1 / 11

Pengolahan dan Nilai Tambah Bakso Ikan Tenggiri

Pengolahan dan Nilai Tambah Bakso Ikan Tenggiri. Nama : ARIS FIRMANSYAH NIM : 08620010. DASAR PEMIKIRAN.

shira
Download Presentation

Pengolahan dan Nilai Tambah Bakso Ikan Tenggiri

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pengolahan dan Nilai Tambah Bakso Ikan Tenggiri Nama : ARIS FIRMANSYAH NIM : 08620010

  2. DASAR PEMIKIRAN Sebagian besar dari hasil produksi perikanan terutama perikanan laut yaitu ± 60% dikonsumsi dalam bentuk olahan. Ikan merupakan salah satu produk yang paling cepat busuk apabila tanpa penanganan yang baik, itulah sebabnya sebagian besar produk perikanan dipasarkan dalam bentuk olahan.

  3. TUJUAN • Mendeskripsikan proses pengolahan bakso ikan tenggiri. • Menganalisis besarnya nilai tambah yang dihasilkan dari pengolahan ikan tenggiri menjadi bakso ikan. • Mengetahui distribusi nilai tambah pengolahan bakso ikan tenggiri diantara pemilik faktor produksi. • Mengetahui perincian keuangan.

  4. Panggolongan bahan baku utama dan bahan baku penolong • Bahan baku utama yang digunakan adalah ikan tenggiri. • Bahan baku penolong Tapioka,Garam,Gula,Minyak Goreng,Es Batu,Bawang Putih,Merica Bubuk,Bawang Bombay,Penyedap Rasa,Air,Plastik,Minyak Tanah

  5. Asal dan Jenis Bahan Baku Bahan baku utama yang digunakan dibeli dari pemasok ikan yang berada di Muara Baru, Jakarta Utara.

  6. Cara Pembelian • Pembelian ikan tenggiri dilakukan setiap hari. Setiap pembelian dapat mencapai 1000-1200 Kg. • Ikan yang sudah di antar langsung di letakkan dalam gudang pendingin yaitu dalam Fiber Glass Besar yang telah diberi es. Ikan ini dapat bertahan selama 3 hari.

  7. PROSES • PenggilinganIkan/PelumatanIkan • PembuatanAdonan • Penyimpanan • Perebusan • Penirisan & Pembungkusan • Pengepresan • Pembentukan/PencetakanBaksoIkan

  8. PRODUKSI • Produksi # Jenisbakso yang dihasilkanadalahbaksoukuransedang. Pembuatanbaksodilakukanbilaadapemesananterlebihdahuludanpembuatanbaksoinidilakukansetiaphari.

  9. PEMASARAN • Pemasaran # Konsumendapatdatanglangsungkeperusahaandankonsumenmemesanmelaluitelepon.

  10. TENAGA KERJA • Tenaga kerja yang dibutuhkan/digunakan dalam proses pembuatan bakso ikan adalah 20 orang, yaitu 6 orang untuk bongkar muat ikan dan menggiling ikan, 3 orang membuat adonan, 3 orang mencetak bakso, 2 orang untuk merebus, 4 orang wanita untuk meniriskan dan membungkus bakso, dan 2 orang mengepres bakso yang sudah dibungkus.

  11. KESIMPULAN • Bahan baku yang digunakan untuk pembuatan bakso ikan terdiri dari 2 bagian yaitu bahan baku utama dan bahan penolong. • Proses pengolahan bakso ikan dilakukan dengan beberapa tahap, yaitu penggilingan atau pelumatan ikan, pembuatan adonan, pembentukkan bakso, perebusan, penirisan/pembungkusan, pengepresan, dan penyimpanan.

More Related