1 / 108

PENGANTAR AKUNTANSI

PENGANTAR AKUNTANSI. Sandhika Cipta Bidhari, S.M.B., M.M. Pro gram Studi D III Perpajakan F akultas I lmu S osial dan I lmu P olitik U niversitas Jember. Topik Bahasan. Prinsip Akuntansi dan Pelaksanaannya Transaksi dan Persamaan Dasar Akuntansi Unit Usaha dan Laporan Keuangannya

Download Presentation

PENGANTAR AKUNTANSI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PENGANTAR AKUNTANSI Sandhika Cipta Bidhari, S.M.B., M.M. Program StudiD III Perpajakan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember

  2. Topik Bahasan • Prinsip Akuntansi dan Pelaksanaannya • Transaksi dan Persamaan Dasar Akuntansi • Unit Usaha dan Laporan Keuangannya • Laporan Keuangan dan Pencatatan Transaksi • Penyesuaian dan Neraca Lajur • Penutupan Rekening dan Penyesuaian Kembali • Akuntansi Perusahaan Jasa (Tahap Pencatatan) • Akuntansi Perusahaan Jasa (Tahap Pengikhtisaran) • Akuntansi Perusahaan Dagang

  3. Tujuan • Mengkaji ulang tujuh langkah dasar dalam siklus akuntansi. • Menyusun neraca lajur (worksheet). • Menyusun laporan keuangan dari neraca lajur. • Membuat ayat jurnal penyesuaian dan ayat jurnal penutup dari neraca lajur. • Menjelaskan apa yang dimaksud dengan tahun fiskal (fiscal year) dan tahun bisnis alami (natural business year). • Menganalisis dan menginterpretasikan solvabilitas (kemampuan membayar utang) dari suatu perusahaan dengan menghitung modal kerja (working capital) dan rasio lancar (current ratio).

  4. PENYESUAIAN PEMBUKUAN

  5. Bukti transaksi Posting ayatjurnalkebukubesar Buku Besar Laporankeuangan • Laporankeuanganseringkalitidakbisadisusunlangsungdrneracasaldo, karena data dineracasaldomshperlupenyesuaian, shgperlumembuatjurnalpenyesuaian. • Penyesuaianiniberkaitandgnpenentuanlababersihperusahaan. PENCA-TATAN PENGGO LONGAN PERING-KASAN PELA PORAN Neraca Saldo Penyesuaianpembukuan Neraca saldo disesuaikan

  6. DASAR AKRUAL & DASAR TUNAI • Pada dasar akrual jika terjadi transaksi pemberian jasa, penjualan barang, atau pengeluaran biaya, maka transaksi akan dicatat dalam pembukuan sbg pendapatan atau biaya, tanpa memandang apakah sudah diterima atau dikeluarkan. • Sedangkan pada dasar tunai, hanya dilakukan pencatatan apabila telah tjd penerimaan atau pengeluaran kas.

  7. Contoh: Pada tanggal 15 Juni Budi telah menyelesaikan pesanan barang dan menyerahkannya pd pelanggan, akan tetapi pelanggan baru melunasi pada 30 Juni. Dasar akrual→ dicatat dgn mendebet piutang dagang dan mengkredit pendapatan Dasar tunai→ tidak dicatat dlm pembukuan karena belum ada pembayaran. • Prinsip akuntansi di Indonesia menggunakan dasar akrual, karena informasi yg dihasilkan lebih lengkap drpd dasar tunai.

  8. PERIODE AKUNTANSI • Setiapperusahaanmenetapkanperiodeakuntansiygberbeda-beda. Periodeygdigunakanpadaumumnyasatutahun. • Setiapakhirperiodedibuatlaporankeuangan, untukmengetahuilaporankemajuanperusahaan secaraperiodik.

