1 / 63

Ba gaimana terbentuknya ALKITAB?

Ba gaimana terbentuknya ALKITAB?. Organize with Sections. CANON ALKITAB. Batasan , ukuran , patokan / standar untuk menentukan apakah suatu kitab / tulisan merupakan Firman Allah. Apa standar Canonisasi. Eusebius ( Sejarawan abad 4) memberikan 3 patokan penting dalam kanosisai

Download Presentation

Ba gaimana terbentuknya ALKITAB?

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Bagaimanaterbentuknya ALKITAB?

  2. Organize with Sections

  3. CANON ALKITAB Batasan, ukuran, patokan / standaruntukmenentukanapakahsuatukitab/tulisanmerupakanFirman Allah

  4. ApastandarCanonisasi • Eusebius (Sejarawanabad 4) memberikan 3 patokanpentingdalamkanosisai • Kitab-kitab yang sudahditerimasecaraumum (ygtdkdipermasahkan) • Kitab-kitab yang dipermasalahkan (diselidikisecaraseksama) • Kitab-kitab yang sesat (dibuang)

  5. KONVENSI BAPA GEREJA • Bapa-bapaGerejamembuatkonvensi/ konferensiuntukmenentukanalatukurapa yang harusdigunakanuntukmenerimakeabsahansuatutulisansebagaiFirman Allah • PenentuanstandaruntukmenentukansuatutulisandinyatakansebagaiAlkitabdisebut CANON. • Batasan, ukuran, patokan / standar untukmenentukanapakahsuatukitab/ tulisanmerupakanFirman Allah

  6. ATHANASIUS (367) memberikanbeberapasyaratCanonisasi: • Penulisnya ditulisolehRasul/ Nabi • Penerimaandalamtradisi agama Yahudi (diterimabaikGerejaMula-mula) • KonsistensidoktrindengankeseluruhanAlkitab

  7. Makapertimbangan yang dipakaiwaktuitu untukmenerimaKanonadalah: BuktidariAlkitabsendiribahwatulisandalamkitab-kitabkanonitudiinspirasikanoleh Allah (2Tim.3:16). Oleh karena itu seluruh tulisan Alkitab mempunyai otoritas penuh dari Allah. Ditulis oleh orang-orang yang hidupnya dipimpin oleh Allah, baik para Nabi (PL) maupun Rasul (PB) atau orang-orang yang di bawah pengawasan mereka. Ada bukti-bukti dari dalam dan jelas tentang keaslian penulisannya. Ada pengaruh kuasa Allah dalam tulisan-tulisan itu yang sanggup mengubah hidup manusia. Secara aklamasi diakui otoritasnya di kalangan gereja mula-mula atau umat Allah secara luas sebagai kitab- kitab yang diinspirasikan oleh Allah (Gal.6:16, Luk.11:51, Kol.4:16; Why.22:18). Kitab tersebut mengajarkan hal yang selaras dengan kitab-kitab lainnya yang termasuk dalam kanon.

  8. Dead Sea Scrolls I

  9. Dead Sea Scrolls_II

  10. Dead Sea Scrolls_III

  11. NaskahLautMati (Dead Sea Scrolls) Naskah Laut Mati terdiri dari lebih kurang 900 dokumen, termasuk teks-teks dari Kitab Suci Ibrani, yang ditemukan antara tahun 1947 dan 1956 dalam 11 gua di Wadi Qumran dan sekitarnya (dekat reruntuhan pemukiman kuno Khirbet Qumran, di sebelah barat daya pantai Laut Mati). Teks-teks ini mempunyai makna keagamaan dan sejarah yang penting, karena mereka praktis merupakan satu-satunya dokumen-dokumen Alkitab yang berumur antara 150 SMdan 70 SM.

  12. KebanyakandarimerekaditulisdalambahasaIbrani, namunsebagianjugaditulisdalambahasa Aram danbeberapadalambahasaYunani. Menurutsebuahpandangan yang hampirsecara universal diterimahinggatahun 1990-an, dokumen-dokumeniniditulisdandisembunyikanolehsebuahkomunitasorangEseniyang hidupdidaerah Qumran. InidikenalsebagaiHipotesisEsene. Orang-orangYahudimemberontakmelawanorang-orangRomawipada 66 M. SebelummerekadibantaiolehparatentaraRomawi, orang-orangEsenimenyembunyikankitab-kitabsucimerekadigua-guadanbaruditemukankembalipada 1947.

