1 / 25

Fraud Pada Akuntan Forensik

Kode etik yang ada pada Akuntan Forensik

RiaSeptiani
Download Presentation

Fraud Pada Akuntan Forensik

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PERILAKU DAN KODE ETIK PROFESI (Fraud PadaAkuntanForensik) Oleh: RIA SEPTIANI NIM. 160251100032 ISNAINI NIM. 160251100031

  2. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KodeEtikProfesi • TanggungJawabProfesi • KepentinganPublik • Integritas • Objectivitas • KompetensidanKehati-hatian • Kerahasiaan • Profesionalitas • StandarTeknis

  3. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) AKUNTAN FORENSIK Profesiakuntanforensiksangatdibutuhkanolehpenegakhukum, yaknijikaadatransaksi yang dicurigai, makahukumbisamemintabantuanakuntanforensikuntukmenjelaskandarimanadankemanatransaksitersebutmengalir Akuntanforensikharusmempunyaiketrampilandiberbagaibidang, al: akuntansi, audit, keuangan, hukum, penelitian.

  4. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) AKUNTAN FORENSIK 3 point pentingperanakuntanforensik, yaitu: • Litigasi • Investigasi • Penyelesaiansengketa

  5. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) AKUNTAN FORENSIK KemampuanTeknisAkuntanForensik: • PemahamanHukumdanrules of evidence • Ketrampilaninvestigasi yang kritisdananaliitis • Memahamiteori, metodedanpolapenyalahgunaan fraud • Kemampuanberkomunikasi • Kemampuanberorganisasi

  6. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) AKUNTAN FORENSIK Ada lembaga yang menaungiprofesiakuntanforensik, yaitu LAFI (LembagaAkuntanForensik Indonesia) LangkahPertamauntukmenjadi AF: Mengikutipelatihanataupendidikan AF yang diselenggarakanoleh LAFI, Ada 2 program pendidikanuntukAkuntanForensik, yaitu: • BAF (BersertifikatAkuntanForensik) ditempuhselama 2 s/d 24 minggu • DAF (Diploma AkuntanForensik) ditempuhselama 1 s/d 3 tahun

  7. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) ATRIBUT AKUNTAN FORENSIK • BerspekulasiSecaraCerdas • Mampumembuktikanniatpelakumelakukan fraud • Kreatif • Mengetahuiadanyapersekongkolan • Memilikistrategiuntukmenemukan fraud dalaminvestigasiproaktif

  8. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KARAKTERISTIK AKUNTAN FORENSIK • Memilikikeahlianteknis • Memilikikemampuanmengumpulkanfakta-faktadanberbagaisaksiahlisecaraadil • Tidakmemihak • Sahih • Akurat • Mampumelaporkanfakta-faktasecaraakuratdanlengkap Pemeriksa fraud adalahgabunganantarapengacara, akuntan, kriminolog, dandetektif

  9. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KUALITAS AKUNTAN FORENSIK • Kreatif • Rasa InginTahu • TakMenyerah • Akal Sehat • Business Sense • PercayaDiri

  10. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KODE ETIK AKUNTAN FORENSIK • Seorangakuntan yang bersertifikat, dalamsegalakeadaanharusmenunjukkankomitmenterhadapprofesionalismedanketekunandalampelaksanaantugasnya. • Seorangakuntan yang bersertifikat, tidakdiperkenankanuntukmelakukantindakan yang bersifatilegalataumelanggaretikaatausegenaptindakan yang dapatmenimbulkanadanyakonflikkepentingan. • Seorangakuntan yang bersertifikat, dalamsemuakeadaanharusmenunjukkanintegritassetinggi-tingginyadalamsemuapenugasanprofesionalnyadanhanyaakanmenerimapenugasan yang memilikikepastian yang rasionalbahwapenugasaantersebutakandapatdiselesaikandengansebaik-baiknya.

  11. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KODE ETIK AKUNTAN FORENSIK • Seorangakuntan yang bersertifikat, harusmematuhiperaturan/ perintahdaripengadilandanakanbersumpahbersaksiterhadapsuatuperkarasecarabenardantanpapraduga. • Seorangakuntan yang bersertifikat, dalammelaksanakantugaspemeriksaanharusmemperolehbuktiataudokumentasi lain yang dapatmendukungpendapat yang diberikan. • Seorangakuntan yang bersertifikat, tidakbolehmengungkapkaninformasi yang rahasia yang diperolehdarihasil audit tanpapersetujuanatauotoritasdaripihak-pihakberwenang.

