1 / 20

ASSALAMU ‘ALAIKUM Wr. WB.

ASSALAMU ‘ALAIKUM Wr. WB. ANALISIS KINERJA PEMUNGUTAN PAJAK DAN RETRIBUS I DAERAH, PAJAK DAERAH TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN MALANG. Kelompok - 2 AHMAD WAHYUDIN (07620230) NELA NUR AINI M (07620287) MUHAMMAD IMADURIDHO (08620336) NAJMUL LAILI (09620022). LATAR BELAKANG.

keith
Download Presentation

ASSALAMU ‘ALAIKUM Wr. WB.

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. ASSALAMU ‘ALAIKUM Wr. WB.

  2. ANALISIS KINERJA PEMUNGUTAN PAJAK DANRETRIBUSI DAERAH, PAJAK DAERAH TERHADAPPENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN MALANG Kelompok - 2 AHMAD WAHYUDIN (07620230) NELA NUR AINI M (07620287) MUHAMMAD IMADURIDHO (08620336) NAJMUL LAILI (09620022)

  3. LATAR BELAKANG Dalammenjalankankegiatanpemerintahdanpembangunannasional, pemerintahmembutuhkandana yang tidaksedikit. Untukitupemerintahakanberusahauntukmenggalisumber-sumberdana yang berasaldarisegenappotensisumberdaya yang dimilikiolehsuatu Negara, baikmelaluikekayaanalammaupuniurandarimasyarakat. Sebagaimana yang kitaketahuibahwapajakmerupakankontribusiwajibkepada Negara. Dari pajakinilah yang manaakandigunakanuntukmembiayaikegiatanpemerintahdanpembangunannasional. Sejaktahun 1999 pembagianpajakmenurutwewenangpemungutanpajakdipisahkanmenjadipajakpusatdanpajakdaerah. Pajakpusat yang dipungutolehpemerintahpusatterdiridaripajakpenghasilandanpajakpertambahannilai. Untukpajakdaerahdipungutolehpemerintahdaerahitusendiri.

  4. RUMUSAN MASALAH SeberapabesarkontribusipajakdaerahdanretribusidaerahterhadapPendapatanAsli Daerah Kabupaten Malang? Bagaimanatingkat pertumbuhanpajakdaerahdanretribusidaerah? BagaimanatingkatefektivitaspajakdaerahdanretribusidaerahKabupaten Malang?

  5. TUJUAN PENELITIAN UntukmenentukanbesarkontribusipajakdaerahdanretribusidaerahterhadapPendapatanAsli Daerah Kabupaten Malang. Untukmendeskripsikantingkatperumbuhanpajakdaerahdanretribusidaerah. UntukmendeskripsikantingkatefektivitaspajakdaerahdanretribusidaerahKabupaten Malang.

  6. MANFAAT PENELITIAN BagiPemerintahdiKabupaten Malang HasilpenelitianinidiharapkanDinasPendapatan, PengelolaanKeuangandan Asset melakukanpertimbangandalampelaksanaanpemungutanpajakdaerahterhadappendapatanKabupaten Malang yang lebihefektifdanefisiensisehinggadapatmeningkatkan PAD diKabupaten Malang. BagiAkademis Hasilpenelitianinidiharapkansebagaibahandaninformasibagipenelitiselanjutnyaterhadapmasalahdantempat yang samadengankajian yang lebihmendalam.

  7. PENELITIAN TERDAHULU Menurutpenelitian yang dilakukanolehWidiaswara (2006) tentang: EvaluasiEfektifitasPemungutanPajak Daerah sebagaiUpayaPeningkatanPendapatanAsli Daerah (PAD) diKabupaten Daerah Tingkat II Malang, diperolehkesimpulan: Perkembangan rata-rata darijenispendapatanpajakdaerahsebesar 38,3%/th. PAD mengalamiperkembangan rata-rata sebesar 47,17%/th. Perkembangankontribusipenerimaanpajakdaerahterhadap PAD sebesar 49,7%/th. Sedangkanuntuk rata-rata target danrealisasipenerimaanpajakdaerahsebesar 126,45%/th.

