1 / 12

GRAFIK

GRAFIK. 1. Menempatkan dan Mengatur Judul Grafik. Pada tab Layout , dalam group Labels , klik Chart Title. Pada kotak pemilihan , pilih dan klik jenis penempatan judul grafik yang diinginkan . None  judul grafik tidak ditampilkan

ide
Download Presentation

GRAFIK

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. GRAFIK

  2. 1. MenempatkandanMengaturJudulGrafik • Pada tab Layout, dalam group Labels, klikChart Title. • Padakotakpemilihan, pilihdanklikjenispenempatanjudulgrafik yang diinginkan. • None  judulgrafiktidakditampilkan • Centered Overlay Title  judulgrafikposisinyamelayang / menimpaobjekgrafik • Above Chart  judulgrafikberadadiatasobjekgrafik • Ketikanjudulgrafik. • Jikadiperlukanbuatpengaturan format tampilanteksjudulgrafikmenggunakan tab Format, dalam group WortArt Style

  3. 2. MenempatkandanMengaturJudulSumbuGrafik • Pada tab Layout, dalam group Labels, klikAxis Titles. • PilihpenempatandanposisijudulsumbugrafiksesuaikeinginanAnda. • KemudianketikanjudulsumbugrafiksesuaikeinginanAnda.

  4. 3. MengaturPosisiPenempatan Legend Grafik • Pada tab Layout, dalam group Labels, klikLegend. Pilihdanklikposisipenempatan legend yang Andainginkan.

  5. 4. Menempatkan Label Data padaBagianGrafik • Pada tab Layout, dalam group Labels, klikData Labels. Kotakpemilihan label data akanditampilkan. • Untukmenampilkan label data, pilihdanklikShow. • Untukpengaturanlebihlanjut, pilihdanklikMore Data Label Options.

  6. 5. MenempatkanTabel Data padaGrafik • Pada tab Layout, dalam group Labels, klik Data Table. Pilihdanklikbentuk data tabel yang diinginkan.

  7. Mengatur Format Grafik • MemilihElemenatauObjekGrafik • Memilih Gaya Tampilan Element atauObjekGrafik • Memilih Style TampilanTeks

  8. 1. Memilih Element atauObjekGrafik Pada tab Format, dalam Group Current Selection, pilih element atauobjekgrafikmenggunakantombolChart Area.

  9. 2. Memilih Gaya Tampilan Element atauObjekGrafik Pada tab Format, dalam group Shape Styles, pilihdanklikgayatampilan element atauobjek yang diinginkan. Untukpengaturan style lebihlanjut, dapatmenggunakantombolShape Fill, tombolShape Outline dantombolShape Effects.

  10. 3. MemilihStyeTampilanTeks Pada tab Format, dalam group WordArt Styles, pilihdanklik style tampilanteks yang diinginkan.

  11. MenempatkanObjekBerbentukGambarpadaGrafik • Pilihdanklikgrafik yang akanAndaberiobjekgambar. Apabilagrafiktersimpanpadalembargrafik yang terpisahcukupklik tab lembargrafiknya. • Pada tab Layout, dalam group Insert, kliktombolPicture, kemudianpilihdanklikPicture. Kotak dialog Insert Picture akanditampilkan. • PadatomboldaftarpilihanLook In, pilihdanklik drive atau folder yang Andainginkan.

  12. Padakotakdaftarpilihan Name, pilihdanklik file gambar yang diinginkan. • Kliktombolperintah Insert. Objekgambarakanditempatkanpadagrafik. Catatan : • Untukmengubahukuranobjekgambardengancaramenggesertitikpegangandarigambartersebut. • Untukmengaturletakpenempatanobjekgambardengancaramemilihobjekgambar, lalugeserkeposisi yang diinginkan. • Untukmenghapusobjekgambar, tekantombol Delete.

More Related