  9. PRINSIP PENDAPATAN • KAPAN pendapatan dicatat ? • JUMLAH pendapatan yg dicatat ? Pendapatandicatatpadasaatdiperoleh, bukansebelumnya (padasaatperushmenyerahkanbarang&jasa) Pendapatandicatatsebesarnilaitunaibarangataujasaygdiserahkankepadakonsumen

  10. PRINSIP MEMPERTANDINGKAN • Prinsipmempertandingkan merupakan dasaruntukmencatatbiaya. • Prinsipinimerupakanpedomanbagiakuntanuntuk: • menyatakansemuabiaya yang terjadiselamaperiodeakuntansi • mengukurbesarnyabiaya • mempertemukanbiaya tersebut denganpendapatanygdiperoleh pd periodeygsama, ygberartimengurangkanbiayathdpendapatanuntukdptmengetahuilaba/rugibersih. • Biayaygdptdihubungkanlangsungdgnpendapatanmisalnyabiayakomisibagianpenjualan. • Berkebalikandgnbiayasewa, biayainitetapharusdicatatmeskipunpendapatanadaatautidak. Pencatatannyadgnmengkaitkanbiayadgnperiodewaktuttt.

  11. PRINSIP AKUNTANSI & PENENTUAN LABA BERSIH • Prinsip2 akuntansi akan berpengaruh pada penentuan laba bersih perusahaan. • Rekening2 pd neraca saldo dapat dikutip langsung ke dlm laporan keuangan tanpa ada perubahan. Tetapi ada bbrp rekening yg perlu penyesuaian terlebih dahulu, sepeti misalnya perlengkapan, sewa dibayar di muka, pendapatan dan biaya. • Proses penyesuaian ini bertujuan (1) agar rekening riil menunjukkan jml yg sebenarnya pd akhir periode dan (2) agar rekening nominal menunjukkan pendapatan & biaya yg seharusnya diakui dlm suatu periode.

  12. Aset umumnya dibagi menjadi beberapa kelas. Dua dari kelas tersebut adalah aset lancar dan aset tetap.

  13. Benar. Kas dan aset lainnya yang diperkirakan akan dikonversi menjadi kas, dijual, atau digunakan biasanya dalam waktu kurang dari setahun adalah aset lancar.

  14. Selain kas, ada wesel tagih, piutang usaha, perlengkapan, dan beban dibayar di muka lainnya. Misalnya?

  15. Jadi, aset yang memiliki umur ekonomis lebih dari satu tahun termasuk dalam aset tetap.

  16. Adabeberapapengecualian, tetapiprinsipitulah yang biasanyaberlaku. Asetsepertiperalatankantor, mesin, bangunan, dantanahakanmunculdibawahjudulasettetap.

  17. Kewajiban yang jatuh tempo biasanyadalamwaktusatutahunataukurangdan yang harusdibayardariasetlancardisebutkewajibanjangka pendek (kewajiban lancar). • Utang usaha • Utang gaji • Utang bunga • Pendapatan diterima di muka

  18. Kewajiban yang jatuh tempo dalam waktu lebih dari satu tahun biasanya adalah kewajiban jangka panjang. • Wesel bayar jangka panjang • Hipotek • Obligasi

  19. Saldo2 di neraca saldo yg biasanya memerlukan penyesuaian adl: • Piutang pendapatan→ pendapatan yg sudah mjd hak perush tetapi belum dicatat. • Utang biaya → biaya2 yg sudah menjadi kewajiban perush tetapi belum dicatat. • Pendapatan diterima dimuka → pendapatan yg sudah diterima, tetapi sebenarnya merupakan pendapatan untuk periode yg akan datang.