  8. TINJAUAN TEORI 1. Pajak kontribusiwajibkepada Negara yang terutangolehorangpribadiataubadan yang bersifatmemaksaberdasarkanundang-undang, dengantidakmendapatkanimbalansecaralangsungdandigunakanuntukkeperluan Negara bagisebesar-besarnyakemakmuranrakyat. 2. FungsiPajak FungsiBudgetair FungsiMengatur (regulerend)

  9. LANJUTAN ……. 3. PendapatanAsli Daerah 4. Pajak Daerah 5. JenisPajak Dan ObjekPajak PajakPropinsi PajakKabupaten/Kota 6. DasarPengenaan Dan TarifPajak Daerah a. Pajak Hotel b. PajakRestoran c. PajakHiburan d. PajakReklame e. PajakPeneranganJalan f. PajakPengambilandanPengolahanBahan GalianGolongan C g. PajakPemanfaatan Air Bawah Tanah dan Air Permukaan 7. Retribusi Daerah

  10. LANJUTAN…… 8. JenisRetribusi Daerah a. RetribusiJasaUmum b. RetribusiJasa Usaha c. RetribusiPerizinanTertentu 9. Kinerja Daerah AnalisisKontribusi AnalisisPertumbuhan AnalisisRasioEfektivitas AnalisisRasioEfisiensi

  11. LOKASI PENELITIAN PenelitiandilakukandiDinasPendapatan, PengelolaanKeuangandan Asset (DPPKA) Kabupaten Malang.

  12. JENIS PENELITIAN JenisPenelitian Penelitianinimenggunakanmetodedeskriptifkualitatifdankuantitatif, dimana data yang adadianalisisdandisajikandalambentuktabeldengananalisasederhanasehinggadapatdiperolehgambarandanjumlahbesarnyapajakdaerahPemerintahKabupaten Malang selama lima tahun, yaitutahun 2005-2009.

  13. TEKNIK DAN SUMBER DATA Data yang dikumpulkandalampenelitianiniadalah data sekunder. Data sekundermerupakansumber data penelitian yang diperolehpenelitisecaratidaklangsungmelalui media perantara (diperolehdandicatatolehpihak lain). Sumber data sekunderpadapenelitiinidiperolehdariDinasPendapatan, PengelolaanKeuangandan Asset Kabupaten Malang berupa data yang berhubungandenganpajakdaerahdanretribusidaerah yang terjadiselamatahunanggaran 2005-2009.

  14. METODE pENGUMpULAN DATA Metodepengumpulan data yang digunakandalampenelitianiniadalahmenggunakandokumentasi, yang merupakanpengumpulan data denganmenggunakanataumempelajaricatatan-catataninstansidenganteliti.

  15. TEKNIK ANALISIS DATA AnalisisKontribusi AnalisisPertumbuhan RasioEfektivitas RasioEfisiensi DeskripsiHasilAnalisis

  16. GAMBARAN UMUM DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASSET Organisasi Berdasarkanperaturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 1 Tahun 2008 tentangOrganisasiPerangkat Daerah danPeraturanBupati Malang Nomor 22 Tahun 2008 tentangPerangkat Daerah DinasPendapatan, PengelolaanKeuangandan Asset terdiridari: KepalaDinas Sekretariat BidangPendapatan BidangAnggaran BidangKekayaan BidangVerifikasidanPembukuan BidangInvestasi KelompokJabatanFungsional Unit PelaksanaanTeknis (UPT)

  17. DATA DAN ANALISIS DATA Data penelitian yang digunakanuntukanalisis data dapatdilihatpadalampiran 7, hasilpenelitiandapatdisajikanpadatabelsebagaiberikut: AnalisisKontribusi AnalisisPertumbuhan AnalisisEfektivitas

  18. KESIMPULAN KontribusipengelolaanPajak Daerah danRetribusi Daerah tahun 2005-2009Kontribusi Pajak Daerah danRetribusi Daerah belumdapatmemberikankontribusisebesar 30% daritahun 2005 sampaidengantahun 2009 sesuaidengankeputusanDinasPendapatan, PengelolaanKeuangandan Asset. MakadariituPemerintah Daerah akanterusmeningkatkanPendapatanAsli Daerah agar dapatmemberikankontribusinyasesuaidengan target yang telahditetapkan.

  19. LANJUTAN • PerkembanganpenerimaanPajak Daerah danRetribusi Daerah tahun 2005-2009. Perkembanganpajakdaerahdanretribusidaerahmengalamifluktuasidalampenerimaanpajakdaerahdanretribusidaerah. • Tingkat EfektivitaspengelolaanPajak Daerah danRetribusi Daerah tahun 2005-2009Tingkat EfektivitaspengelolaanPajak Daerah danRetribusi Daerah Kabupaten Malang menunjukanhasil yang efektifdengan rata-rata (80%-100%).

  20. THANK YOU FOR PARTICIPATION WASSALAMU ‘ALAIKUM WR.WB

More Related