1 / 8

BEZIT

BEZIT. DEWI NURUL MUSJTARI, S.H., M.HUM. FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. Bezit :. Keadaan memegang atau menikmati suatu benda dimana seseorang menguasainya , baik sendiri ataupun dengan perantaraan orang lain, seolah-olah barang itu kepunyaannya sendiri .

necia
Download Presentation

BEZIT

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BEZIT DEWI NURUL MUSJTARI, S.H., M.HUM. FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

  2. Bezit: • Keadaanmemegangataumenikmatisuatubendadimanaseseorangmenguasainya, baiksendiriataupundenganperantaraanorang lain, seolah-olahbarangitukepunyaannyasendiri. • Macam-macambezit: a. BurgerlijkBezit, adalahbezitdimana bezitternyamemangberkehendakuntuk mempunyaibenda; b. Detentie,adalahbezitdimana bezitternyatidakmempunyaikehendakuntuk mempunyaibarangbagidirinyasendiri. Seseorang menguasaibendatersebutberdasarkanhubunganhukumtertentudenganorang lain.

  3. GADAI : PASAL 1150 KUH PERDATA • UNSUR-UNSURNYA : 1. ADALAH HAK YANG DIPEROLEH KREDITUR ATAS BENDA BERGERAK 2. BENDA BERGERAK ITU DISERAHKAN OLEH DEBITUR KEPADA KREDITUR 3. PENYERAHAN BENDA TERSEBUT UNTUK JAMINAN HUTANG 4. HAK KREDITUR ITU IALAH PELUNASAN PIUTANGNYA DG KEKUASAAN MELELANG BENDA JAMINAN APABILA DEBITUR TDK MEMBAYAR

  4. UNSUR-UNSUR GADAI ; • Pelunasan tersebut didahulukan dari kreditur-kreditur lain • Biaya-biaya lelang dan pemeliharaan benda jaminan dilunasi lebih dahulu dari hasil lelang sebelum pelunasan piutang

  5. HAPUSNYA GADAI : • Apabila hutang debitur sudah dilunasi • benda jaminan dilepaskan oleh kreditur dengan sukarela • benda jaminan hilang atau musnah • penerima gadai menjadi pemilik benda jaminan karena suatu alas hak tertentu

  6. HAK RETENSI • adalah hak untuk menahan benda sampai piutang yang bertalian dengan benda itu dilunasi. • ditetapkan oleh UU • dapat pula ditentukan berdasarkan ketentuan diluar UU, berdasarkan asas kebebasan berkontrak.

  7. PERSAMAAN HAK RETENSI DGN GADAI • HAK RETENSI BERSIFAT TIDAK DAPAT DIBAGI-BAGI, SAMA DG HAK GADAI, ARTINYA PEMBAYARAN SEBAGIAN DARI TAGIHAN TIDAK DAPAT MEMBEBASKAN SEBAGIAN BENDA YANG DITAHAN • TIDAK BOLEH MEMAKAI BENDA YANG DITAHAN • ADA BENDA JAMINAN YANG BERTALIAN DG TAGIHAN • BERSIFAT ACCESOIR, ARTINYA ADA TIDAKNYA HAK RETENSI TERGANTUNG PADA ADA TIDAKNYA PERJANJIAN POKOK

  8. HAPUSNYA HAK RETENSI • APABILA TAGIHAN YANG BERTALIAN DG BENDA ITU TELAH DILUNASI SELURUHNYA OLEH PEMILIK • BENDA YANG DITAHAN DILEPASKAN DG SUKARELA OLEH PENAGIH • PENAGIH (KREDITUR) MENJADI PEMILIK BENDA KRN ALAS HAK TTN • BENDA YANG DITAHAN HILANG ATAU MUSNAH

More Related