1 / 13

Kajian Komprehensif Seputar Ramadhan

Kajian Komprehensif Seputar Ramadhan. Ramadhan Bulan Keimanan & Ampunan. مَنْ صَامَ رَمَضَانَ إِيمَانًا وَاحْتِسَابًا غُفِرَ لَهُ مَا تَقَدَّمَ مِنْ ذَنْبِهِ

talia
Download Presentation

Kajian Komprehensif Seputar Ramadhan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Kajian Komprehensif Seputar Ramadhan

  2. RamadhanBulan Keimanan&Ampunan مَنْ صَامَ رَمَضَانَ إِيمَانًا وَاحْتِسَابًا غُفِرَ لَهُ مَا تَقَدَّمَ مِنْ ذَنْبِهِ Siapa saja yang berpuasa pada bulan Ramadhan dengan landasan iman dan ikhlas akan diampuni dosa-dosanya yang telah lalu. (HR. Al-Bukhari). والإيمان هو التصديق الجازم المطابق للواقع عن دليل، فإذا كان التصديق عن غير دليل لا يكون إيماناً لأنه لا جزم فيه، ولا يكون التصديق جازماً إلا إذا ثبت عن دليل قطعي، لذلك لا بد أن يكون دليل العقيدة قطعياً ولا يجوز أن يكون ظنّياً.

  3. Ramadhan Bulan Kemuliaan قَدْ جَاءَكُمْ رَمَضَانُ شَهْرٌ مُبَارَكٌ افْتَرَضَ اللَّهُ عَلَيْكُمْ صِيَامَهُ تُفْتَحُ فِيهِأَبْوَابُ الْجَنَّةِ وَيُغْلَقُ فِيهِ أَبْوَابُ الْجَحِيمِ وَتُغَلُّ فِيهِ الشَّيَاطِينُ فِيهِ لَيْلَةٌ خَيْرٌ مِنْ أَلْفِ شَهْرٍ مَنْ حُرِمَ خَيْرَهَا قَدْ حُرِمَ Sungguhdatangkepada Kalian, bulan yang penuhberkah, padabulanituAllah mewajibkanpuasa, pintusurgadibuka, sedangkanpintunerakaditutup, dansetandibelenggu. Di bulanRamadhanadasatumalam yang lebihutamadariseribubulan, siapa yang terhalang mendapat kebaikan (karunia) pada saat itu, maka sungguh dia tidak akan mendapatkannya (HR. Ahmad)

  4. Ramadhan Bulan Ketakwaan يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِينَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa. (QS. Al-Baqarah: 183) التقوى: صفة في النفس تحمل الانسان على فعل ما أمر الله والامتناع عما نهى عنه Takwaadalahsebuahsifatygada di dalamdiri, ygmendorongmanusiamelaksanalanperintahAllah danmenjauhilarangan-nya (Prof. RawwasQal’ahji, Mu’jamLughah al-Fuqahâ)

  5. Ramadhan Bulan Perjuangan HISTORIS • 17 Ramadhan 2 H: Perang Badar al-Kubra • 21 Ramadhan 8 H: Futuh Makkah (Penaklukan Makkah) • Ramadhan 10 H: Ekspedisi Dakwah ke Yaman, Ali radiutusRasul saw • Ramadhan 92 H: Penaklukan SpanyololehThariq bin Ziyad • Ramadhan 129 H: Keberhasilan dakwah di Khurasan • Ramadhan 584 H: Menaklukan Pasukan SalibolehShalahuddin al-Ayyubi, kembalinyaPalestinakepada Islam

  6. Ramadhan Bulan Ibadah • Shaum (Puasa): menahandiridarisegalasesuatu yang dapatmembatalkansejakmulaiterbitfajarsubuhhinggaterbenamnyamatahari (ghurûb), disertaidenganniat. • MakanSahur &Berbuka. • Jagalahdiridariygdapatmembatalkanpuasa(makan, minumdll), dankitajugamenjagadarihal-halygbisamerusakniatpuasakita (berkata/berbuatkeji, dll) • LakukanSholatTarawih, perbanyakamalan-amalansunnahnawafillainnya. & UpayakanQiyamullail.

