1 / 1

Melangsing Tanpa Pusing dengan Akupuntur

Melangsing Tanpa Pusing dengan Akupuntur TUBUH seksi dan langsing adalah dambaan setiap wanita . Juga para pria . Namun , gaya hidup modern zaman sekarang ini sering menjadi kambing hitam meningkatnya bobot tubuh dan lemak di tubuh kita .

herne
Download Presentation

Melangsing Tanpa Pusing dengan Akupuntur

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MelangsingTanpaPusingdenganAkupuntur TUBUH seksidanlangsingadalahdambaansetiapwanita. Jugaparapria. Namun, gayahidup modern zamansekaranginiseringmenjadikambinghitammeningkatnyabobottubuhdanlemakditubuhkita. Waktu yang selalupenuhaktivitasmengakibatkanjadwalmakantidakteratur. Makanbesar yang mestinyadilakukandisiangharimenjadimalamhari. Akibatnya, naiklahberatbadankita. Masihditambahstresdanketegangan yang melandasetiaphari. Makanmenjaditerabaikan. Akibatnya, setiap kali makan, maunya yang enakdanbanyak. Padahal yang enakbiasanyaberlemaktinggi, danmembuatbobottubuhnaik. Karenanya, tidakheranbiladitelevisibanyakditawarkancara-caradanalat-alatpelangsingperut, pelangsingbadan. Jugaobat-obatsertajamususutbadanmenjadibarangdagangan yang larisdijajakanditoko-tokoobat. Inipertanda, kegemukanatauobesitassudahmenjadimasalahsosial. Tentusemuaituadakelemahandankelebihannya. Salahsatu, cara yang bisadibilangcukupmenarikdanefektifdalammelangsingkanbadanadalahdengantusukjarumatauakupuntur. Thalamus, Target Utama IlmupengobatantradisionalCinainisudahmerajaibelantaranegeritiraibambusejakribuantahunlalu. Dan sekarang, hampirdiseluruhdunia, menggunakanmetodeini. SelainkarenaorangCinatersebarbegituluasdihampirseluruhpenjurubumi, ilmuinimemangterbuktiampuhmenyelesaikanberagampersoalanpenyakit. Salahsatunyauntukkeperluankosmetik. Dari yang menghaluskankulitsampaimenurunkanberatbadan. Dalamuraiannya yang berjudul The Mechanism of Weight Loosing by Acupuncture, Dr. Alex Tatevian, Doctor of Acupuncture dari Rhode Island, AmerikaSerikatmenyebutkanbahwapersoalanmenurunkanberatbadantidaklahsematamembakarlemak, melainkanjugamengaturpolamakan. Karenaitu, Alex menyatakanbahwa target akupunturuntukurusanlangsinginiadalahbagianotak yang disebut thalamus (bagianterbesardaribatangotak paling atas yang membentukdindingsampingventrikelketiga) dan hypothalamus (bagiandasarbatangotak paling atas, beradadibawah thalamus). Keduanyaadalahbagianotak yang mengatursistemlapardanhaus, detakjantung, jam tidurdanbekerja, hasratseksual, pencernaan, dankontrolkeseimbangancairantubuh. Denganmenusukanjarumdi meridian yang tersambungdengan thalamus, keinginanuntukmakanbisadikendalikan. Meridian adalahjaluratautempatmengalirnya chi atauqidalamtubuh. Praktisiakupunturkecantikan, SalomoSimanjuntak, menambahkan, “Tusukanpadatitikinimenyebabkanorang yang biasanyamakanduapiringakanmakanhanyasepiring. Kalaulebihdariituakanmual”, jelasketuaYayasanPendidikanAkupunturYapeptri. Pentingnya thalamus terhadappolakebiasaantubuhdapatdiketahuilewatpenelitian yang dilakukanoleh Dr. Ralph W. Richter, MD, neurologdanpsikiaterdari Tulsa, Oklahoma yang melakukanpenelitianterhadapsekitar 200 tikus. Dr. Richter mencobamerusaksedikitbagian thalamus diotaktikus-tikusini. Setelahitu, diketahuiadanyaperubahanperilaku yang luarbiasa. Tikus-tikusinimulaimakansetiap 40 sampai 60 menitdanminumsetiapbeberapamenit. Merekajugatidaklagitidursepertisebelumnya, selama 12 jam, tetapiberkelilingterusmenerusdantidakpernahtidur. Penelitianinimenunjukkanbahwa thalamus dan hypothalamus adalah organ penting yang mengaturiramakehidupan. Peran hypothalamus dan thalamus menjadisangatpentingkarenalimbicsystem yang ditempatinyasangatberpengaruhdalammengaturberagaminsting, pengendalianemosi, strukturpsikologis, dankehidupansosial. Stresbisamembuatsisteminitidakseimbang. Akibatnyaelektrokimia yang menghubungkanberagamunsurdibagiansisteminiakankacau. Insting-insting yang terdapatdalamsisteminidengansendirinyaakanterganggupolanya. Padahalbilainstingseksualdanagresivitastidakdipuaskansetiapsaat, instinglaparakanterpicuuntukaktif. Pemenuhaninsting (lapar) inimampumenekantingkatstresdanagresivitasseseorang, sehinggakembalimenjaditenang. Tidakheranbilaorangdalamkeadaanstrestinggi, akanmerasatenangkalausudahmakandalamjumlahbanyak. Inilahsebabnya, kenapastresdandepresimenyebabkanpolamakanseseorangmenjadiberubah. Dari yang terkendalimenjaditidakterkendaliatauberlebihan. Organ SindromObesitasSupayapekerjaanmelangsingkantubuhlebihefektiflagi, Salomomelanjutkan, penusukandilakukanpadabagiantubuh yang berlemak. Misalnyadibagianperut, paha, danlengan. “Namunbiasanyadiambiltitik-titik meridian yang terkaitdengan organ-organ yang punyahubungandenganpersoalanberatbadandan thalamus,” jelasSalomo. Menurut Dr. Agustin Idayanti, MS, organ yang terkaitdengansindromobesitasadalah organ limpa, lambung, hati, danginjal. Adanyakekuranganenergipada organ limpadanlambungmenimbulkanriak, suasanalembab, danpanas. Keadaaninimemperlemahtransformasidarimakananmenjadiqi (energi) sertamelemahkantransportasiqikeseluruhtubuh, mempengaruhitransformasicairantubuh yang bisamengakibatkanmakanandancairantubuhdalamlambungbertambahpanas. Inilah yang menyebabkannafsumakanbertambah. Selanjutnya, berhentinyaqipada organ hatidanberlebihnyaenergipanasdi organ inimenyebabkanterjadinyadepresi, mudahmarah, dantersinggung. Kekuranganqipada organ ginjalmenyebabkanseseorangmenjaditidakbergairah, seringlemahdisertaidengankeadaannaikturunnyaberatbadansecaratidakteratur. “Sebabitu, akupunturberfungsimemberiefekmengurangipanas, lembabdalamlambung, danmenguatkan organ tersebut. Jugamenguatkan organ limpa, ginjal, hati, mengurangikelebihanenergidi organ-organ tersebut, sertamengaturemosidannafsumakan. Hasilakhirnyaberatbadanturun,” jelasakupunturisdariLaboratoriumPenelitiandanPengembanganPelayananAkupunturPuslitbangYantekkesDepkes RI, Surabaya. Salomomenambahkan, kadang-kadangpenderitaperludikuatkan organ parudanjantungnyasupayatenangdanemositerkendali. Tusukantambahanbiasanyadilakukanpada meridian yang terkaitdengan organ pencernaansemisalususbesar. Ada Jam PiketBagi Alex danSalomo, dantentusajaparaakupunturis lain, penanganandengantusukjaruminitidakakanefektifbilatidakdisertaidenganlangkahkooperatifdariparapasien. Setiaporang yang berkeinginanmenurunkanberatbadanataulangsing, harusmemunculkankesadarandaridalamdirisendiriuntukmengendalikandiridalamhalmakandanistirahatsupayatidakstres. Salomomenegaskanbahwa organ tubuhkitainimemiliki jam piket. Menurutilmu Traditional Chinese Medicine (TCM), ada 12 organ utama yang kitamiliki. Mulaidariparu-paru, ususbesar, lambung, limpa, jantung, ususkecil, kantungkemih, ginjal, selaputjantung, tigapemanas, kandungempedu, danhati. “Penyebutaniniharusberurutan,” tegasSalomo. Adamasadimana organ-organ inibekerjamaksimaldan minimal. Paru-parubekerjamaksimalantara jam tigasampai jam lima pagi. Ususbesar jam lima sampaitujuhpagi. Lambung jam tujuhsampai jam sembilan, limpa jam sembilansampaisebelas, danseterusnya. Sebabitu, tidakheranbilapada jam-jam tertentubanyakorangakanmelakukankegiatan yang sama. Pubataubuang air besarmisalnya, banyakdilakukanpada jam-jam antara jam lima sampaitujuhpagikarenamasainiususbesarbekerjamaksimal. Makadariitu, janganmembiarkanlambungbekerjatanpaadabahandidalamnya. “Bisakembungdanbanyakgasnyabilapada jam tujuhsampai jam sembilanperuttidakdiisimakanan, melainkanhanya kopi,” jelaspemilikKlinikAkupunturMutiara, Jl. Malaka IV, Blok G1, Klender, Jakarta Timurini. Sebaliknya, masadimana organ bekerja minimal adalah 12 jam sesudahbekerjamaksimal. Artinya, lambungakanbekerja minimal pada jam sembilanbelas. Sebabitu, makandimalamhari, semestinyatidakberlebihandankalaubisasedikittapibergizi. Maksudnya, bukankarenakitatidakberaktivitas, melainkansupayamakanantidakmenjadisampahkarenamenumpukakibatlambungtidakbekerjamaksimal. Kesadarandanpengetahuaniniharapannyaakanmembantukitasemuauntukberlakurasionalterhadaptubuhkitasendiri. Sehinggatidakadalangkahirasional yang akibatnyamalahtidakbaikbagitubuh, misalnyamakanbanyakdimalamhari.

More Related