  13. Kitab-kitabdisusunmenurutjumlahmanuskrip yang ditemukan (11 kitabterbanyak) Mazmur : 39 Ulangan :33 1 Henokh : 25 Kejadian : 24 Yesaya : 22 Yobel : 21 Keluaran : 18 Imamat : 17 Bilangan : 11 Nabi-nabikecil: 10 Daniel : 8 Yeremia : 6 Yehezkiel :6 Ayub : 6 1&2 Samuel : 4

  14. What about the beautiful transitions you’ve been seeing? They are new too. • MakaartiCANON atau KANON adalah : Kumpulan kitab-kitab, yang berjumlah 66 kitab, yang diterimasebagaiFirmanTuhan yang tertulis, yang berotoritaspenuhbagiimandankehidupanmanusia (2Kor.10:13-16 – ‘batas’; Gal.6:16 – ‘patokan’).

  15. AlkitabsendirimenolakdengantegaspendapatbahwaAlkitabditurunkandarisurga (Luk.1:1-4). Tidakpernahadasatuperistiwatertentu yang terjadi yang menandaidimulainyakanonAlkitab. Jugatidakadasejarahkhusus yang menentukankapankanonAlkitabituditetapkan (disahkan). TetapisecaraimankitamengakuibahwaTuhansendirilah yang menentukan, bukanmanusia. Iniharusmenjadipengakuanpentingbagiorang Kristen, bahwaAlkitabsebagaiFirman Allah yang tertulis, akantetapmenjadiFirman Allahsekalipunmanusiatidakmengesahkannya, karenapengesahanterhadapAlkitabdatangdari Allah dandariAlkitabitusendiri. Manusiahanyabisamenerimadanmengakuinya, tetapitidakmenetapkannya.

  16. tidak semuanya diterima sebagai kitab kanon. Karena pertimbangan terhadap kitab-kitab itu: • Tidakdidasarkanpadatuanya. • BukankarenaditulisdalambahasaIbrani. • BukankarenasetujudenganTaurat. • Bukan karena mempunyai nilai agama.

  17. KEISTIMEWAAN DAN KEUNIKAN ALKITAB Meskipundemikian, ternyataisiAlkitabtetapmerupakansatukesatuan yang harmonisatauselaras.

  18. B. SEJARAH KANON PERJANJIAN LAMA

  19. B. SEJARAH KANON PERJANJIAN LAMA • Kanon PL tidakmengalamibanyakkesulitanuntukditerima, karenapadawaktukitab-kitab PL ituditulis, saatitujugalangsungditerimasebagaikitab-kitab yang diinspirasikanoleh Allah sehinggaotoritasnyadiakui. • Kitab-kitabinidiawaliolehtulisan Musa. Kumpulan kanon PL inimayoritasdalambahasaIbrani yang secaraprogresifterbentuksejalandenganwaktu:

  20. Lohbatu yang berisi 10 hukumditaruhdalamTabutPerjanjian (Kel.40:20). LohbatutersebutmasihdalamtabutketikaSalomomembawatabuttersebutkedalam Bait Allah yang barusajadidirikan (1Raj.8:9). • KitabTaurat (yang berupaperkamen/gulungankulitbinatang) ditulisoleh Musa ditaruhdisampingtabutTuhansebagaisaksiataskesalahan Israel (Ul.31:24-26; Kel. 24:7). • Yosuamenulissebuahkitab yang melanjutkankitabTaurat (Yos.24:26).

  21. Samuel menulissebuahkitab, laluditaruhdihadapanTuhan (1Sam.10:25). • Allah menggerakanorang lain untukmelanjutkanmencatat, misalnya: KisahDaudoleh Nathan dan Gad (1Taw.29:29) KisahSalomooleh: Nathan, Ahia, Ido (2Taw.9:29) • Banyakmazmur yang ditulisolehDaud, dankitabnabi-nabi yang memakainamanabi-nabitersebut.

  22. DalamYeremia 36:1-32 menceritakanYeremiasetelahbernubuatselama 23 tahun, barudiperintahkan Allah untukmenuliskannya. Setelahditulis, kemudiandibacakandihadapan raja Yoyakim. Tetapi raja membakargulungantulisantersebut. Kemudian Allah menggerakkanYeremiauntukmenulislagidanmemberikanYeremiabanyakberitalagi. DalamYeremia 36:25 ditulisadaorang-orang yang memohonsupaya raja janganmembakargulungantulisantersebut. InimenunjukkanbahwamerekapercayagulungantulisantersebutadalahFirman Allah.