  20. Biaya dibayar dimuka → biaya2 yg sudah dibayar tetapi sebenarnya harus dibebankan pd periode yg akan datang • Kerugian piutang → taksiran kerugian yg timbul karena adanya piutang yg tidak bisa ditagih • Depresiasi/penyusutan → penyusutan aktiva tetap yg harus dibebankan pada periode akuntansi • Biaya pemakaian perlengkapan → bagian dari harga beli perlengkapan yg telah dikonsumsi slm periode akuntansi

  21. PIUTANG PENDAPATAN Masihharusditerimapendapatanbungadariobligasidgnnilai nominal 10.000 ygdibeli pd 1 maret 2010 dgntingkatbunga 6 % . Pembayaranbungadilakukantiaptgl 1 April dan 1 Oktober Pendapatan bunga untuk th 2010 adalah: Pendapatan bunga (dlm neraca saldo) 350 Piutang bunga pd tanggal 31 Desember 2010 150 Pendapatan bunga th 2010 500

  22. Jurnal penyesuaian untuk mencatat piutang bunga adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  23. UTANG GAJI MasihharusdibayargajipegawaibulanDesembersebesarRp 2.000,- • Saldo rekening biaya gaji pegawai di neraca sebesar 22.000. Saldo ini masih harus ditambah dgn 2.000, yaitu untuk gaji pegawai bulan desember yg belum dibayar tetapi sdh mjd beban periode tahun 2010. • Perhitungannya: Biaya gaji pegawai (dlm neraca saldo) 22.000 Utang gaji pd tgl 31 desember 2010 2.000 Biaya gaji pegawai th 2010 24.000

  24. Jurnal penyesuaian untuk mencatat utang biaya gaji adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  25. PENDAPATAN DITERIMA DI MUKA Pendapatansewa yang diterimadimukaRp 6.000,- • Pendapatanditerimadimukatidakbolehdiperhitungkansbgpendapatan, tetapidiperlakukansbgutangkarenaperushbelumberhakataspendapatantsb • Perhitungannya: Pendapatansewa (dlmneracasaldo) 36.000 Pendapatansewaditerimadimuka per 31 desember 2010 6.000 Pendapatansewath 2010 30.000 Pendapatansewaygtelahditerimaslmthn 2010 adalah 36.000 Pendapatansewaygdiperhitungkanuntukth 2010 sebesar 30.000 Pendapatanygditerimadimukasebesar 6.000 Akhirperiodeakuntansi 2010 diadakanpenyesuaianuntukmencatatpendapatanditerimadimukasebesar 6.000

  26. Jurnal penyesuaian untuk mencatat pendapatan diterima dimuka adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  27. BIAYA DIBAYAR DI MUKA Asuransidibayardimuka pd tanggal 31 Desember 2010 adalahRp 4.000 • Perusahaan seringkali membayar sejumlah biaya utk bbrp wkt yg akn dtg, bahkan melampaui batas akhir periode akunt. Maka perlu penyesuaian utk menentukan brp biaya yg harus dibebankan pd periode ybs. • Perhitungannya: Asuransi dibayar dimuka (dlm neraca saldo) 10.000 Asuransi dibayar dimuka per 31 desember (penyesuaian) 4.000 Biaya asuransi 6.000 Premiasuransidibayarslm 1thn & dicatatsbgasuransidibayardimuka 10.000 Premiasuransiygmjdbiayauntukth 2010 adalah 10.000 Premiasuransiygbelummjdbiayasebesar 4.000 (mshmrpbiayadibayardimuka) Akhirperiodeakuntansi 2010 diadakanpenyesuaianuntukmencatatbiayaasuransisebesar 6.000

  28. Jurnal penyesuaian untuk mencatat biaya asuransi dibayar dimuka adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  29. KERUGIAN PIUTANG Kerugianpiutangditaksir 1 % daripendapatanfoto studio • Penjualan secara kredit akan menguntungkan konsumen, tetapi bg perush sistem ini mpy resiko yaitu jika konsumen tidak membayar smp batas wktu yg ditentukan shg perush mengalami kerugian. • Tiap akhir periode biasanya menentukan persentase taksiran kerugian piutang. • Jurnal penyesuaiannya memunculkan rekening kerugian piutang (sbg biaya dlm laporan rugi-laba) dan cadangan kerugian piutang (sbg pengurang rekening piutang dagang dlm neraca).

