1 / 7

Identitas Mahasiswa

IMMA NUR CAHYAWATI, 6450405132 Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Dermatitis pada Nelayan yang Bekerja di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Tanjungsari Kecamatan Rembang. Identitas Mahasiswa.

tareq
Download Presentation

Identitas Mahasiswa

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. IMMA NUR CAHYAWATI, 6450405132Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Dermatitis pada Nelayan yang Bekerja di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Tanjungsari Kecamatan Rembang

  2. Identitas Mahasiswa • - NAMA : IMMA NUR CAHYAWATI - NIM : 6450405132 - PRODI : Kesehatan Masyarakat - JURUSAN : Ilmu Kesehatan Masyarakat - FAKULTAS : Ilmu Keolahragaan - EMAIL : lightning_amoyra pada domain yahoo.com - PEMBIMBING 1 : dr. Yuni Wijayanti, M.Kes - PEMBIMBING 2 : Irwan Budiono, S.KM, M.Kes - TGL UJIAN : 2010-10-13

  3. Judul • Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Dermatitis pada Nelayan yang Bekerja di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Tanjungsari Kecamatan Rembang

  4. Abstrak • Permasalahan dalam penelitian ini adalah faktor apa sajakah yang berhubungan dengan penyakit dermatitis pada nelayan yang bekerja di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Tanjungsari Kecamatan Rembang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian dermatitis pada nelayan yang bekerja di Tempat Pelelangan Ikan (TPI). Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian explanatory (penjelasan) dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian berjumlah 68 orang. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah random sampling. Sampel penelitian berjumlah 40 orang. Teknik pengambilan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Korelasi Chi-Square digunakan untuk mencari hubungan dan menguji hipotesis antara kedua variabel. Berdasarkan uji Chi-Square untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian dermatitis pada nelayan yang bekerja di Tempat Pelelangan Ikan (TPI), diketahui bahwa masa kerja (p = 0,001), alat pelindung diri (APD) (p = 0,001), riwayat pekerjaan (p = 0,027), hygiene personal (p = 0,027), riwayat penyakit kulit (p = 0,006) dan riwayat alergi (p = 0,018), karena p < 0,05 maka faktor-faktor tersebut berhubungan terhadap terjadinya penyakit dermatitis pada nelayan yang bekerja di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Tanjungsari Kecamatan Rembang. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ada faktor-faktor yang berhubungan secara sigifikan dengan terjadinya penyakit dermatitis pada nelayan yang bekerja di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Tanjungsari Kecamatan Rembang meliputi masa kerja, alat pelindung diri, riwayat pekerjaan, hygiene personal, riwayat penyakit kulit dan riwayat alergi. Saran yang diberikan oleh peneliti yaitu dengan upaya peningkatan perilaku higeine personal dan lingkungan baik di tempat kerja atau di rumah sebagai tempat tinggal seperti dengan menjaga tempat bekerja dari genangan air, memakai alat pelindung diri yang bersih dan membiasakan mencuci anggota badan setelah selesai bekerja. ---------------------------------------------------> The statement of the problem was what factors related to Dermatitis incident toward the Fishermen Working in the Fish Auction (TPI) Tanjungsari,Rembang Regency. The purpose of the study was to find out the factors related to Dermatitis incident towards the Fishermen Working in the Fish Auction (TPI). Type of research used was explanatory research (explanation) with cross sectional approach. Population of the research was 68 people. Meanwhile, technique used in sample taking was random sampling. Research sample was 40 people. Moreover, technique in collecting data is by applying questioner. Chi-Square correlation was used to find out the relationship and to examine the hypothesis between two variables. Based on Chi-Square examination used to find out the factors related to dermatitis incident toward the fishermen working in the Fish Auction (TPI), it was found out that work period (p = 0,001), self protection tool (APD) (p = 0,001), job history (p = 0,027), personal hygiene (p = 0,027), skin disease history (p = 0,006) and allergy history (p = 0,018), because p < 0,05, so it can be stated that those factors related to dermatitis incident towards the fishermen working in the Fish Auction (TPI) Tanjungsari, Rembang Regency. Based on the research results, it can be concluded that there are factors related significantly with the incident of dermatitis toward the fishermen working in the Fish Auction (TPI) Tanjungsari,Rembang Regency involving work period, self protection tool, job history, personal hygiene, skin disease history, and allergy history. The suggestion given by the researcher is by improvement of personal and environment hygiene behavior either in the workplace or at home such as keeping workplace from puddles, using clean self protection tool, and getting used to clean part of body after work.

