1 / 24

PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A

PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A. Minggu ke-2. PENGENALAN KOMPUTER. Sejarah singkat komputer Computer berasal dari kata kerja to compute, yang berarti menghitung. Sejarah komputer berawal ketika manusia mulai mengenal angka, baik angka arab, angka latin maupun angka romawi.

Download Presentation

PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A Minggu ke-2

  2. PENGENALAN KOMPUTER Sejarah singkat komputer • Computer berasal dari kata kerja to compute, yang berarti menghitung. • Sejarah komputer berawal ketika manusia mulai mengenal angka, baik angka arab, angka latin maupun angka romawi.

  3. Dari sistembilanganini, kemudianmanusiamulaimengenalperhitungan-perhitunganmatematika. • Setelahmengenalsistemperhitungandibuatlahalat bantu hitungsederhanamulaidarikalkulatortanah, hingga abacus atausempoa. • Ketikaperhitungan yang dilakukansampaipadatahapan yang sulit, makadibuatlahmesin • Mesinhitung yang dibuatdapatmelakukanperhitunganberulang-ulangtanpakesalahan

  4. Sejarah Perkembangan Komputer • Abacus (sempoa) – ditemukandiBabilonia (Irak) sekitar 5000 tahun yang lalu – sebagaialatperhitungan manual yang pertama, baikdilingkupsekolahmaupunkalanganpedagang, saatitu. • Tahun 1617 John NapiardariScotlandiamenemukancaramenghitungmenggunakantabelbujursangkar yang terdiridari 9X9 yang berisiangka 1 sampai 9 yang dikenaldengannama NAPIER’S BONES

  5. Tahun 1621 ditemukan Slide Rule yang merupakankemajuanpadaalathitung yang bersifatmekanis • Tahun 1642 Blaine Pascal Seorangahlimatematikamenciptakanmesinhitungmekanis yang dikenaldengan PASCAL’S ARITHMETIC MACHINE • Tahun 1674 GothfriendseorangJermanmenciptakanmesinhitung yang dapatmelakukanoperasiperkaliandanpembagianalatinidikenaldengannama LEIBNITZ CALCULATON MACHINE

  6. Tahun 1812 seorang Perancis yaitu charles babage berhasil menciptakan suatu jenis mesin hitung yang di namakan BABBAGE CALCULATION MACHINE. Mesin ini menggunakan konsep seperti komputer yang ada sekarang. Karena sudah dilengkapi semacam storage dan bisa melakukan perhitungan trigonometri dan logaritma secara automatis

  7. Tahun 1890 Herman Hollerith dari biro sensus amerika menciptakan mesin Punched Card Counting yang menggunakan punch card sebagai media. Punch card menjadi penemuan yang gemilang dalam sejarah Komputer Sehingga HERMAN HOLLERITH di juluki sebagai Bapak Komputer Modern.

  8. Tahun 1944 Howard Aiken dari Harvard University bekerja sama dengan International Business machines ( IBM ), berhasil membuat sebuah mesin komputer yang mampu melaksanakan serentetan operasi Aritmatika secara otomatis mesin ini di namakan MARK-I dan dapat di katakan sebagai Komputer pertama yang di ciptakan.

  9. J.Presperdan John W. Mauchlydari University of Pensylvaniamerancangsebuahmesinkomputer yang diberinama ENIAC ( Electronic Numerical integer and Calculator ) yang selesaipadatahun 1945 • Kemudianpadatahun 1952 keduaoranginimesinkomputer yang menggunakanangkabinar ( binary number ) mesininidinamakan EDVAC, padatahun yang samaUnivesity of Cambridge membuatkomputersejenis yang diberinama EDSAC

  10. Tahun 1949 Remington Rand memperdagangkan komputer pertama yang di beri nama UNIVAC-I, komputer ini di buat oleh Eckert maughly computer company pada tahun 1946. • Tahun 1953 IBM memproduksi komputer dengan nama IBM-701 • Tahun 1954 IBM memproduksi IBM-655

  11. GENERASI PERTAMA KOMPUTER 1946 - 1959 • SirkuitnyamenggunakanVacum Tube • Program dibuatdenganbahasamesin ; • ASSEMBLER • Ukuranfisikkomputersangatbesar • Cepatpanas • Proseskurangcepat • Kapasitaspenyimpanankecil • Memerlukandayalistrik yang besar • Orientasipadaaplikasibisnis

  12. GenerasiKedua1959 - 1964 • Sirkuitnyaberupa transistor • Program dapatdibuatdenganbahasatingkat • tinggi ; COBOL, FORTRAN, ALGOL • Kapasitasmemoriutamasudahcukupbesar • Prosesoperasisudahcepat • Membutuhkanlebihsedikitdayalistrik • Berorientasipadabisnisdanteknik.