  30. Jurnal penyesuaian untuk mencatat kerugian piutang adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  31. DEPRESIASI (PENYUSUTAN) • Semua aktiva tetap (kecuali tanah) akan semakin menyusut nilainya seiring dgn berjalannya waktu. • Sebab2 penyusutan ini misalnya: susut karena dipakai, pengaruh iklim, mjd tua, dsb. Proses ini menyebabkan nilai aktiva tetap mjd berkurang, shg disebut penyusutan atau depresiasi. • Pembebanan penyusutan biasanya dilakukan tiap akhir periode mll jurnal penyesuaian dgn mendebet rekening depresiasi dan mengkredit rerkening akumulasi depresiasi. • Rumus perhitungan :

  32. a) Depresiasiperalatanfotografiditaksir 20% setahun. b) Depresiasiperalatankantorditaksir 10% setahun. c) Depresiasigedungditaksir 5% setahun • Padaneracadiketahuirekeningperalatanfotografimpysaldo 480.000. Dgndemikianpenyusutannya 20% x 480.000 = 96.000 • Klasifikasirekening : 1. Depresiasiperalatanfotografi: dicantumkanpadalaporanrugi-labasbg biaya2 operasi. 2. Akumulasidepresiasiperalatanfotografi: dicantumkan pd neracasbgpengurangthdrekeningperalatanfotografi

  33. Jurnal penyesuaian untuk mencatat depresiasi adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  34. Jurnal penyesuaian untuk mencatat depresiasi adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  35. Jurnal penyesuaian untuk mencatat depresiasi adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  36. PEMAKAIAN PERLENGKAPAN Perlengkapanygmasihtersisatgl 31 Desember 2010 adalah: a) Perlengkapanfotografi 32.400 b) Perlengkapankantor 15.500 • Perlengkapan dicatat pd saaat dibeli sebesar harga belinya. • Jika selama periode akuntansi tidak melakukan pencatatan pemakaian perlengkapan, maka pd akhir periode perlu dilakukan perhitungan fisik atas perlengkapan yg masih tersisa, shg dpt ditentukan jumlah pemakaian perlengkapan untuk periode ybs. • Saldo rekening perlengkapan fotografi dlm neraca saldo adl 96.150. perlengkapan fotografi yg masih tersisa pd 31 Desember 2010 adl 32.400. jadi pemakaian perlengkapan fotografi slm thn 2010 adl 96.150 – 32.400 = 63.750. • Saldo rekening perlengkapan kantor dlm neraca saldo adl 41.300. perlengkapan kantor yg masih tersisa pd 31 Desember 2010 adl 15.500. jadi pemakaian perlengkapan fotografi slm thn 2010 adl 41.300 – 15.500 = 25.800.

  37. Jurnal penyesuaian untuk mencatat pemakaian perlengkapan adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  38. Jurnal penyesuaian untuk mencatat pemakaian perlengkapan adalah: • Pembukuan jurnal tsb ke buku besar adalah :

  39. NERACA LAJUR

  40. Neraca lajur adalah alat yang berguna untuk memahami arus data akuntansi dari neraca saldo sebelum penyesuaian sampai ke laporan keuangan.

  41. Neraca Lajur Neraca Saldo Setelah Penyesuaian Neraca Saldo Penyesuaian Akun Dr Cr. Dr. Cr. Dr. Cr. Disusun dari jurnal umum. Akun diurutkan berdasarkan urutan berikut: aset, kewajiban, ekuitas pemilik, pendapatan, dan beban.

  42. Neraca Lajur Neraca Saldo Setelah Penyesuaian Neraca Saldo Penyesuaian Akun Dr. Cr. Dr. Cr. Dr. Cr. Ayatjurnalpenyesuaiandimasukkan disini. Duakemungkinan: 1. Tangguhan – Saldosaatinidiubah. 2. Akrual – Informasibarudimasukkan.

