksikesalahanmudahdilakukan2. Perubahanbentuksuatukelompokmudahdilakukandantidakmengganggujaringan lain3. Mudahmelakukan controlKekurangan :1. Menggunakanbanyakkabel2. Seringterjaditabrakan data3. Jikasimpul yang lebihtinggirusakmakasimpul yang lebihrendahakanterganggujuga4. Cara kerjalambat

  13. TopologiJaringan Linier Kelebihan :1. Sederhanajaringannya2. Hematkabel3. MudahuntukdikembangkanKekurangan :1. Deteksikesalahansangatkecil2. Keamanankurangterjamin3. Lalulintas data tinggi4. Kecepatan transfer tergantungkepadajumlahpengguna, kecepatanturunjikajumlahpemakaibertambah

More Related