  5. Kata Kunci • Dermatitis, Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Fish Auction (TPI)

  6. Referensi • Adhi Djuanda, 1999, Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin, Jakarta: FK UI. Adrian P. Pangemanan, 2002, Rendahnya Tingkat Pelayanan Kesehatan Di Lingkungan Nelayan , Bogor: http://www.rudyct.com diakses 14 Januari 2010. A.M. Sugeng Budiono, 2005, Bunga Rampai Hiperkes&KK, Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Arief Manjoer, 2000, Kapita Selekta Kedokteran, Jakarta: Media Aesculapius. Beth G. Goldstein dan Adam O. Goldstein, 2001, Dermatologi Praktis, Jakarta: Hipokrates. Bhisma Murti, 1997, Prinsip dan Metode Riset Epidemiologi, Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Bustami Mahyuddin, 2007, Peranan Pelelangan Ikan Dalam Meningkatkan Pendapatan Nelayan, http://tumoutou.net diakses 21 Mei 2009. Cinta Lestari, 2008, Penyakit Kulit Akibat Kerja, http://cintalestari.wordpress.com diakses 21 Mei 2009. ---------------, 2009, Dermatitis Kontak, http://www.medicastore.com diakses 9 Mei 2009. Citra Sucipta, 2008, Laporan Kasus Dermatitis Kontak Iritan, Denpasar: http://citrajourney.wordpress.com diakses 12 April 2009. Eidman, 2008, Nelayan, http://wikipedia.org diakses 4 Maret 2010. Eko Budiarto, 2002, Biostatistik, Semarang: UNDIP Press Semarang. Fatma Lestari dan Hari Suryo Utomo, 2007, Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Dermatitis Kontak pada Pekerja di PT Inti Pantja Press Industri, Depok: FKM UI. Hasyim Habibi, 2004, Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Dermatitis Kontak Pada Pekerja Batu Gamping di.UD Usaha Maju, Kalasan, Yogyakarta. Semarang : Skripsi UNDIP. Iris Rengganis, 2009, Apakah sebetulnya alergi itu?, Jakarta: http://komplemen.com diakses 26 April 2009. 73 Iwan Trihapsoro, 2003, Dermatitis Kontak Alergi pada Pasien Rawat Jalan di RSUP Haji Adam Malik Medan, http://library.usu.ac.id diakses 31 Mei 2009. Joko Suyono, 1995, Deteksi Dini Penyakit Akibat Kerja, Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC. Joseph LaDou, 2004, Current Occupational and Environmental Medicine, Third Edition, International Edition. Kabulrachman, 2003, Penyakit Kulit Alergi, Semarang: Balai Penerbit Universitas Diponegoro. Karnen Baratawidjaja, 2008, Sembuhkan Alergi Tanpa Jarum Suntik, Jakarta: http://www.kompas.com diakses 31 Januari 2009. Khalil I. Al Hamdi, 2009, Dermatitis Kontak Pada Nelayan, http://www.wikipedia.com diakses 14 Februari 2010. Mardiana, 2004, Rasio Prevalensi Kejadian Dermatosis Berdasarkan Karakteristik Pekerja, Faktor Kimia dan Faktor Fisik di Sentral Tahu dan Tempe Mrican Semarang, Skripsi Undip. Mawarli harahap, 2000, Ilmu Penyakit Kulit, Jakarta: Penerbit Hipokrates. Rakawhisnu, 2007, Indonesia Bukan Negara Maritim, http://rakawhisnu.blogspot.com diakses 20 Februari 2010. R.S. Siregar, 2006, Saripati Penyakit Kulit Edisi 2, Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC. Robin Graham-Brown, 2006, Lecture Notes On Dermatologi Edisi 8, Jakarta: Penerbit Erlangga. Saifuddin Azwar, 2008, Penyusunan Skala Psikologi, Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Saut Sahan Pohan, 2005, Majalah Kedokteran Indonesia Volum 55 Nomor 9, Surabaya: ISSN 0377-1121. Soekidjo Notoadtmojo, 2002, Metodologi Penelitian Kesehatan, Jakarta: PT. Rineka Cipta. Stanley Lemeshow, 1997, Besar Sampel Dalam Penelitian Kesehatan, Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Sudigdo Sastroasmoro dan Sofyan Ismael, 2008, Dasar-Dasar Metodologi Penelitian Klinis, Jakarta: Sagung Seto. Sugiyono, 2007, Statistika untuk Penelitian, Bandung: CV Alfabeta. Suharsimi Arikunto, 2006, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta: PT. Rineka Cipta. Suma’mur, 1998, Higiene Perusahaan dan Kesehatan Kerja, Jakarta: CV Haji Masagung. Suria Djuanda dan Sri Adi S, 2003, Ilmu Penyakit Kulit Dan Kelamin, Jakarta: Balai Penerbit FKUI. Toby Mathias . 2001. Occupation Dermatosis. Third Edition in Chief: CARL SENZ, M.D. Sc Mosby. Trisniartami Setyaningrum, 2002, Dermatitis Kontak, http://www.trisniartami.blogspot.com diakses 10 Oktober 2009. Triono Soendoro, 2007, Prevalensi Dermatitis Kontak Pada Nelayan Di Wakatobi, Wakatobi: http://www.wikipedia.com diakses 15 Januari 2010. Tudung Hidayat, 2009, Kulit Terlalu Peka terhadap Zat Kimia, Jambi: http://www.jambi independent.com diakses 2 Desember 2009. William B. Abraham dan Robert Berkow, 1999, The Merck Manual Of Geriatrics, Jakarta: Binarupa Aksara.

  7. Terima Kasih • http://unnes.ac.id

More Related