  23. Ketika Israel ditawankeBabilonia, merekamembawasertakitabTaurat. SebabEzramenyelidikiTauratdiBabiloniadanmembawaTaurattersebutkembalikeYerusalem (Ezr.7:6,14; Neh.8:1-2). Yang dimaksudkanTaurat (the Book of the Law) disinidiperkirakanadalahseluruhkitab PL yang telahditulissaatitu. • Makadiperkirakan Ezra yang mengumpulkansemuakitabnabi-nabi paling akhirdalam PL danmenyatukannyamenjadikanon yang paling lengkappadatahun 400 SM.

  24. Sekitartahun 200 SM (sekitar 280-150 SM), PL terjemahkankedalambahasaYunani yang disebutSeptuaginta. PenterjemahaninidilakukandiMesir. PadawaktuitubanyakorangYahudi yang tinggaldiMesir. Faktabahwapadawaktuitu PL telahditerjemahkan, berartibahwakanon PL telahlengkapdansemuakitabituditerimasebagaiAlkitab.

  25. Padatahun 90M. paraahliTauratdanpemimpinbangsaYahudimelakukanpersidangandiYamnia. Salahsatukeputusan yang diambildalampersidanganituadalahmenerimakanon PL, yaitu 39 kitabsebagaikanonAlkitab, seperti yang kitapakaisekarang. Jadipenetapanitusebenarnyahanyamemberikanpengakuanakankitab-kitab yang memangsudah lama dipakaidalamibadahorangYahudi.

  26. PembagianKitabdalam PL sesuaikanon: • TAURAT Terdiri dari 5 kitab: Kejadian, Keluaran, Bilangan, Imamat, Ulangan Disebut juga Kitab Pentateuch (artinya lima volume). Penulisnya adalah Musa. Kitab Kejadian membicarakan permulaan dari segala sesuatu. Keempat kitab yang lain membicarakan hal permulaan bangsa Israel, sebuah bangsa yang dipilih Allah untuk menyatakan karya keselamatan-Nya bagi seluruh dunia.

  27. 2. SEJARAH Terdiri dari 12 kitab: Yosua, Hakim-hakim, Ruth, 1 Samuel, 2 Samuel, 1 Raja-raja, 2 Raja-raja, 1 Tawarikh, 2 Tawarikh, Ezra, Nehemia, dan Ester. Membicarakantentangjatuhbangunnyabangsa Israel selamakurun waktusekitar 1000 tahun: • Israel mendudukiKanaan. • Kebimbangan Israel dimasa hakim-hakim. • Kebangkitan Israel di masa Saul, Daud dan Salomo. • Kerajaan Israel yang terpecah setelah Salomo wafat: Kerajaan Utara, runtuh tahun 722 SM; dan Kerajaan Yehuda, runtuh sekitar seabad setelah itu. Tiga kitab terakhir (Ezra, Nehemia dan Ester) mencatat sejarah kaum Israel yang tersisa setelah masa pembuangan di Babilonia.

  28. 3. NYANYIAN Terdiri dari 5 kitab: Ayub, Mazmur, Amsal, Pengkhotbah dan Kidung Agung. Mereka disebut kitab nyanyian/puisi karena bentuk tulisannya memang demikian. Ciri khusus kitab puisi Ibrani adalah ‘sense rhythm' atau pengulangan gagasan.

  29. 4. NUBUATAN Terdiridari: • 5 kitabnabi besar: Yesaya, Yeremia, Ratapan, Yehezkiel dan Daniel. • 12 kitabnabikecil: Hosea, Yoel, Amos, Obaja, Yunus, Mikha, Nahum, Habakuk, Zefanya, Hagai, Zakaria dan Maleakhi.

  30. Para nabiinimunculuntukmenyuarakan Firman Tuhan, khususnya di masa pembe-rontakan, masa kemunduran dan jatuhnyakerajaan Israel dan Yehuda. Para nabimenyatakantentangpenghakiman dan pemulihanbagiduakerajaantersebut (KerajaanUtara dan Yehuda). SetelahKitabMaleakhi, di antara PL dan PB (PerjanjianBaru) menjelangkelahiranKristus, ada masa dimana Allahdiam (tidakmemberiinspirasi) selama400 tahun.