  12. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KODE ETIK AKUNTAN FORENSIK • Seorangakuntan yang bersertifikat, harusmengungkapkanseluruhhal yang material yang diperolehdarihasil audit, yakni: apabilainformasitersebuttidakdiungkapkanakanmenimbulkandistorsiterhadapfakta yang ada. • Seorangakuntan yang bersertifikat, secarasungguh-sungguhharussenantiasameningkatkankompetensidanefektivitashasilkerjanya yang dilakukansecaraprofesional.

  13. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) PELAKSANAAN KODE ETIK Dalam melaksanakan tugas profesionalnya, akuntan forensik wajib mematuhi aturan etika yang tercermin dalam kode etik profesi. Kode etik telah mengatur hubungan antara auditor terhadap kliennya, sehingga mereka wajib memposisikan dirinya secara independen. Ketika fraud ditemukan maka ia wajib mengungkapkan sebagai bagian dari tugas profesionalnya.

  14. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) STANDAR AUDIT INVESTIGASI • Seluruhinvestigasiharusdilandasipraktikterbaik yang diakui • Kumpulkanbukti-buktidenganprinsipkehati-hatiansehinggabuktitadidapatditerima di pengadilan • Pastikanbahwaseluruhdokumentasidalamkeadaanaman,terlindungidandiindeksdandijejak audit tersedia. • Pastikanbahwapara investigator mengertihak-hakasasipegawaidansenantiasamenghormatinya. • Bebanpembuktianadapada yang mendugapegawainyamelakukankecurangan. • Cakupseluruhsubsatnsiinvestigasi • Liputseluruhtahapankuncidalam proses investigasi

  15. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) STANDAR AUDIT INVESTIGASI • Seluruhinvestigasiharusdilandasipraktikterbaik yang diakui • Kumpulkanbukti-buktidenganprinsipkehati-hatiansehinggabuktitadidapatditerima di pengadilan • Pastikanbahwaseluruhdokumentasidalamkeadaanaman,terlindungidandiindeksdandijejak audit tersedia. • Pastikanbahwapara investigator mengertihak-hakasasipegawaidansenantiasamenghormatinya. • Bebanpembuktianadapada yang mendugapegawainyamelakukankecurangan. • Cakupseluruhsubsatnsiinvestigasi • Liputseluruhtahapankuncidalam proses investigasi

  16. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KELEMAHAN DALAM PEMERIKSAAN KEUANGAN NEGARA • Padaumumnyalaporan BPK dan BPKP mengenaikebocoranatauketimpangandiabaikantanpaadatindakanterhadappejabat yang terlibat • BPK menghadapikendala-kendalasumberdaya yang parah • Tidakadanyaundang-undang audit modern menyebabkankerancuan di balikmanaorganisasi-organisasi yang inginmenghindari audit bisabersembunyi • Palemen, Depkeu, dan departement2 teknistidakmempunyai proses yang digariskansecarajelasuntukmenindaklanjutitemuan-temuan audit danmengambillangkahperbaikan, dansebagaiakibatnyatidakterjaditindaklanjutsecarasistematis • BPK tidakberwenangmengumunkantemuan-temuannya • Terdapatbeberapaduplikasifungsi.

  17. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KASUS-KASUS • Kasus Mark-up penggelembunganlababersiholeh PT. Kimia Farma • KasusSuapMulyana W. KusumaTerhadap Auditor BPK • KasusKorupsiGayusTambunan • KasusTransaksiDerivatif PT. IndosatTbk • KasusSumberWaras • Kasus Panama Paper

  18. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KASUS RS. SUMBER WARAS • Melibatkan BPK dan KPK • BPK berpendapatberdasarkanhasiltemuanadanyakerugiankeuangandaerahsebesar 191.334.550.000 (dariselisihhargabeliantara PEMPROV DKI dengan PT CKU) 484.617.100.000 (dariselisihhargabelidengannilaiasetsetelahdibelikarenaperbedaan NJOP) • KPK berpendapatbahwatidakada yang melanggarhukumdalam proses pembelianlahansumberwaras

