1 / 12

METERISASI PJU

METERISASI PJU. PT PLN (PERSERO) Jakarta, 29 November 2013. DEFINISI. Penerangan Jalan Umum (PJU) Penerangan untuk jalan dan prasarana umum yang dipasang secara resmi oleh pemda atau badan resmi lainnya dan mendapat pasokan tenaga listrik dari PLN secara legal

almira
Download Presentation

METERISASI PJU

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. METERISASI PJU PT PLN (PERSERO) Jakarta, 29November 2013

  2. DEFINISI • Penerangan Jalan Umum (PJU) Penerangan untuk jalan dan prasarana umum yang dipasang secara resmi oleh pemda atau badan resmi lainnya dan mendapat pasokan tenaga listrik dari PLN secara legal • Pajak Penerangan Jalan Umum (PPJU) Pajak yang dibayar oleh semua pelanggan PLN, dipungut oleh PLN dan selanjutnya disetor ke kas Pemerintah Daerah

  3. Jenis PJU • PJU Meterisasi PJU yang sudah menggunakan Alat Pengukur dan Pembatas (APP) sebagai alat transaksi energi. • PJU Non Meterisasi PJU yang perhitungan energinya berdasarkan abonemen, yaitu pemakain energi selama 1 bulan dihitung dengan cara mengalikan daya PJU dengan jam nyala setiap bulan. Dalam hal ini PJU dianggap menyala 375 jam per bulan atau 12 jam perhari (Asumsi PJU menyala pukul 18.00 s.d 06.00).

  4. KEBIJAKAN PJU • Edaran Direksi PT PLN (Persero) Nomor 017.E/012/DIR/2002 Tanggal 31 Desember 2002, Tentang Batasan Umum Tarif Tenaga Listrik V. Batasan Umum Tarif Publik Point 2 Tarif P-3 adalah tarif untuk fasilitas umum dan fasilitas penerangan jalan umum. Lampu penerangan jalan tol atau tempat rekreasi tertentu yang bersifat komersial tidak boleh dikategorikan sebagai fasilitas penerangan jalan umum. • Edaran Direksi PT PLN (Persero) Nomor 025.E/012/DIR/2002 Tanggal 31 Desember 2013, Tentang Penggunaan tarif P3 1.1. Tarif P-3 iaiah golongan tarif dengan sambungan tegangan rendah yang diperuntukkan bagi penerangan jalan dan fasilitas umum seperti lampu taman , lampu hias, lampu lalu lintas, jam listrik , MCK (mandi-cuci-kakus), air mancur dan fasilitas umum lain sejenis. 1.2. Biaya pemakaian tenaga listrik untuk penerangan jalan dan fasilitas umum yang sudah terpasang APP dihitung dengan tarif.

  5. PROSEDUR METERISASI (1) • Pengelola mengajukan program meterisasi kepada PLN setempat disertai data sbb : • Nomor Idpel • Daya kontrak • Lokasi PJU • Bersama dengan PLN, pengelola PJU melakukan inventarisasi data dalam satu idpel yang meliputi : • Jumlah titik lampu • Daya lampu per titik • Jumlah daya total Pemasangan APP sebagaisatu-satunyadasartransaksitenagalistrik yang ‘fair’perludimasyaratkankepadapengelolatarif P-3 yang saatinimasihmenggunakanpolaperhitunganabonemen. Pelaksanaanmeterisasimeliputikegiatan :

  6. PROSEDUR METERISASI (2) • Hasil inventarisasi dituangkan dalam bentuk Berita Acara (BA), diketahui oleh pengelola PJU dan PLN Unit. • Kelompok titik lampu dimeterisasi dan dijadikan 1 Id Pelanggan baru. • Kelompok idpel baru bisa lebih dari satu yang merupakan pemecahan dari satu idpel yang lama. • BilahasilinventarisasiPJUditemukanjumlahdayalampulebihbesardarijumlahdayasebagaimana yang tercatatdalamkontrakinduk, makaterhadapselisihnyadikenakan BP.

  7. KEWAJIBANPLN • Bersama Pemda melakukan pendataan PJU untuk meterisasi dan menanda tangani Berita Acara hasil validasi data. • Menyediakan, memasang dan memelihara Alat Pengukur dan Pembatas (APP). • Mencatat stand meter setiap bulan

  8. KEWAJIBANPEMDA • Bersama PLN melakukan pendataan PJU yang akan dilakukan meterisasi dan menanda tangani Berita Acara hasil validasi data. • Menyediakan, memasang, mengoperasikan dan memelihara sarana instalasi PJU ( jaringan, panel, time switch, contactor) • Membayar Biaya Penyambungan (BP), bila didalam perhitungan ulang terhadap daya tersambung melebihi daya kontrak yang ada di PLN. Peraturan Menteri ESDM No. 9 Tahun 2011 tanggal 13 Mei 2011 tentang Ketentuan Pelaksanaan Tarif Tenaga Listrik Yang disediakan Oleh PT. PLN (Persero). Dalam hal ini ditetapkan tarif sbb : • Daya tersambung 450 VA s.d 2.200 VA Rp.750,- per VA • Daya tersambung 2.200 VA s.d 200 kVA Rp.775,-per VA Tariflistrik P3: Rp. 997/kWh

  9. TERIMA KASIH

More Related