  31. C. SejarahKanonPerjanjianBaru

  32. Injilmasihdalambentuk verbal, lisan; darimulutke mulut, olehpararasul pemberitaanajaran-ajaransesat dibuatsalinansurat-suratituuntukberbagaigereja adaorang-orang yang menuliskitab-kitabtentangYesus dansurat-suratkegereja-gereja, yang tidaktermasuk Kanon yang kemudiandisebutkitab-kitabapokripha

  33. Padaabadke 2 kanon PB telahlengkap. Hal ini kita ketahui dari: • The Old Syriac – terjemahan PB pada abad kedua dalam bahasa Syria. Semua kitab ada, kecuali: 2 Petrus, 2 Yohanes, 3 Yohanes, Yudas, dan Wahyu. • Justin Martyr pada tahun 140 M. Semua kitab PB ada, kecuali: Filipi dan 1 Timotius. • The Old Latin – sebuahterjemahansebelumtahun 200 M. TerkenalsebagaiAlkitabdarigereja Barat. Semua PB ada, kecualiIbrani, Yakobus, 1 Petrusdan 2 Petrus.

  34. The Muration Canonpadatahun 170 M. Semua PB ada, kecuali: Ibrani, Yakobus, 1 Petrusdan 2 Petrus (samadenganThe Old Latin). • Codex Barococcio(naskahkunoBarococcio) padatahun 206 M. Semuakitab PL dan PB ada, kecuali: Ester danWahyu. • Polycarppadatahun 150 M. pernahmengutip: Matius, Yohanes, sepuluhsuratPaulus, 1 Petrus, 1 Yohanesdan 2 Yohanes.

  35. Irenaeus(murid Polycarp) padatahun 170 M. Semuakitab PB ada, kecuali: Filemon, Yakobus, 2 Petrus, dan 3 Yohanes. • Origenpadasekitartahun 230 M. menulisdaftarkitab-kitab PB, sebagaiberikut: ke-4 Injil, Kisah Para Rasul, ke-13 surat-suratPaulus, 1 Petrus, 1 YohanesdanWahyu. • Eusebiusdiawalabadke 4 menyebutsemuakitab PB.

  36. Padatahun 367 M. dalamFestal Letter yang ditulisoleh Athanasius, Bishop Alexandria, mencantumkandaftar 27 kitab-kitab PB. • Jeromepadatahun 382 M., Ruffinuapadatahun 390 M. danAugustinepadatahun 394 M. mencatatkanon PB sebanyak 27 kitab. • Akhirnyapadatahun 397 M., konsiligerejadiCarthagomengesahkan 27 kitab PB.

  37. Memasukiabadke 5barulahpadapertemuankonsilidiHippo (Algeria,diBenuaAfrika) danKartago(Costa Rica, Amerika Latin)tercapaikesepakatandiantaragereja Barat danTimur, danmenerima 27 kitabsebagaiKanon PB, seperti yang kitapakaisekarang.

  38. Pembagiankitabdalam PB sesuaikanon: • INJILTerdiridariempatkitab, yaitu : Matius, Markus, Lukas, danYohanes. KeempatkitabmencatattentangkehidupandanpelayananYesusselamadidunia : • MatiusmenekankanYesussebagai raja, • MarkusmenekankanYesussebagaihamba, • LukasmenekankanYesussebagaimanusia, • YohanesmenekankanYesussebagaiAnak Allah. Meskipunkeempatpenulismempunyaipenekanan yang berbeda-beda, tetapitulisan-tulisanmerekasatudengan yang lain tetapharmonis.

  39. SEJARAHTerdiridarisatukitab, yaituKitabKisah Para Rasul, mencatatperkembangankekristenansetelahkenaikanYesus. • SURAT-SURAT • 14 suratPaulus: Roma, 1 Korintus, 2 Korintus, Galatia, Efesus, Filipi, Kolose, 1 Tesalonika, 2 Tesalonika, 1 Timotius, 2 Timotius, Titus, Filemon, danIbrani. • 7 suratbukandariPaulus : Yakobus, 1 Petrus, 2 Petrus, 1 Yohanes, 2 Yohanes, 3 Yohanes, danYudas.

  40. KitabAPOKALIPTIK • Terdiri satu kitab, yaitu Wahyu. • Kitab ini merupakan kitab terklimaks dalam Alkitab, memberi kita gambaran mengenai masa yang akan datang dan penggenapan sejarah pada saat kedatangan Kristus yang kedua kali sebagai Hakim yang Agung.

  41. Selain 66 kitab dalam Alkitab, ada banyak kitab lainnya yang tidak dimasukkan dalam kanon Alkitab, namun yang disebutkan dalam Alkitab, yang ditulis pada waktu yang bersamaan, atau tidak lama sesudah Alkitab ditulis. Kitab-kitab ini disebut kitab Apokripha. Kata ‘apokripha’ berasal dari kata Yunani apokruphos, artinya ‘tersembunyi’. Sikap orang Kristen terhadap posisi kitab-kitab Apokripha sebagai kanon terombang-ambing sampai abad ke 16, namun sejak semula sebenarnya mereka sudah menolak anggapan kitab-kitab itu sebagai kanon. Apokripha PL ditulis antara tahun 300SM - 100 M. Kebanyakan tidak diketahui penulisnya. Kitab-kitab ini berjumlah 15 buah dan dibagi dalam 5 jenis, yaitu: Pengajaran, Roman Religius, Sejarah, Nubuat dan Dongeng.

