1 / 12

Tahapan Pengetahuan

Tahapan Pengetahuan. Mitos Teologis Pseudo Sains Sains Teknologi. Jenjang Teori. Kenyataan : Fenomena yang tersaksi secara kasat mata Fakta : Bagian yang tersaksi dari sebuah fenomena Data : Jumlah tertentu yang teridentifikasi dari bagian yang tersaksi

ilyssa
Download Presentation

Tahapan Pengetahuan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Tahapan Pengetahuan Mitos Teologis Pseudo Sains Sains Teknologi

  2. Jenjang Teori • Kenyataan: Fenomena yang tersaksi secara kasat mata • Fakta: Bagian yang tersaksi dari sebuah fenomena • Data: Jumlah tertentu yang teridentifikasi dari bagian yang tersaksi • Konsep: pernyataan tentang hubungan beberapa variabel dari sebuah data yang menggambarkan sebuah fungsi • Proposisi: sekumpulan informasi tentang konsep yang teramati • Hipotesis: dugaan sementara tentang hubungan sebuah proposisi • Teori

  3. Kegunaan Ilmu/Teori • Alat Eksplanasi: menerangkan suatu gejala. • Alat peramal: memprediksi kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi. • Alat pengontrol: rekomendasi untuk menyelesaikan suatu gejala.

  4. Cara-Cara ilmuwan Menyelesaikan Masalah • Mengidentifikasi masalah. • Mencari teori terkait masalah. • Membaca literatur.

  5. Netralitas Sains? • Value Free: sains tidak memihak dan tidak terikat dengan moralitas apapun, hanya terikat oleh validitas akademik. • Value bound: sains terikat nilai dan memihak pada parameter sosial, agama, dan kepentingan publik.

  6. Ukuran Kebenaran • Teori korespondensi: sesuatu dikatakan benar, bila ada kesesuaian antara pernyataan dengan kenyataan. • Teori koherensi: sesuatu dikatakan benar, bila konsisten antara suatu pernyataan dengan pernyataan yang lain, atau pernyataan lama sama dengan pernyataan baru (teori tahan uji). • Teori pragmatisme: sesuatu dikatakan kebenaran, apabila memiliki kegunaan atau manfaat bagi kehidupan manusia. • Teori ketuhanan: sesuatu dikatakan kebenaran, bila tidak bertentangan dengan ajaran agama dan maslahat untuk manusia.

  7. Siklus Peradaban • Babilonia dan Persia----Yunani-----Romawi------Islam------Eropa/Barat------?

  8. Revolusi Sains: Teori Thomas Kuhn • Judul buku: The Structure of Sciences Revolution • ParadigmaIlmu NormalAnomali Krisis Revolusi Paradigma II

  9. Sumber Pengetahuan • Empirisme: sumber pengetahuan adalah apa yang terjadi senyatanya (alam semesta). • Rasionalisme: sumber pengetahuan adalah penalaran rasional, sekalipun tidak sesuai dengan kenyataan. • Teologisme: sumber pengetahuan adalah Tuhan (wahyu)

  10. Fungsi Filsafat Ilmu untuk Penelitian • Dimensi Ontologi: Untuk memetakan hakikat objek yang diteliti. • Epistemologi: Untuk memetakan langkah-langkah penelitian: - metode - pendekatan -Teknik analisis - Sistematika pembahasan

  11. Dimensi Aksiologi: Untuk memetakan tujuan dan kegunaan penelitian

  12. Wilayah Penelitian Siyasah • Pemikiran Tokoh • Mekanisme politik • Struktur kekuasaan/pemerintahan • Perilaku Politik • Undang-undang • Kebijakan negara • Organisasi (institusi publik [ormas, partai politik]) • Politik Ekonomi (kebijakan negara terkait sumber daya alam dan pengelolaan keuangan [moneter, fiskal]) • Hubungan luar negeri • Tema-tema hubungan luar negeri (gabungan konsep Islam dan konvensional)

More Related