  19. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KASUS RS. SUMBER WARAS BPK dan KPK beraduargumen, merekamelanggarkodeetikprofesiakuntanforensik: • Tidak professional • Tidakmenyampaikanbukti yang autentik • Ada konflikkepentingan • Tidak independent • Kepentinganpublik • Obyektivitas

  20. MakalahPerilakudanKodeEtikProfesi (Fraud PadaAkuntanForensik) KASUS PANAMA PAPER Ketua BPK Harry AzharAzisdidugaterlibatdalamkasus Panama Paper karenabeliaumenjabatsebagaidirektur Perusahaan Sheng Yue International Limited, dantidakmelaporkankekayaannyasecarajujurpada PPATK. Beliaudianggapmelanggarkodeetikprofesi,: • Independent • Profesionalitas • Integritas

  21. Review Journal Relevance Of Forensic Accounting in Detecting Financial Frauds Review Jurnal Journal of Business & Economics Research – February 2006 Volume4, Forensic Accountants: Financial Investigators Les Nunn, (Email: lnunn@usi.edu),University of Southern Indiana Brian L. McGuire, (Email: bmcguire@usi.edu),University of Southern Indiana Carrie Whitcomb, University of Southern Indiana Eric Jost, University of Southern Indiana

  22. Review Journal Relevance Of Forensic Accounting in Detecting Financial Frauds REVIEW JURNALForensic Accountants: Financial Investigators Jurnal ini mencoba menjelaskan pentingnya seorang akuntan forensik, sejarah adanya akuntan forensik, karakteristik dari akuntan forensic, pihak yang memerlukan akuntan forensik, dan juga contoh-contoh skandal fraud di dunia. Skandal penipuan publik dengan perusahaan seperti Enron dan WorldCom, Internet dan teknologi lainnya kemajuan, dan bahkan ancaman teroris telah menciptakan permintaan yang besar untuk keterampilan dan pelayanan yang ditawarkan forensik akuntan. Akuntan forensik dalam permintaan tinggi karena mereka memainkan peran penting dalam penyelidikan diduga skandal keuangan dan penyalahgunaan aset. Ini adalah tugas mereka untuk membawa kemerdekaan dan kredibilitas dalam penyelidikan ini.

  23. Review Journal Relevance Of Forensic Accounting in Detecting Financial Frauds REVIEW JURNALForensic Accountants: Financial Investigators Akuntan forensik perlu banyak keterampilan untuk melakukan pekerjaan khusus mereka. Pendidikan dan pelatihan di akuntansi dan bisnis serta kemampuan komunikasi yang diperlukan. Keterampilan yang paling penting adalah pengalaman. Ini Pengalaman yang diperoleh melalui hanya jatuh tempo dalam profesi. Dalam pengalaman, akuntan forensik memperoleh keterampilan dalam akuntansi dan audit, perpajakan, operasi bisnis dan manajemen, kontrol internal, interpersonal hubungan, komunikasi, dan orang-orang. Pengalaman bekerja pada kasus penipuan yang kompleks dalam penegakan hukum untuk beberapa tahun menawarkan pengetahuan yang tak ternilai.

  24. Review Journal Relevance Of Forensic Accounting in Detecting Financial Frauds REVIEW JURNALForensic Accountants: Financial Investigators Beberapa layanan yang diberikan oleh akuntan forensic adalah : • Dukungan litigasi • Keterlibatan saksi ahli Ketrampilan dan karakteristik yang diperlukan agar akuntan forensic sukses adalah • Pendidikan dan pelatihan • Canggih dan pendidikan lanjutan yang sesuai dengan disiplin ilmu • Akuntansi diversifikasi dan pengalaman audit • Ketrampilan komunikasi baik lisan dan tertulis • Pengalaman bisnis praktis • Diversifikasi pengalaman audit forensic • Kemampuan untuk bekerja dalam tim lingkungan • Ketrampilan dan fleksibel

  25. Review Journal Relevance Of Forensic Accounting in Detecting Financial Frauds Journal of Business & Economics Research – February 2006 Volume4, Forensic Accountants: Financial Investigators Les Nunn, (Email: lnunn@usi.edu),University of Southern Indiana Brian L. McGuire, (Email: bmcguire@usi.edu),University of Southern Indiana Carrie Whitcomb, University of Southern Indiana Eric Jost, University of Southern Indiana

More Related