  43. Neraca Lajur Neraca Saldo Setelah Penyesuaian Neraca Saldo Penyesuaian Akun Dr. Cr. Dr. Cr. Dr. Cr. Penyesuaian digabungkan dengan neraca saldo. Saldo akun sekarang sudah disesuaikan.

  44. NetSolutions Neraca Lajur Untuk Dua Bulan yang Berakhir pada 31 Desember 2005 Neraca Saldo Neraca Saldo Penyesuaian Setelah Penyesuaian Akun Debit Kredit Debit Kredit Debit Kredit 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 Kas 2,.065 Piutang Usaha 2.220 Perlengkapan 2.000 Asuransi Dibyr di Muka 2.400 Tanah 20.000 Peralatan Kantor 1.800 Utang Usaha 900 Sewa Diterima di Muka 360 Modal, Chris Clark 25.000 Penarikan, Chris Clark 4.000 Pendapatan Jasa 16.340 Beban Upah 4.275 Beban Sewa 1.600 Beban Utilitas 985 Beban Perlengkapan 800 Beban Rupa-rupa 455 42.600 42.600 Neraca Saldo Sebelum Penyesuaian

  45. (a) AkunPerlengkapanmemilikisaldo debit sebesar $2.000. Perhitunganfisikatasperlengkapan yang dilakukanpadaakhirperiodemenunjukkan bahwaperlengkapan yang masihtersisaadalahsebesar $760. Dengandemikian, perlengkapansenilai $1.240 digunakanselamaperiodeduabulantersebut.

  46. NetSolutions Neraca Lajur Untuk Dua Bulan yang Berakhir pada 31 Desember 2005 Neraca Saldo Neraca Saldo Penyesuaian Setelah Penyesuaian Akun Debit Kredit Debit Kredit Debit Kredit 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 Kas 2,.065 Piutang Usaha 2.220 Perlengkapan2.000 Asuransi Dibyr di Muka 2.400 Tanah 20.000 Peralatan Kantor 1.800 Utang Usaha 900 Sewa Diterima di Muka 360 Modal, Chris Clark 25.000 Penarikan, Chris Clark 4.000 Pendapatan Jasa 16.340 Beban Upah 4.275 Beban Sewa 1.600 Beban Utilitas 985 Beban Perlengkapan800 Beban Rupa-rupa 455 42.600 42.600 (a) 1.240 (a) 1.240

  47. (b) AkunAsuransiDibayardiMukamemilikisaldo debit sebesar$2.400, yang merupakanpembayarandimukauntukasuransiselama 24 bulanmulaidaritanggal 1 Desember. Berarti, bebanasuransiuntukbulaniniadalahsebesar $100 ($2.400 ÷ 24).

  48. NetSolutions Neraca Lajur Untuk Dua Bulan yang Berakhir pada 31 Desember 2005 Akun ditambahkan sesuai kebutuhan. Neraca Saldo Neraca Saldo Penyesuaian Setelah Penyesuaian Akun Debit Kredit Debit Kredit Debit Kredit 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 Kas 2.065 Piutang Usaha 2.220 Perlengkapan 2.000 (a) 1.240 Asuransi Dbyr di Muka 2.400 Tanah 20.000 Peralatan Kantor 1.800 Utang Usaha 900 Sewa Dtrm di Muka 360 Modal, Chris Clark 25.000 Penarikan, Chris Clark 4.000 Pendapatan Jasa 16.340 Beban Upah 4.275 Beban Sewa 1.600 Beban Utilitas 985 Beban Perlengkapan 800 (a) 1.240 Beban Rupa-rupa 455 42.600 42.600 (b) 100 Beban Asuransi (b) 100

  49. (c) Akun Sewa Diterima di Muka memiliki saldo kredit sebesar $360, yang merupakan penerimaan atas sewa selama tiga bulan mulai tanggal 1 Desember. Berarti, pendapatan sewa untuk bulan Desember adalah sebesar $120. Disewakan

More Related