  7. Perbanyakmembaca Al-Quran, danmengkajitsaqafah (pengetahuan) Islam. • PerbanyakmembacaSyahadat & istigfar; danberdoamemohonsurga-Nya & perlindungandarineraka-Nya. • Hindariperbuatankeji (bertengkar, mencuri, berzinadll); perkataankeji (ngegosip, bohong, ghibah, mencacimakidll); jugahindariaktivitas yang sia-sia. • BerburulahmalamLailatulQadarpada 1/3 akhirRamadhan, dengansemakinmeningkatkankuantitasdankualitasamalankita. TermasukI’tikaf. • Perbanyaksadaqohdaninfaq; Janganlupamengeluarkan zakat fitrahpadawaktunya.

  8. Hukum PentingSeputarPuasa Ramadhan WAJIB • Memonitor datangnya awal Ramadhan denganmerukyat hilal. Ini hukumnya fardhu kifayah. Jika tidak menemukan hilal,maka hitungan bulan Sya’ban digenapkan menjadi 30 hari. • Niatberpuasa Ramadhan, dan tempatnya di dalam hati. • Mencegah masukanapapun ke dalam salah satu lubang di dalam tubuh secara sengaja, baiktelinga, hidung, kemaluan maupun dubur. • Menahan diri dariberhubungan badan (jimak). • Menahan diri dari mengeluarkan spermasecara sengaja, baik berciuman mau-pun onani. • Tidak muntah dengansengaja karena sengaja muntah bisa membatalkan puasa.

  9. Hukum PentingSeputarPuasa Ramadhan SUNNAH • Mengakhirkan sahur. • Menyegerakan buka puasa, baik dengan kurma, atauair sebelum shalat Maghrib. • Dermawan di bulan Ramadhan. • Mengkajidan mendalami Alquran. • I’tikaf di masjid, terutama pada hari sepuluhterakhir bulan Ramadhan, karena ini adlhkebiasaan RasulullahSAW ketika memasuki hari sepuluh terakhir, baginda SAW banyakmeninggalkan tempat tidur, me-ngencangkan sarung, bersungguh-sungguh & memotivasi keluarganya untuk beribadah secara serius karena di sana adamalam Lailatu al-Qadar. Baginda pun tidak keluar meninggalkan i’tikaf,kecuali untuk melayani kebutuhan orang.

  10. Hukum PentingSeputarPuasa Ramadhan BATAL • Makan, minum dengan sengaja. • Jimak dan mengeluarkan spermadengan sengaja. • Haid dan nifas. • Sengaja muntah. • Memasukkansesuatu dengan sengaja ke dalam salah satu lubang tubuh (mulut, hidung,telinga, kemaluan dan dubur). • Transfusi darah bagi orang sakit yangmembutuhkan darah. • Bekam dan donor darah karena ada hadits yangmenyatakan,“Berbuka orang yang membekam dan dibekam.” • Infus cairandalam tubuh untuk asupan makanan.

  11. Hukum PentingSeputarPuasa Ramadhan MUBAH • Siwak dan gosok gigi. • Mencicipi makanan selama tidak masuk ke tenggorokan. • Menggunakancelak mata. • Infus cairan bukan untuk asupan makanan. Inidiperbolehkan, setidaknya menurut Ibnu Taimiyyah. • Memeriksa darah,dengan mengambil sample darah karena yang di-ambil hanya setetes ataudua tetes darah. • Muntah dengan tidak sengaja.

  12. Hukum PentingSeputarPuasa Ramadhan UDZUR • Udzur yg mewajibkan berbuka&haram berpuasa. Jika berpuasa, malah tidak sah. Misalnya:haid dannifas bagi wanita. Kepadanya diwajibkan mengganti puasanya. • Udzuryg dibolehkan tidak berpuasa, bahkan adakalanya wajib. Menurutpendapat Jumhur ulama, dia tidak wajib mengganti puasa, tetap wajibmemberi makan fakir miskin. Misalnya:orang yg sudah tua renta yangtidak mampu berpuasa &orang sakit parah yg tidak ada harapansembuh. • Udzur yg membolehkan tidak berpuasa, boleh jadi dalamkondisi tertentu wajib tidak berpuasa dan wajib mengganti, atau bolehberpuasa dan bolehtidak, dan jika tidak berpuasa, maka wajib mengganti.Misalnya:seperti orang sakit dan bepergian.

  13. SelamatDatangRamadhan Wassalamu ‘AlaikumWrWb Facebook: Yan S. Prasetiadi Twitter: @yansprasetiadi Studipemikiranislam.wordpress.com

More Related