1 / 18

PERSPEKTIF PENGELOLAAN KAWASAN KONSERVASI

PERSPEKTIF PENGELOLAAN KAWASAN KONSERVASI. Berawal dari Alam liar yang masih melimpah – perlunya dukungan masyarakat. MOTIVASI. MOTIVASI DAN JUSTIFIKASI PEMBANGUNAN KAWASAN KONSERVASI. s/d tahun 1980-an Melindungi daya tarik geologi Melindungi keindahan alam Melindungi daerah hulu sungai

wilona
Download Presentation

PERSPEKTIF PENGELOLAAN KAWASAN KONSERVASI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PERSPEKTIF PENGELOLAAN KAWASAN KONSERVASI

  2. Berawal dari Alam liar yang masih melimpah – perlunya dukungan masyarakat MOTIVASI MOTIVASI DAN JUSTIFIKASI PEMBANGUNAN KAWASAN KONSERVASI s/d tahun 1980-an Melindungi daya tarik geologi Melindungi keindahan alam Melindungi daerah hulu sungai Melindungi satwa buru 1980-1990 Konservasi biodiversitas > 1990 Life Renewal Process

  3. JUSTIFIKASI PEMBANGUNAN KAWASAN KONSERVASI Konvensional : • Konservasi • Ilmiah • Rekreasi • Pendidikan dan latihan In-konvensional : • Kebutuhan akanudara dan air bersih

  4. Manfaat kawasan konservasi • Stabilisasi fungsi hidrologi • Perlindungan tanah • Menjaga stabilitas iklim • Pelestarian sumberdaya dapat pulih (renewable resources) • Perlindungan sumberdaya genetik • Melestarikan cadangan benih, populasi, keanekaragaman • Mempertahankan keseimbangan alami lingkungan • Pariwisata • Menciptakan kesempatan kerja dan usaha • Menyediakan sarana untuk penelitian, pendidikan, dan pemantauan lingkungan

  5. 1. Stabilisasi Fungsi Hidrologi • Mengendalikan run off melalui infiltrasi dan perkolasi • Memperkecil fluktuasi debit sungai • Puncakrun off daerah berhutan sekitar 0,5 kali daerah perkebunan karet atau kelapa sawit, sementara debit sungai terendah dapat 2 kali lebih besar. • Memperbesar base flow • Pelestarian aliran sungai • TN. Canaima di Venezuela diperluas dari 1 ha menjadi 3 ha guna meningkatkan perlindungan DAS yang memasok air PLTA

  6. 2. Perlindungan Tanah • Mencegah tanah longsor • Melestarikan tebing sungai • Mencegah sedimentasi • Memperkecil laju erosi • Erosi di ladang jagung dan perkebunan karet/kelapa sawit dapat 11 x erosi di hutan primer • Erosi di perkebunana kacang 12 kali x erosi di hutan primer • Erosi di perkebunan teh 20 x erosi di hutan primer • Erosi di ladang sayur 34 x erosi di hutan primer • Erosi di tanah kosong 45 x erosi di hutan primer

  7. 3. Menjaga Stabilitas Iklim • Mempertahankan curah hujan dalam lingkungan terdekatnya • Produksi hujan di musim kemarau • Vegetasi hutan secara tetap mendaur ulang uap air kembali ke atmosfer • Tajuk-tajuk pohon mengakibatkan terjadinya turbulensi (gerak udara) di atmosfer

  8. 4. Pelestarian Sumberdaya Dapat Pulih • Keuntungan ekonomis terpadu hutan alami (kayu, non kayu, dan eksternalitas) akan lebih tinggi daripada hutan tanaman • Di Taman Nasional Kerajaan Chitwan di Nepal, ± 59.000 orang penduduk setempat diizinkan masuk ke dalam taman selama 2 minggu/tahun untuk mengambil rumput dan alang-alang. Nilainya sekitar $ 1 juta/tahun

  9. 5. Perlindungan sumberdaya Genetik • Mempertahankan dan meningkatkan mutu tumbuhan dan hewan budidaya melalui penyilangan berulang dengan hidupan liar sekerabat • Nilai gene pool dalam kawasan konservasi akan semakin meningkat sejalan dengan menyusutnya habitat alami

  10. 6. Melestarikan Cadangan Benih, Populasi, Keanekeragaman • Kawasan konservasi berfungsi sebagai tempat pengungsian, tempat keanekaragaman hayati dipertahankan • Kawasan konservasi sebagai sumber penyebar biji • Kawasan konservasi melindungi tahap-tahap kritis daur hidup populasi liar yang dipanen di luar kawasan konservasi

  11. 7. Mempertahankan Keseimbangan Alami Lingkungan • Dapat menjangkau wilayah yang lebih luas • Habitat satwaliar pengendali hama tanaman pertanian • Habitat satwaliar (misal kelelawar dan lebah) yang ikut membantu penyerbukan tanaman • Dll.

  12. 8. Pariwisata • sumber devisa • merangsang industri-industri domestik (hotel, restouran, transportasi, cinderamata, kerajinan tangan, pemandu wisata) • Lapangan kerja

  13. 9. Menciptakan Kesempatan Kerja dan Usaha • Tenaga kerja kawasan • Kerja/usaha yang berhubungan dengan pariwisata • Dll.

  14. 10. Menyediakan Sarana Untuk Penelitian, Pendidikan, dan Pemantauan Lingkungan • Mencari bibit unggul • Penelitian ekologi dan evolusi • Pendidikan praktis : biologi, ekologi, geologi, geografi, sosial-ekonomi • Proyek-proyek penelitian di Taman Nasional Guana Caste di Costa Rica telah memasukkan ke dalam ekonomi lokalnya sekitar $ 200.000/tahun melalui pembelian suplai, penyewaan tenaga, dll.

  15. NILAI EKONOMI TOTAL KAWASAN KONSERVASI

  16. KEDUDUKAN KAWASAN KONSERVASI DALAM PEMBANGUNAN Tiga Prinsip ekologi dalam pembangunan : • Mempertahankan ketersediaan pilihan tataguna sumberdaya bagi generasi yang akan datang • Daerah yang telah terbukti produktif akan memberikan keuntungan yang lebih • Pencagaran spesies dan komunitas alam merupakan langkah awal yang wajar dalam pembangunan

  17. KONTRIBUSI KAWASAN KONSERVASI • Mempertahankan proses-proses ekologi penting yang bergantung pada eksosistm alam • Mengawetkan diversitas spesies dan variasi genetik di dalamnya • Mempertahankan kapasitas produktif ekosistem • Melindungi habitat yang penting bagi pemanfaatan spesies secara lestari • Melindungi lansekap dan satwaliar yang memperkaya pengalaman manusia melalui keindahannya • Menyediakan kesempatan bagi pembangunan komunitas, penelitian ilmiah, pendidikan, pelatihan, rekreasi, turisme, dan mitigasi daya bahaya alam • Kebanggaan nasional dan inspirasi kemanusiaan

  18. TERIMA KASIH

More Related