  13. GenerasiKetiga1964 - 1970 • Komponen yang digunakanberupa IC ( Integrated Circuit ) • Pemrosesanlebihcepat • Kapasitasmemorilebihbesarlagi • Penggunaanlistriklebihhemat • Bentukfisiklebihkecil • Banyakbermunculan application software

  14. GenerasiKeempat1970 - 1990 • Menggunakaan Large Scale Integration ( LSI ) • Dikembangkan komputer micro yang menggunakan micro processor & semiconductor yg berbentuk chip untuk memori komputer

  15. GenerasiKelima1990 an • Komputer pada generasi ini mengembangkan komputer yang bisa bercakap dengan manusia sehingga bisa meniru intelegensi manusia • Dikenal juga dengan sebutan Generasi Pentium.

  16. GenerasiKeenamAbad 21 • Generasi ini adalah generasi masa depan • yang nantinya dikenal dengan Generasi Titanium.

  17. Pengertian Umum Komputer • seperangkatelektronik • masukan (input) • pengolahan (process) • keluaran (output) berupainformasi. Makaperangkatutamauntukmelakukantindakantersebutjugaterdiridariperangkat input (input devices), perangkatproses (process devices), danperangkatkeluarang (output devices), yang ditambahdenganperangkatpenyimpanan data atauinformasi (storage devices). Perangkatlunakkomputer yang terdiridari : - sistemoperasi. - program aplikasi.

  18. Cara kerja komputer • Pemakai (user) memasukkan data dan perintah melalui perangkat input. • Data dan perintah tersebut selanjutnya dikirimkan kepada perangkat proses untuk diolah. • Hasil pengolahan data dan perintah tersebut akhirnya ditampilkan pada perangkat output.

  19. PemanfaatanTeknologiKomputerpadaKehidupanManusia • Jikadulungetikpakaimesinketiknggakbisadieditsekarangbisa. • Dapatmengeditbahkanmemberikanefekgambarsesukahati. • Dapatmenyimpandanmendengar MP3 kesukaan • Dulujikangirimsuratbisaberhari-hari. Pakai email bisahanyadalamhitunganmilidetik. • Dapatmelakukanpekerjaanadministrasi yang jauhlebihmudahdanefisien • dsb

  20. Permasalahan yang dihadapi • Orangzamandahulutidakmempunyaimasalahmengupdate antivirus komputer. • Orangzamandahulunggakharusbelajar MS word, Ms excel, caramengoperasikan windows, belajarpemogramandsb. • Orangzamandahulujuganggakharusmikirmengupdate driver merekasetiapsaat. • Orangzamandahulujugatidakpernahtergangguolehaktivitas SPAM. • orangzamandahulutidakakanbingunguntukmengganti hardware yang compabilitydengan software terbaru. • dsb

  21. PerkembanganTeknologiKomputer • Tahun 1812, Charles Babbage seorang profesor matematika Inggris memperhatikan kesesuaian alam antara mesin mekanik dan matematika • Babbage tiba-tiba terinspirasi untuk memulai membuat komputer general-purpose yang pertama, yang disebut Analytical Engine.

  22. Electronic Numerical Integrator and Computer (ENIAC), yang dibuatolehkerjasamaantarapemerintahAmerikaSerikatdan University of Pennsylvania. Terdiridari 18.000 tabungvakum, 70.000 resistor, dan 5 jutatitik solder, computer tersebutmerupakanmesin yang sangatbesar yang mengkonsumsidayasebesar 160kW. Komputerinidirancangoleh John Presper Eckert (1919-1995) dan John W. Mauchly (1907-1980), ENIAC merupakankomputerserbaguna (general purpose computer) yang menjadicikalbakalkomputer PC yang adasekarangini.

  23. Munculnyaperkembangan internet Internet merupakanjaringankomputer yang dibentukolehDepartemenPertahananAmerikaSerikatditahun 1969 disebut ARPANET (Advanced Research Project Agency Network). • Tahun 1989, Timothy Berners-Lee, ahlikomputerdariInggrismenciptakan World Wide Web yaitusemacam program yang memungkinkansuara, gambar, film, musikditampilkandalam internet

  24. SELESAI

More Related