1 / 16

BAB 8 LAPORAN KEUANGAN DAN PENCATATAN AKHIR

BAB 8 LAPORAN KEUANGAN DAN PENCATATAN AKHIR. 1. Tahap pengoutputan. Rangkaian tahap pengoutputan. PENGOUTPUTAN. 1.Pembuatan daftar saldo sebelum penyesuaian. Pencatatan Transaksi. 2.Pencatatan penyesuai termasuk pencatatan pengoreksi. 3.Pembuatan daftar saldo setelah penyesuaian.

Download Presentation

BAB 8 LAPORAN KEUANGAN DAN PENCATATAN AKHIR

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BAB 8 LAPORAN KEUANGAN DAN PENCATATAN AKHIR

  2. 1. Tahappengoutputan Rangkaiantahappengoutputan PENGOUTPUTAN 1.Pembuatan daftarsaldosebelumpenyesuaian PencatatanTransaksi 2.Pencatatan penyesuaitermasukpencatatanpengoreksi 3.Pembuatan daftarsaldosetelahpenyesuaian 4.Penyusunan laporan laba rugi 5.Pencatatan penutup (penjurnalan dan pemindah-bukuan) 6.Penyusunan laporan perubahan ekuitas, lap.posisi keuangan dan lap.arus kas 7.Pencatatan pembalik, jikadiperlukan (penjurnalandanpemindah-bukuan)

  3. 2. komponenLaporanKeuangan a. Laporanposisikeuangan IFRS secararesmimenggunakanterminologiLaporanPosisiKeuangan yang menyajikanposisikeuanganperusahaanpadatanggaltertentu. IFRS menetapkanakun-akun yang minimal harusdisajikandalamlaporanposisikeuangandiantaranyaadalahsebagaiberikut : • Asettetap • Asettidakberwujud • Persediaan • Piutangdagangdanpiutanglainnya • Kasdansetarakas • Utangdagangdanutanglainnya • Kepentingan nonpengendali.2

  4. b. LaporanLabaRugiKomprehensif Laporanlabarugikomprehensifpadadasarnyamenyajikaninformasikeuangan yang mengindikasikankinerjaperusahaandalammelakukanaktifitasbisnisnyaselama 1 periodetertentu. IFRS menetapkanakun-akun yang minimal harusdisajikandilaporanlabarugikomprehensifdiantaranya : • Pendapatan • Biayakeuangan • Bebanpajak • Labarugi • Setiapkomponendaripendapatan lain yang diklasifikasikansesuaisifatnya • Total labarugikomprehensif • Labarugiperiodeberjalan yang dapatdiatribusikanpadaparapemegangsaham.

  5. c.LaporanPerubahanEkuitas Laporanperubahanekuitasmenyajikaninformasikeuangantentangperubahanekuitasperusahaandalam 1 periode. Laporanperubahanekuitasmenyajikaninformasikeuangantentangelemenekuitassebagaiberikut : • Total labarugikomprehensifselama 1 periode • Pengaruhpenerapanrestrospektifataupenyajiankembalisecararestrospektif (jikaada) • Rekonsiliasiuntuksetiapkomponenekuitasantarajumlahtercatatpadaawaldanakhirperiode • Pendistribusiandeviden

  6. d. LaporanArusKas Laporanaruskasmenyajikaninformasisecaralebih detail mengenaiaruskas, baikberupaaliranmasukkasmaupunalirankeluarkasselama 1 periode. IFRS menyajikanlaporanaruskasdenganmengklasifikasiaktivitasmenjadi 3 jenissebagaiberikut : Aktivitasoperasi Aktivitasinvestasi Aktivitaspendanaan

  7. 3. Hubunganartikulatifantarjenislaporankeuangan Penyajianelemen-elemenpersamaanakuntansidilaporankeuanganantara lain sebagaiberikut : • Elemen-elemen asset, liabilitasdanekuitasdisajikandilaporanposisikeuangan • Elemen-elemenpenghasilandanbebandisajikandilaporanlabarugikomprehensif • Elemenekuitasdisajikandilaporanperubahanekuitas • Salahsatuelemen asset, yaitukas, diuraikandilaporanaruskas Lap.labarugilap.perubahanlap.posisilap.arus Komprehensifekuitaskeuangankas Penghasilan -beban ASET LIABILITAS Ekuitasawalperiode (+/-) laba (rugi) Kas EKUITAS (-) deviden Laba rugi Ekuitas akhir periode Kasakhirperiode

  8. 4. Pembuatandaftarsaldosetelahpenyesuaian ContohDaftarsaldosetelahpenyesuaian

  9. 5. PenyusunanLaporanLabaRugiKomprehensif Prinsipnyalaporanlabarugikomprehensifmenyajikansemuaakun-akunelemenpenghasilandanelemenbeban. Laporanlabarugikomprehensif PT HIKMAH ALAM

  10. 6. PencatatanPenutup Secaraspesifik, menutupakundilakukandengancara me-nol-kansaldoakun-akun, yaitumelakukanpencatatansebesarsaldoakuntersebutdisisi yang berlawanandengansaldoakunsemula. Secaraoperasional, tujuanpencatatanpenutupadalahuntuk : • Menutupakun-akunpenghasilandanbeban • Menutupakunkliringikhtisarlabarugi • Menutupakun yang merupakanelemenpengembalianekuitas Jikaberdasar IFRS, yang tidakmengenalelemenpengembalianekuitas, terdapat 3 jenisakunsementara yang ditutup : • Akun-akunpenghasilan • Akun-akunbeban • Akun-akunkliring

  11. 7. PenyusunanLaporanPerubahanEkuitas, LaporanPosisiKeuangandanLaporanArusKas 7.A. Laporanperubahanekuitas Laporanperubahanekuitasmenyajikaninformasikeuangantentangperubahanekuitasperusahaanselama 1 periode. Sebabnya : • Penambahansetorandaripemilikselamperiodeberjalan • Penambahankarenalabaselama 1 periodeataupengurangankarenarugiselama 1 periode • Pengurangankarenapendistribusianakuitasmelaluipengumumanpembagianataupendistribusiandeviden ContohlaporanperubahanekuitasPT HIKMAH ALAM

  12. 7.B. Laporanposisikeuangan Laporanposisikeuangan (neraca) menunjukansaldoakun-akun asset liabilitasdanekuitaspadatanggaltertentu. Urutanpenyajiandilaporanposisikeuanganadalah : • Asset, disusunberdasartingkatkemudahan asset tersebutdiubahmenjadi asset pembayarantunai (uang) • Utang, disusunberdasarperiodepelunasanutang • Ekuitas, disajikansetelahpenyajianakun-akunliabilitas Contohlaporanposisikeuangan PT HIKMAH ALAM

  13. 7.C. Laporanaruskas Laporaninimemberikaninformasitentangperubahankasselama 1 periode yang diklasifikasikanmenjadi 3 yaitu : • Kegiatanoperasi • Kegiataninvestasi • Kegiatanpendanaan Contohlaporanaruskas PT HIKMAH ALAM

  14. 8. PencatatanPembalik Pencatatanpembalikadalahpencatatan yang dimaksudkanuntukmembalikbeberapapencatatan yang dilakukandipencatatanpenyesuaiterkaitdenganbeberapaakun. Pencatatanpembalikdimaksudkanuntukmeminimalkanresikokesalahanpencatatanpadaperiodeberikutnya. Pencatatanpembalikdilakukankarena 2 pertimbangan : • Mengantisipasiketidak-konsistenandimasamendatang • Menjagakonsistensipencatatan

More Related