  42. Tidak ada daftar yang pasti untuk kitab-kitab Apokripha PB. Kebanyakan kitab-kitab itu berisi fiksi religius, yaitu untuk memenuhi keinginan mereka mengetahui informasi tentang peristiwa-peristiwa dalam kehidupan Tuhan Yesus yang tidak tertulis dalam Injil kanon. Juga cerita-cerita tentang akhir kehidupan para Rasul yang tidak diceritakan dalam kitab kanon PB. Beberapa kitab-kitab Apokrifa PB di antaranya: Shepherd of Hermas, Didache, Teaching of the Twelve, Epistle of Pseudo Barnabas (Injil Barnabas), Gospel acconding to the Hebrews (Injil Ibrani).

  43. 4 ALASAN PROTESTAN MENOLAK APOKRIFA :

  44. Tuhan telah memberikan kita Alkitab yang terdiri dari 66 kitab, dengan 39 kitab PL dan 27 kitab PB. Seluruh kitab-kitab ini SALING BERTALIAN SATU SAMA LAIN DAN INTI BERITA yang Alkitab sampaikan adalah: • Creation : Manusia diciptakan serupa dan segambar dengan Allah untuk tujuan yang mulia(Kej.1:26-28; Yoh.10:10; Ef.2:10) • Fall : Manusia jatuh ke dalam dosa karena telah melanggar Firman Allah dan akibatnya adalah: kematian rohani, manusia putus hubungan dengan Allah, dan akhirnya manusia akan mengalami maut, kematian kekal. Namun Allah telahmenjanjikananugerahkeselamatan (Kej.3; Rm.3:23; 6:23) • Redemption : Karenakasih-Nya, Allah telahmemberikan Putra-Nya yang tunggalYesusKristus, untukmatimenebusmanusia yang maupercayakepada-Nya, danbangkituntukmenyediakantempatbagimereka (Rm.8:1) • Consummation : Kristusakandatanglagidiakhirjamansebagai Hakim Agungatasduniaini (Kis.1:10-11; 2Tim.4:8; Why.22:12-13)

  45. Alkitab (PL dan PB) sebagaiFirman Allah • AlkitabadalahFirman Allah, olehkarenaituAlkitabmemilikibeberapaKARAKTERISTIKyang tidakdimilikiolehkitab-kitablainnya, yaitu : • BerkuasaAlkitabberkuasadanmemilikiwibawatertinggibagikehidupanmanusia. Alkitabmenyatakanapa yang benardansalahsecaramutlak, sehinggamanusiawajibmempercayaidanmengikutiNya

  46. Cukup Alkitabcukupuntukmenyatakankehendak Allah kepadamanusiasesuaidengan yang Allah nyatakan.Alkitabtidakperluditambahataudikurangi.

  47. Tidakbisakhilaf (infallible) KarenaAlkitabmerupakanFirman Allah yang dituliskanmelaluipengilhamanRoh Kudus, makaAlkitabtidakbersalahsedikit pun (tidakmungkinmenyesatkan/khilaf) dalammaksuddanajarannya.

  48. Tidakbisasalah (inerrancy) Alkitabtidakbisasalahkarenabukanprodukmanusia. Alkitabdiilhamkanoleh Allah yang MahaBenarsendiridanRoh Kudus turutberperandalampenulisannya. KarenaituAlkitabtidakbisasalahdalamajaran, maksuddanjugakalimat-kalimatnya (baiksecarageografis, historis, maupunteologis). PemahamaninikhususnyamenunjukpadasetiaphurufpadanaskahasliAlkitab, yang tidakbersalahhinggadetilterkecil.

  49. Firmansebagainafas Allah kepadamanusia, telahlengkapdituliskandalamAlkitabdarikitabKejadiansampaiWahyu, dantidakbolehditambahkanataudikurangi. Jikaseorangmenambahkanperkataanwahyuini, maka Allah akanmenambahkankepadanyamalapetaka yang sudahtertulisdidalamnya; jikaseorangmengurangiperkataanwahyuini, maka Allah akanmengambilbagiannyadaripohonkehidupandandarikota kudus, Yerusalem yang baru (Why.22:18-19)

More Related